Anda di halaman 1dari 3

TUGAS TUTORIAL KE-2

PEMBAHARUAN PENDIDIKAN TK

NAMA : MARIA FLORIDA MEKO

NIM : 859256368

NO SOAL JAWABAN
1 A. Uraikan pendidikan TK dikatakan 1..pengembangan potensi
memiliki lima fungsi 2. Penanaman dasar-dasar akidah dan keimanan
3. Pembentukan dan pembiasaan perilaku-perilaku
yang diharapkan
4. Pengembangan pengetahuan dan keterampilan
dasar yang diperlukan
5. pengembangan motivasi dan sikap belajar yang
positif.

B. Berikan contoh pembelajaran di B .Contohnya : Membuang sampah pada


TK./PAUD yang dapat tempatnya.Misalnya : Anak bisa diajarkan untuk
menanamkan kompetensi dan mulai membuang sampah pada
kebiasaan sayangi bumi bagi tempatnya.Kegiatan bisa ditanamkan sejak usia
siswanya dini .Anak diberikan instruksi untuk membuang
sampah pada tempatnya kemudian diberikan
apresiasi bahwa tindakan tersebut benar dan tepat
,akan kepercayaan pada dirinya.
2 A. Jelaskan ciri-ciri dari 1. Menyenangkan
pembelajaran yang berbasis 2. Mengakomodasi kebutuhan dan minat
bermain atau bersifat playful balajar anak
3. Mengakomodasi hal-hal yag terjadi secara
spontan dan kontekstual
4. Relatif informal atau tidak terstruktur
5. Relatif fleksibel
6. Menekankan proses di samping hasil
B. Berikan contoh bermain di Contohnya : bermain dengan buah
TK./PAUD yang dapat Bermain dengan aneka buah memberikan
menanamkan kompetensi dan pengetahuan kepada anak tentang bermacam-
kebiasaan sayangi bumi bagi macam buah dengan aneka ragam bentuk dan
siswanya warna yang berbeda
Bahan :
 Wadah/piring
 Macam-macam buah
Cara kerja :
 Siapkan wadah/piring
 Letakan macam-macam buah
 Ajak anak untuk menyebutkan nama
buah,warna, dan bentuknya
3 Uraikan keuntungan pembelajaran Keunggulan pembelajaran tematik.
tematik bagi anak 1. Dapat mengurangi overlapping antara
berbagai mata pelajaran, karena mata
pelajaran disajikan dalam satu unit.
2. Menghemat pelaksanaan pembelajaran
terutama dari segi waktu karena,
pembelajaran tematik dilaksanakan secara
terpadu antara beberapa mata pelajaran
4 Buatlah pemetaan tema untuk satu Cara pemetaan tema sayangi bumi untuk kegiatan
minggu dengan tema utama sayangi bumi 1 minggu
1. Melakukan tahapan pengamatan, dimana
guru akan mengajak anak untuk melakukan
pengamatan di lingkungan sekitar sekolah,
yang berkaitan dengan tema. Contohnya
ketika melihat ada tumpukkan sampah
yang tidak pada tempatnya, siswa bisa di
ajak untuk memahami bahwa membuang
sampah tidak pada tempatnya adalah
contoh sikap tidak menyayangi bumi.
2. Melakukan tahapan penggunaan media
eksternal, misalnya dengan menonton
video tentang kerusakan bumi akibat
sampah serta bagaimana cara melindungi
bumi dari dampak sampah. Setelah
menonton bisa dilakukan penyampaian
atau Tanya jawab dengan bahasa
sederhana yang bisa dipahami siswa
jenjang pendidikannya.
3. Mengajak anak untuk melakukan langkah
kecil, seperti dengan program
mengumpulkan sampah botol plastik yang
ada di rumah, untuk di sumbangkan ke
yayasan pengelola atau pemilahan
sampah. Bisa juga dengan mengajak anak-
anak untuk melakukan program “zero
plastic” selama 1 minggu dengan
membawa makanan dan minuman dari
rumah dengan wadah makanan dan
minuman, agar tidak menimbulkan sampah
plastik.

Setelah proyek selesai dalam 1 minggu, anak-anak


tetap diingatkan untuk melakukan tindakan
mengurangi sampah plastik di sekolah maupun di
rumah.

Pembahasan
Tema sayangi bumi merupakan tema yang saat ini
sedang banyak dibicarakan, khususnya yang
menyangkut kepedulian terhadap lingkungan yang
berhubungan dengan kondisi darurat sampah
plastik. Tema tersebut bisa menjadi bahan
pembelajaran anak-anak di setiap jenjang
pendidikan mulai dari PAUD hingga sekolah
menengah atas.

Berkaitan dengan pemetaan tema kegiatan


pembelajaran siswa berdasarkan kurikulum
merdeka, guru dan siswa dapat berperan aktif
dalam proyek bertema sayangi bumi itu.

Anda mungkin juga menyukai