Anda di halaman 1dari 6

AUDIT INTERNAL PUSKESMAS

No. Dokumen : SOP/607/I/2023


No. Revisi :1
SOP
Tgl. Terbit : 4 Januari 2023
Halaman : 1/3

UPTD Sri Isminarti, SST, Ners


Puskesmas NIP 19770218 200212 005
Kutukan

1. Pengertian 1. Audit Internal adalah suatu kegiatan audit yang sistematis,


mandiri dan terdokumentasi untuk mendapatkan bukti audit
pemenuhan kriteria audit Puskesmas yang disepakati.

2. Auditor adalah seorang yang ditunjuk untuk melaksanakan


audit internal.

3. Audite adalah seorang yang menjadi sasaran audit,


coordinator maupun pelaksana pelayanan UKPP, UKM
maupun KMP.
2. Tujuan 1. Tujuan Umum
Untuk membantu mencapai visi dan misi UPTD Puskesmas
Kutukan.
2. Tujuan Khusus
Mencari seberapa besar kesenjangan kinerja Mutu Puskesmas
baik berupa masukan, proses maupun keualaran yang menjadi
masukan untuk melakukan perbaikan dan penyempurnaan
baik pada system pelayanan maupun system manajemen.
Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Kutukan Nomor:
3. Kebijakan
400/SK/88/I/2023 tentang Audit Internal.
Permenkes No.43 Tahun 2019 tentang Puskesmas. Pedoman
4. Referensi
Audit Internal dan Pertemuan Tinjauan Manajemen FKTP,Direktur
Jenderal,Direktorat Mutu dasn Akreditasi Pelayanan Kesehatan
Tahun 2020.

1. Tim Audit Internal menentukan area yang akan diaudit


5. Prosedur/
2. Ketua Tim Audit menysusun jadwal Audit Internal
Langkah-
3. Ketua Tim Audit mengajukan jadwal kepada Puskesmas untuk
langkah
disahkan.
4. Ketua Tim memberikan pengarahan kepada tim auditor

Dilarang menggandakan dokumen tanpa seizin 1/3


Penanggungjawab Mutu
sebelum audit dilaksanakan.
5. Tim Audit Internal membuat cheklist audit pada formular cheklist
audit.
6. Ketua Tim audit Internal membagi tim pelaksanaan audit
Internal.
7. Tim Audit Internal melaksanakan kegiatan audit internal sesuai
jadwal yang telah ditentukan.
8. Auditor menjaga kerahasiaan dokumen dan informasi yang
penting.
9. Auditor mencatat hasil temuan audit kedalam form laporan
ketidaksesuaian dan penyelesaian (LKP.
10. Tim Audit membuat laporan hasil audit yang berupa LKP
dari auditor.
11. Tim Audit Internal melaporkan hasil audit internal kepada
tim mutu dan Kepala Puskesmas.

Dilarang menggandakan dokumen tanpa seizin 2/3


Penanggungjawab Mutu
6. Diagram
Alir Tim Audit menentukan area yang
akan diaudit

Ketua Tim Audit Menyusun jadwal audit Internal

Ketua Tim mengajukan jadwal kepada


Puskesmas untuk disahkan

Ketua Tim memberikan


pengarahan kepada Tim auditor
sebelum audit dilaksanakan

Tim Audit Internal membuat cheklist audit pada


formular cheklist

Ketua Tim Audit Internal membagi


tim dalam pelaksanaan audit
Internal
Tim Audit Internal melaksanakan kegiatan
audit internal sesuai dengan jadwal

Auditor menjaga kerahasiaan dokumen


dan informasi yang penting

Auditor mencatat hasil temuan audit ke dalam form


laporan ketidaksesuaian dan penyelesaian (LKP)

Tim audit membuat laporan hasi audit


internal yang berupa LKP dari auditor

Tim audit internal


melaporkan hasil
audit internal kepada
tim mutu dan kepala
Puskesmas
7. Unit Terkait Semua unit terkait

8. Rekaman Historis Perubahan

No Halaman Yang Dirubah Perubahan Diberlakukan

Dilarang menggandakan dokumen tanpa seizin 3/3


Penanggungjawab Mutu
Tanggal
1 1 KOP SOP Nama Kepala Puskesmas 04 Januari 2023

AUDIT INTERNAL PUSKESMAS


No. Dokumen : SOP/607/I/2023
No. Revisi :1
DAFTAR
TILIK Tgl. Terbit : 04 Januari 2023
Halaman :1/2

UPTD Sri Isminarti, SST, Ners


Puskesmas NIP 19770218 200212 005
Kutukan

Dilarang menggandakan dokumen tanpa seizin 4/3


Penanggungjawab Mutu
Unit :
Nama Puskesmas :
Tanggal Pelaksanaan :

No Langkah Kegiatan Ya Tidak TB


1. Apakah Tim Audit menentukan area yang akan diaudit?

2. Apakah Ketua Tim Audit Menyusun jadwal audit Internal?


Apakah Ketua Tim mengajukan jadwal kepada
3.
Puskesmas untuk disahkan?
Apakah Ketua Tim memberikan pengarahan kepada
4.
Tim auditor sebelum audit dilaksanakan?
Apakah Tim Audit Internal membuat cheklist audit pada
5.
formular cheklist?
Apakah Ketua Tim Audit Internal membagi tim dalam
6.
pelaksanaan audit?
Apakah Tim Audit Internal melaksanakan kegiatan audit
7.
internal sesuai dengan jadwal?
Apakah Auditor menjaga kerahasiaan dokumen dan
8.
informasi yang penting?
Apakah Auditor mencatat hasil temuan audit ke dalam
9.
form laporan ketidaksesuaian dan penyelesaian (LKP)?
Apakah Tim audit membuat laporan hasi audit internal
10. 1/2
yang berupa LKP dari auditor?
11. Apakah Tim audit internal melaporkan hasil?
Jumlah

Dilarang menggandakan dokumen tanpa seizin 5/3


Penanggungjawab Mutu
2/2

Dilarang menggandakan dokumen tanpa seizin 6/3


Penanggungjawab Mutu

Anda mungkin juga menyukai