Anda di halaman 1dari 2

TUGAS KELOMPOK PPKN

Tugas :mencari profil dan kasus yang sudah diselesaikan oleh kontras

ANGGOTA KELOMPOK

1) LUTHFI AHMAD RASYID


2) TABITHA NAZWA LESSY

KONTRAS
(Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan (The
Commission for Disappeared and Victims of Violence)

Komisi Untuk Orang Hilang dan Korban Tindak Kekerasan adalah sebuah
organisasi nirlaba yang bergerak di bidang advokasi hak asasi manusia di
Indonesia

Pendiri: Munir Said Thalib


Didirikan: 20 Maret 1998, Indonesia
Lokasi kantor pusat: Jakarta
Penghargaan: Penghargaan Yap Thiam Hien

KASUS YANG PERNAH DISELESAIKAN KONTRAS


o Peristiwa Tanjung Priok 1984
o Peristiwa Timor Timur
o Peristiwa Abepura 2000

KASUS BERAT YANG SEDANG DALAM TAHAP


PENYELIDIKAN
o Peristiwa 65-66
o Penembakan Misterius 1982-1985
o Peristiwa Talangsari Lampung 1998
o Peristiwa Trisakti, Semanggi I dan Semanggi II
o Peristiwa Penghilangan Orang Secara Paksa 1997-1998
o Kerusuhan Mei 1998
o Peristiwa Simpang KKA Aceh 3 Mei 1999
o Peristiwa Jambu Keupok Aceh 2003
o Peristiwa Pembunuhan Dukun Santet 1998-1999
o Peristiwa Rumah geudong Aceh 1998
o Peristiwa Paniai 2014
o Peristiwa Wasior dan Wamena 2001

Anda mungkin juga menyukai