Anda di halaman 1dari 1

FR.IA.06.

PERTANYAAN TERTULIS ESAI

Judul PELAKSANAAN KEAHLIAN MANAJEMEN PROYEK


Skema Sertifikasi :
PEMBUATAN KAPAL
(KKNI/Okupasi/Klaster) Nomor : SKM-197-24
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor :
Nama Asesi :
Tanggal :
*Coret yang tidak perlu

Jawab semua pertanyaan di bawah ini:

1. Bagaimana cara pembuatan WBS agar sesuai dengan output suatu proyek?

2. Bagaimana cara anda menentukan durasi untuk masing-masing pekerjaan dalam proses
konstruksi kapal?
3. Bagaimana dampak dari keterlambatan pekerjaan terhadap biaya dan sumber daya yang
lain?
4. Bagaimana cara anda memantau progress pekerjan untuk mengetahui apakah proyek
tersebut mengalami keterlambatan atau tidak?
5. Jelaskan fungsi manajemen waktu dalam suatu proyek!
6. Dalam proses procurement atau pengadaan terdapat salah satu metode yaitu make-or-buy
analysis, dalam proses pembangunan kapal aluminium asumsikan sewa peralatan
pengelasan sebesar 1 juta perhari, sedangkan untuk pengadaan peralatan pengelasan
sebesar 150 juta, proses pembangunan kapal aluminium sesuai dengan kontrak selama 6
bulan, jelaskan analisis anda dengan metode yang ada!
7. Proses pembangunan kapal kontainer direncanakan sesuai kontrak selama 2 tahun sejak
penandantanganan kontrak, dimana pada kontrak pembangunan menggunakan Fixed Price
Incentive Fee Contracts (FPIF), akan tetapi pembangunan kapal melebihi rencana menjadi 2
tahun 1 bulan, sesuai dengan jenis kontrak yang ada, jelaskan analisis anda!
8. Proses pembangunan kapal tanker sebesar 10000 DWT dilakukan di sebuah galangan di Kota
Surabaya, sesuai dengan teknik yang ada, jelaskan beberapa risiko yang kemungkinan dapat
terjadi pada proyek pembangunan kapal ini.

Anda mungkin juga menyukai