Anda di halaman 1dari 13

Kelompok 5:

1. Muhammad Adhan Pangumpia


2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta
Tabel 1 Ruang Lingkup Rutin dalam CASEL

KOMPETENSI TEKNIK
RUANG PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KSE
LINGKUP SOSIAL (sesuai dengan jenjang
EMOSIONAL pendidikan peserta didik)
1. Pelaksanaan Sholat Zuhur
RUTIN Kesadaran diri 2. Memberikan pengertian kepada
(waktu pengenalan emosi peserta didik untuk
khusus di mendekatkan diri kepada Tuhan
luar kegiatan yang Maha Esa sebagai
akademik) pedoman hidup. Selain itu,
menumbuhkan sikap religius
yang dimiliki oleh peserta didik
3. Mengatakan dan
memberikan instruksi
kepada peserta didik
terkait waktu sholat zuhur
sudah tiba sehingga
peserta didik diminta
untuk segera melakukan
ibadah sholat zuhur di
masjid sekolah.
4. Tujuan pelaksanaan sholat
zuhur ini termasuk ibadah yang
dilakukan oleh setiap individu
dan kesadaran diri yang dimiliki
oleh peserta didik. Jika peserta
didik merasa bahwa sholat
adalah kebutuhan disamping
kewajiban maka peserta didik
akan melakukan dengan
sungguh-sungguh dan ikhlas.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta
1. Kegiatan berorganisasi
Pengelolaan diri - 2. Meminta peserta didik
mengelola emosi terlibat aktif dalam
dan fokus kegiatan ekstrakulikuler
sekolah.
3. Peserta didik mengikuti
kegiatan ekstrakurikuler
dan juga mengatur waktu
dengan kegiatan sehari-
hari.
4. Tujuannya yaitu peserta
didik akan lebih mudah
terorganisir, produktif
dan dapat
mengoptimalkan waktu
sehari-hari dan dapat
menyaring informasi
yang relevan dengan
tujuan.
1. Kegiatan penggalangan dana
Kesadaran sosial - untuk korban musibah
keterampilan berempati 2. Menjelaskan tentang
pentingnya tolong menolong
dan berempati kepada orang
lain terutama bagi yang terkena
musibah dan menjelaskan
tentang keutamaan bersedekah.
3. Peserta didik mendengarkan
penjelasan dari guru tentang
keadaan yang terjadi dan akibat
dari musibah tersebut. Peserta
didik juga ikut berkontribusi
dalam penggalangan dana untuk
korban musibah.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta
4. Guru memberikan penjelasan
jika kita bersedekah dengan
ikhlas maka akan
dilipatgandakan rezekinya dan
menghapus dosa-dosa. Kita
sebagai manusia juga harus
selalu untuk saling tolong
menolong.
1. Kegiatan piket kelas
Keterampilan 2. Memberikan penjelasan
berhubunga tentang piket kelas dan
sosial- daya pentingnya menjaga
lenting kebersihan lingkungan
(resiliensi) kelas
3. Peserta didik melaksanakan piket
kelas sesuai dengan jadwal piket
yang diberikan oleh guru
4. Peserta didik dapat menumbuhkan
sikap sosial dengan bekerja sama
bersama temannya untuk
membersihkan lingkungan kelas
agar kegiatan pembelajaran
menjadi nyaman
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

KOMPETENSI TEKNIK
RUANG PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KSE
LINGKUP SOSIAL (sesuai dengan jenjang
EMOSIONAL pendidikan peserta didik)

Pengambilan 1. Pemilihan ketua Osis


keputusan yang 2. Memberikan instruksi
bertanggung jawab kepada peserta didik
untuk dapat memikirkan
dan menentukan pilihan
pada kandidat ketua OSIS
yang pantas untuk dipilih
dan sesuai dengan visi
misi yang disampaikan.
Selain itu, guru juga
memberikan ulasan
secara singkat terkait
pemilihan ketua OSIS
yang akan terlaksana dan
membimbing peserta
didik agar tidak golput.
3. Memberikan arahan
mengenai teknik yang
akan digunakan dalam
pemilihan ketua OSIS,
dan menjelaskan kandidat
yang akan menjadi ketua
OSIS, diharapkan peserta
didik dapat selektif dalam
menentukan pilihannya
dan mengambil keputusan
sendiri yang dapat
dipertanggung jawabkan.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta
4. Tujuannya yaitu diharapkan
peserta didik dapat memilih dan
membuat keputusan yang dapat
dipertanggung jawabkan dalam hal
ini memilih ketua OSIS. Selain itu,
peserta didik dapat menganalisis
visi dan misi yang disampaikan
oleh para kandidat ketua OSIS
untuk bekal pengambilan
keputusan serta peserta didik dapat
berlaku secara jujur dan adil sesuai
dengan pilihannya sendiri.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

Tabel 2 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL

TEKNIK
KOMPETENSI
RUANG PEMBELAJARAN KSE
PEMBELAJARAN
LINGKUP (sesuai dengan jenjang
SOSIAL
pendidikan peserta didik)
EMOSIONAL
1. Refleksi pembelajaran
2. Guru menyusun
Terintegrasi Kesadaran diri - instrumen refleksi
dalam mata pengenalan emosi pembelajaran baik itu
pelajaran berupa pertanyaan
ataupun pernyataan
tentang perasaan mereka
selama mengikuti proses
pembelajaran
3. Guru meminta peserta didik
untuk mengisi lembar
instrumen yang telah disusun
oleh guru
4. Tujuan daripada kegiatan refleksi
pembelajaran melalui pengisian
lembar instrumen ini adalah agar
peserta didik dapat belajar untuk
mengenali dan mengetahui emosi,
perasaaan yang dirasakan masing-
masing dalam setiap kondisi
pembelajaran
1. Bermain Peran
Pengelolaan diri - 2. Guru mengintetegrasikan
mengelola emosi dan pembelajaran dengan
fokus kegiatan bermain peran di
dalam kelas
3. guru meminta peserta didik
untuk bermain peran sesuai
dengan tugasnya masing-
masing
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

4. Tujuan daripada kegiatan


bermain peran ini adalah
peserta didik dapat belajar
untuk mengelola emosi mereka
malului peran yang dimainkan
masing-masing. Meskipun
hanya peran akan tetapi
kegiatan ini dapat menjadi
ajang latihan bagi peserta didik
dalam mengelola emosinya
sehingga peran yang ia
tampilkan benar-benar sesuai
dengan karakter yang
diperankan.
1. Presentasi
Kesadaran sosial - 2. Guru meminta peserta
keterampilan berempati didik untuk
mempresentasikan hasil
pemikiran mereka di
depan kelas
3. Guru meminta peserta didik
untuk memberikan tanggapan
positif terhadap presentasi
temannya di depan kelas
4. Dengan meminta peserta didik
menanggapi positif hasil presentasi
dari pemikiran temannya di depan
kelas, peserta didik dapat belajar
untuk membiasakan diri peduli
terhadap usaha yang dilakukan oleh
orang lain serta perbedaan-
perbedaan yang mungkin muncul
dalam hasil tersebut.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

1. Diskusi Kelompok
Keterampilan 2. Guru melaksanakan
berhubungan sosial - daya pembelajaran dengan
lenting (resiliensi) menggunakan metode
diskusi kelompok dimana
guru membagi peserta
didik ke dalam beberapa
kelompok yang sebisa
mungkin berheterogen
latarbelakang baik
kemampuan, daerah,
ekonomi, dll
3. Guru meminta peserta didik
untuk berdiskusi terhadap satu
bahasan materi yang
penilaiannya akan dinilai dari
kontribusi masing-masing
terhadap kelompok
4. Dengan pemberian reward berupa
nilai terhadap kontribusi anggota
kelompok terhadap kegiatan diskusi
maka dengan begitu peserta didik
akan terpacu untuk aktif dalam
kegiatan diskusi kelompok yang
kemudian akan meningkatkan
kemampuan mereka dalam
kompetensi membangun hubungan
yang baik, sehat dengan orang lain
Pengambilan Keputusan 1. Pengerjaan Soal/Tugas
yang Bertanggung Jawab 2. Guru memberikan soal
kepada peserta didik
untuk diselesaikan pada
waktu yang telah
disepakati bersama
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

TEKNIK
KOMPETENSI
RUANG PEMBELAJARAN KSE
PEMBELAJARAN
LINGKUP (sesuai dengan jenjang
SOSIAL
pendidikan peserta didik)
EMOSIONAL
3. Guru meminta peserta didik
untuk mengerjakan tugas sesuai
dengan waktu yang telah
disepakati bersama dan siap
menerima konsekuensi jika hal
tersebut tidak dilaksanakan
4. Peserta didik dilatih untuk membuat
keputusan yang tepat menurut
mereka dan bertanggungjawab
terhadap keputusan tersebut
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta
Tabel 3 Ruang Lingkup Protokol (Budaya/ Tata Tertib) dalam CASEL

KOMPETENSI TEKNIK
RUANG PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KSE
LINGKUP SOSIAL (sesuai dengan jenjang
EMOSIONAL pendidikan peserta didik)
Kesadaran diri - 1. Kegiatan Literasi
Protokol
pengenalan emosi 2. Guru menginstrusikan
(Budaya atau
peserta didik untuk
Tata Tertib)
melakukan kegiatan
literasi pada pagi hari
yakni membaca terkait
kisah-kisah sejarah para
pahlawan negara
3. Peserta didik diminta
untuk membaca kisah-
kisah sejarah perjuangan
nasional setiap kegiatan
literasi pada pagi hari
kemudian guru meminta
peserta didik untuk
menuliskan perasaan
mereka selama membaca
kisah tersebut
4. Tujuan dari pada kegiatan ini
adalah melalui pembacaan
literasih sejarah terkait kisah-
kisah perjuangan para tokoh
nasional dan menusliskan
perasaan mereka peserta didik
dapat mengenali emosi-emosi
atau perasaan-perasaan yang
mereka rasakan.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta
1. Berdoa bersama pada saat
Pengelolaan diri - pelaksanaan apel pagi
mengelola emosi dan 2. Guru menginstrusikan peserta
fokus didik untuk berdoa pada saat
apel pagi sebelum masuk ke
kelas masing-masing
3. Guru meminta salah
seorang peserta didik
untuk memimpin doa
bersama pada setiap apel
pagi
4. Tujuan daripada kegiatan ini
adalah peserta didik dapat
memulai pembelajaran dengan
perasaan positif apapun masalah
atau kondisi emosi yang mereka
bawah dari rumah. atau dengan
kata lain peserta didik dapat
belajar untuk mengelola emosi
mereka
1. Uang Khas Duka
Kesadaran sosial - 2. Guru meminta peserta
keterampilan berempati didik untuk
mengumpulkan uang
duka setiap ada duka
yang menimpa
lingkungan sekolah
3. Guru menjelaskan bahwa
uang yang dikumpulkan
akan diberikan kepada
keluarga yang sedang
berduka atau terdampak
bencana sehingga yang
dinilai bukan besarnya
melainkan keikhlasan dan
kepeduliannya.
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

4. Kegiatan ini berfungsi untuk


menumbuhkan rasa peduli,
empati bagi diri peserta didik
terhadap duka yang dialami
oleh orang lain tanpa
memandang latar belakang
orang lain tersebut
1. Senyum, Salam, Sapa
Keterampilan
2. Sekolah membudayakan
berhubungan sosial -
Senyum, Salam, dan Sapa
daya lenting
kepada peserta didik
(resiliensi)
setiap bertemu dengan
orang lain di lingkungan
sekolah
3. Guru meminta peserta
didik untuk selalu
memberikan senyum,
kemudian mengucapkan
salam, dan menyapa
ketika peserta didik
bertemu dengan orang
lain lingkungan sekolah
4. Kegiatan ini bertujuan untuk
membiasakan peserta didik
untuk menjalin hubungan yang
sehat dengan orang lain yang
diharapkan akan dibawa peserta
didik kedalam kehidupan
sehari-harinya untuk dapat
membangun hubungan yang
baik dengan orang lain
Kelompok 5:
1. Muhammad Adhan Pangumpia
2. Siti Rahmatia Djano
3. Ispawati Malinta

KOMPETENSI TEKNIK
RUANG PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN KSE
LINGKUP SOSIAL (sesuai dengan jenjang
EMOSIONAL pendidikan peserta didik)
Pengambilan keputusan 1. Pelaksana Upacara
yang bertanggung 2. Guru menugaskan setiap
jawab kelas untuk menjadi
petugas upacara setiap
hari senin
3. Guru meminta setiap
peserta didik untuk
mengambil peran masing-
masing dalam
pelaksanaan upacara dan
masing-masing
bertanggung jawab
terhadap tugas yang ia
ambil dalam pelaksanaan
upacara tersebut
4. Dengan membiasakan peserta
didik untuk berperan dalam
pelaksanaan upacara dan
memberikan kesempatan
kepada mereka untuk
mengambil peran masing-
masing, peserta didik dapat
berlatih untuk
bertanggungjawab terhadap
keputusan yang mereka ambil
pada saat pemilihan peran atau
tugas tersebut

Anda mungkin juga menyukai