Anda di halaman 1dari 1

RAHMI INRI SAM

239022485200

KONEKSI

Ant a r m a t e r i

Apa sih UbD itu?


Understanding by Design (UbD)
bermakna design untuk sebuah
pemahaman secara mendalam
dengan alur yang disebut
backward design/Desain mundur

Desain Mundur
Tujuan pembelajaran

Mengembangkan
assesmen

Merencanakan kegiatan

Tahapan pada prinsip UbD


Menentukan tujuan pembelajaran, tujuan pembelajaran disusun
dengan memperhatikan bukti yang dapat di amati dan di ukur
pada murid sehingga murid dapat dikatakan mencapai suatu
tujuan pembelajaran
Menentukan asesmen , asesmen adalah proses pengumpulan dan
pengolahan informasi untuk mengetahui kebutuhan belajar,
perkembangan dan pencapaian hasil belajar peserta didik yang
hasilnya kemudian digunakan sebagai bahan refleksi serta landasan
untuk meningkatkan mutu pembelajaran
Menentukan kegiatan pembelajaran, pada saat itu menggunakan
pendekatan yang sesuai . Pendekatan pembelajaran dapat
diartikan sebagai sudut pandang kita terhadap proses
pembelajaran
Keterkaitan antara
prinsip UbD dengan
tujuan pembelajaran
Dengan menentukan tujuan pembelajaran sesuai
dengan prinsip UbD, Guru dapat memilih prinsip
tujuan pembelajaran supaya sesuai dengan hasi
yang diinginkan dan guru menentukan penilaian dan memberikan
tugas yang sudah terukur dengan jelas guna tercapainya tujuan
pembelajaran dan yang terakhir memudahkan guru memilih model,
staregi dan metode pembelajaran yang akan digunakan guna
mencapai tujuan pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai