Anda di halaman 1dari 2

LK 1.

1 Identifikasi Masalah
Nama Guru: Mulyani
Asal Institusi: SMP Muamalat Solidarity School

No Jenis Masalah yang Analisis identifikasi


permasalahan diidentifikasi masalah

1 Penanganan siswa Terdapat peserta didik Ada peserta didik yang belum
bermasalah dan yang belum lancar lancar membaca teks bahasa
berkebutuhan khusus membaca. indonesia sehingga perlu
bimbingan khusus untuk membantu
membaca terlebih teks bahasa
inggris.

2 Melakukan disiplin Peserta didik tidak Beberapa peserta didik memilih


positif mencatat atau berbicara atau mengganggu teman
mengerjakan tugas yang sedang belajar daripada
mengerjakan tugas.

3 Literasi Kurang memahami Ketika disajikan , maka semangat


teks bahasa inggris belajar langsung menurun. Peserta
didik menginginkan terjemahan
dari guru

4 Literasi Peserta didik tidak Beberapa peserta didik


membuka kamus menanyakan langsung arti kepada
ketika ada kosakata gurunya . Mereka tidak membawa
yang tidak dipahami kamus dengan alasan kehilangan
atau berat dalam membawa kamus
walau jarak tempuh ke sekolah
hanya 3 menit berjalan kaki dari
asrama.

5 Masalah motivasi Kurang motivasi Terdapat diantara peserta didik


berbahasa inggris yang terkadang malu untuk
berbahasa inggris karena takut
ditertawakan teman

Kurang motivasi
6 Masalah motivasi belajar mandiri. Peserta didik tidak mengulang
pelajaran yang disampaikan oleh
guru. Pelajaran yang telah
disampaikan guru akan kembali
dipelajari ketika malam ujian.

7 Materi HOTS Peserta didik kurang Peserta didik masih berada pada
mahir menganalisis tingkat memahami informasi
soal HOTS tersurat dalam materi pembelajaran.

8 Miskonsepsi Peserta didik masih Peserta didik masih menggunakkan


tertukar dalam to be dalam kalimat verbal simple
penerapan grammar present tense.
yang benar
Peserta didik juga sering
menggunaka n bahasa indonesia
yang di-bahasainggris-kan.

9 Pemanfaatan Kurang koneksi Dalam pembelajaran blended


teknologi dalam internet learning, koneksi internet untuk
pembelajaran digunakan oleh 25 PC di dalam
kelas secara bersamaan. Untuk itu,
guru membuat kelompok yang pada
setiap kelompok terdapat 1 PC

10 Interaksi antar Bertengkar dalam Peserta didik dalam kelas putra


peserta didik proses KBM kelas VII sering mengejek sesama
teman sehingga terkadang
menyebabkan pertengkaran dan
perkelahian sesama mereka.

Anda mungkin juga menyukai