Anda di halaman 1dari 8

KEWIRAUSAHAAN

NAMA KELOMPOK 5:
TIO ROMAULI SIREGAR
GITA NABILA
SUPANDRI JEREMIA SEMBIRING
RUTHANA YOSELIN SAGALA
Piscok adalah sejenis makanan yang terbuat
dari irisan pisang dengan coklat cair atau susu
kental manis cokelat, yang dibungkus
menggunakan kulit lumpia yang kemudian
digoreng dalam minyak goreng.
Jenis pidang yang digunakan biasanya sama
dengan pisang yang biasanya digunakan
untuk pisang goreng. Sedangkan kulit yang
digunakan biasanya kulit lumpia siap pakai
yang dijual di pasar.
Membuat STP pada judul PKM
Judul STP : Piscok
1. Pengertian Sagmeting
Segmenting atau segmentasi adalah
tahapan awal bisnis yang terdiri dari proses
penggolongan, kategori, dan klasifikasi
yang dilakukan dengan tujuan agar proses
penjualan dalam bisnis tetap terfokus dan
memiliki target pemasaran yang tepat
sasaran.
2. Pengertian targeting
Targeting atau penentuan target merupakan
proses evaluasi untuk memastikan tahapan
segmentasi sudah berjalan dengan baik. Tahap ini
juga memudahkan para pelaku bisnis untuk
melihat secara menyeluruh, apakah target pasar
yang diincar berpotensi untuk menghasilkan
keuntungan besar, dengan ketentuan yang
spesifik dan telah memenuhi kriteria yang sudah
ditetapkan.
3. Pengertian positioning

Positioning atau penentuan posisi


adalah tahapan yang dilakukan
dalam pengembangan bisnis
dengan memperhatikan aspek-
aspek tertentu.
Tujuan Strategi Segmentasi Targeting Positioning dalam Suatu
Produk

Tujuan Strategi Segmentasi Targeting Positioning dalam


Suatu Produk Tujuan pokok strategi segmentasi, targeting,
dan positioning adalah memosisikan suatu merek dalam
benak konsumen sedemikian rupa sehingga merek tersebut
memiliki keunggulan kompetitif berkesinambungan.
Kelebihan Segmentation Targenting Positioning
adalah

Mengarahkan dan memberi Mengidentifikasi peluang


fokus pada strategi pertumbuhan pasar dengan
pemasaran seperti dalam melihat pelanggan baru
penerapan targeted.
dan penggunaan produk.

Meningkatkan posisi Mencocokan sumber dan


perusahaan menjadi perusahaan yang efektif
lebih kompetitif. dan efisien
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai