Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH

KIMIA INDUSTRI

KEGUNAAN BAHAN KIMIA UNTUK SEHARI-HARI

DISUSUN OLEH :

Rickky johan saputra

JURUSAN TEHNIK INDUSTRI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA
KATA PENGANTAR
Puji beserta syukur penulis ucapkan kepada Allah SWT yang telah memberikan
rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan makalah yang
berjudul “Kegunaan bahan kimia untk sehari-hari ”.

Pada kesempatan ini tak lupa saya ucapkan terima kasih kepada kedua orang tua
penulis, yang telah berjasa besar dan penuh pengorbanan serta selalu berdo’a
dalam memenuhi segala kebutuhan saya, sehingga penulis sukses dalam
menuntut ilmu untuk kehidupan masa depan yang lebih baik.

Makalah ini merupakan tugas yang disusun sebagai tugas kimia industri 1 di prodi
Teknik industri

Dalam penyusunan makalah ini saya sadar masih banyak terdapat


kekurangan dan kelemahan. Untuk itu saya mohon maaf dan sangat
mengharapkan adanya kritik dan saran yang membangun dari pembaca.
Semogamakalah ini bisa bermanfaat khususnya kepada saya selaku penulis dan
umumnya kepada anda para pembaca. Akhirnya, semoga Allah senantiasa
memberikan rahmat dan hidayah-Nya kepada siapa saja yang mencintai
pendidikan. Amin Ya Robbal ‘aalamiin

Cirebon, Desember 2013

Rickky johan saputra


DAFTAR ISI
JUDUL HALAMAN................................................................................................ i

KATA PENGANTAR.............................................................................................. ii

DAFTAR
ISI....................................................................................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang.............................................................................................. 1

1.2 Rumusan Masalah......................................................................................... 1

1.3 Tujuan Penulisan........................................................................................... 1

BAB II PEMBAHASAN

2.1 Zat Kimia...................................................................................................... 2

2.2 Bahan Kimia Pada Makanan......................................................................... 2

2.3 Bahan atau Zat kimia yang terkandung dalam kemasan Yupi Choco Glee. 5

2.4 Bahan atau zat kimia yang terkandung dalam kemasan Mayumi................. 7

BAB III PENUTUP

3.1 Kesimpulan................................................................................................... 9

3.2 Kritik dan Saran............................................................................................ 9

DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................................
10
BAB I

PENDAHULUAN

Latar Belakang

Hasil-hasil penelitian kimia di berbagai bidang Kehidupan telah menghasilkan produk – produk
yang bermanfaat dalam kehidupan sehari – hari, tetapi disamping bermanfaat, Produk-produk
kimia tersebut juga mengandung zat yang bahaya bagikehidupan, oleh sebab itu penulis dalam
hal ini akan membahas tentang kimia dalam kehidupan.

Rumusan Masalah

Berdasarkan apa yang dikemukakan dalam latar belakang maka penulis menarik suatu rumusan
masalah sebagai berikut.

a. Adakah Kegunaan kimia dalam kehidupan ?

b. Pengaruh penggunaan bahan – bahan kimia dalam kehidupan ?

Tujuan Penulisan

1. Menjelaskan pengertian dasar mengenai kimia

2. Menjelaskan sifat fisik kimia

3. Menjelaskan Bahan – bahan kimia rumah tangga

4. Menjelaskan Bahan Kimia tambahan pada makanan.

Maraknya makanan-makanan yang sering kali kita konsumsi pada era modern ini. Adapun
bahan ataupun zat-zat berbahaya yang dapat menimbulkan kerugian bagi tubuh kita yang
mengkonsumsinya,banyak sekali orang yang mengkonsumsi makanan yang dilihat dari nilai
rasanya bukan dari kebaikannya padahal itu untuk tubuh kita sendiri .

Sering mengkonsumsi bahan atau zat kimia seperti pengawet ,pewarna dan hal lainya dapat
memberikan akibat secara langsung dan cepat ,namun membutuhkan waktu yang cukup lama.
Maka dari itu penulis akan menjelaskan sedikit halnya dari tiap komposisi pada makanan yang kita
konsumsi.

BAB II

PEMBAHASAN

Kimia

Kimia sering disebut sebagai "ilmu pusat" karena menghubungkan berbagai ilmu lain, seperti
fisika, ilmu bahan, nanoteknologi, biologi, farmasi, kedokteran,bioinformatika, dan geologi.
Koneksi ini timbul melalui berbagai subdisiplin yang memanfaatkan konsep-konsep dari
berbagai disiplin ilmu. Sebagai contoh, kimia fisik melibatkan penerapan prinsip-prinsip
fisika terhadap materi pada tingkat atom dan molekul.

Kimia berhubungan dengan interaksi materi yang dapat melibatkan dua zat atau antara materi
dan energi, terutama dalam hubungannya dengan hukum pertama termodinamika. Kimia
tradisional melibatkan interaksi antara zat kimia dalam reaksi kimia, yang mengubah satu atau
lebih zat menjadi satu atau lebih zat lain. Kadang reaksi ini digerakkan oleh pertimbangan
entalpi, seperti ketika dua zatberentalpi tinggi seperti hidrogen dan oksigen elemental bereaksi
membentuk air,zat dengan entalpi lebih rendah. Reaksi kimia dapat difasilitasi dengan
suatukatalis, yang umumnya merupakan zat kimia lain yang terlibat dalam media reaksitapi
tidak dikonsumsi (contohnya adalah asam sulfat yang mengkatalisasielektrolisis air) atau
fenomena immaterial (seperti radiasi elektromagnet dalamreaksi fotokimia). Kimia tradisional
juga menangani analisis zat kimia, baik didalam maupun di luar suatu reaksi, seperti dalam
spektroskopi.

Sifat Fisik dan KimiaBeberapa sifat fisik dari suatu benda adalah sebagai berikut:
1.Wujud zat : padat, cair, gas
2.Warna dan bau
3.Rasa, sifat suatu benda yang berhubungan dengan komposisi zat dalam suatumateri.
4.Massa, massa zat dapat diukur dengan menggunakan timbangan atau neraca
5.Volume, volume dapat diukur dengan gelas ukur
6.Kelarutan. Kelarutan adalah kemampuan suatu zat untuk dapat melarut dalamsuatupelarut.
7.Titik didih, titik leleh dan titik beku.
8.Kekerasan. Kekerasan adalah sifat ketahanan suatu zat terhadap gesekan dan tempaan.
9.Kemagnetan adalah suatu sifat yang berhubungan dengan kemampuan suatuzat untuk
dipengaruhi oleh suatu medan magnet.
10.Daya hantar, yaitu suatu sifat yang berhubungan dengan kemampuan suatuzat untuk
menghantarkan arus listrik atau panas.

Sifat-sifat yang tergolong sifat kimia antara lain :


1.Mudah tidaknya suatu benda / zat terbakar.
2.Kestabilan, mudah tidaknya suatu benda / zat terurai oleh pengaruh panas.
3.Kereaktifan, mudah tidaknya suatu zat untuk bereaksi dengan zat lain.
4.Perkaratan, mudah tidaknya suatu zat membentuk karat

Anda mungkin juga menyukai