Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH

DASAR DASAR PERHOTELAN

GURU :
KAHAR SYAM S.PD

DI SUSUN OLEH :
DEWI

SMK NEGERI 3 SAMARINDA

KATA PENGANTAR

Puji syukur diucapkan kehadirat Allah Swt. atas segala rahmat-Nya sehingga makalah ini dapat
tersusun sampai selesai. Tidak lupa kami mengucapkan terima kasih terhadap bantuan dari
pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik pikiran maupun materi.

Penulis sangat berharap semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman
bagi pembaca. Bahkan kami berharap lebih jauh lagi agar makalah ini bisa pembaca praktikkan
dalam kehidupan sehari-hari.

Bagi kami sebagai penyusun merasa bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan
makalah ini karena keterbatasan pengetahuan dan pengalaman kami. Untuk itu kami sangat
mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah
ini.

SAMARINDA, FEBRUARY 2023

DEWI
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL................................................................1
KATA PENGANTAR...............................................................2
BAB l : PENDAHULUAN
A.LATAR BELAKANG..............................................................3
B.SEJARAH SINGKAT HOTEL................................................4
BAB II : ISI
A.DEPARTEMENT HOTEL.....................................................5
B.KARAKTERISTIKHOTEL......................................................6
BAB III :
A.ROOM STATUS.............................................................7
B.KOMPONEN BED.............................................................8
C.ISTILAH DAN DEFINISI HOTEL........................................9
D.FASILITAS HOTEL.............................................................10
BAB IV : PENUTUP

BAB I
PENDAHULUAN

1.LATAR BELAKANG
Hotel adalah tempat menginap pada para wisatawan. Fasilitas yang disediakan di hotel
beragam tergantung kelas atau bintang hotel. Hotel dapat berkisar dari penginapan dengan
kasur sederhana di kamar kecil, hingga hotel berbintang lima yang mewah dengan kamar besar
dengan meja rias, lemari es dan fasilitas dapur, televisi layar datar, dan kamar mandi air panas.

Hotel berkembang dari penginapan dan kedai yang menyediakan tempat beristirahat dan
makanan bagi para musafir. Hotel mulai marak dengan semakin mudahnya perjalanan jarak
jauh seiring berkembangnya teknologi transportasi yaitu kereta api dan kapal uap di masa
Revolusi Industri.

2.SEJARAH SINGKAT HOTEL

Hotel berasal dari kata hostel, konon diambil dari bahasa Prancis kuno. Bangunan publik ini
sudah disebut-sebut sejak akhir abad ke-17. Maknanya kira-kira, "tempat penampungan buat
pendatang" atau bisa juga "bangunan penyedia pondokan dan makanan untuk umum". Jadi,
pada mulanya hotel memang diciptakan untuk meladeni masyarakat.

SEJARAH HOTEL DI INDONESIA


Sejarah hotel Indonesia sangat lekat dengan pembangunan pada masa kolonial Belanda. Dari
sana jugalah mulai berkembangnya industri pariwisata dan industri penginapan (sebutan untuk
hotel pada saat itu) di Indonesia.

Berawal dari Pulau Jawa, hotel Indonesia pertama kali dibangun sebagai penginapan
wisatawan Eropa. Munculnya hotel di Indonesia ini juga dilatarbelakangi oleh dibukanya
Terusan Suez yang memudahkan kapal-kapal Eropa masuk ke Indonesia.

Lalu Belanda memanfaatkan kondisi ini dengan membuat biro pariwisata pada tahun 1910 dan
Bangsa Eropa mulai berdatangan ke Indonesia pada tahun 1920. Buku panduan wisata dan
promosi Pulau Jawa membuat mereka datang berbondong-bondong untuk melakukan wisata
karena keindahan Indonesia yang ditampilkan pada brosur buatan Belanda tersebut. Industri
pariwisata Indonesia yang berkembang saat itu juga mendorong berkembangnya industri hotel
Indonesia pada masa itu.

BAB II

1.DEPARTEMENT HOTEL

Front office adalah Departemen Hotel yang tugasnya berhubungan dengan tamu seperti
menerima pemesanan kamar tamu, menerima pendaftaran tamu, maupun memberikan
informasi yang diinginkan oleh tamu.
HOD : Front Office Manager (FOM)
Staf : Receptionist, Supervisor, Bel boy , Concierge, Telp. Operator

HouseKeeping adalah departemen hotel yang bertanggung jawab atas seluruh kenersihan hotel
baik dalam ruangan maupun public area.
• HOD : HouseKeeper
• Staf : Supervisor/captain floor, room boy, houseman, order taker, minibar cheder,
gardener, publik area.

Food and beverage adalah departemen hotel yang menangani hal hal yang berkaitan dengan
mengolah, menyediakan makanan dam minuman serta bertugas memberikan pelayanan
kepada tamu pada saat makan di restaurant
• HOD : FBS : Food and beverage Manager (FBM)
: FBP : Exc. Chef

• Staf : FBS : Supervisor, waiter/waitres, room service, banquet


: FBP : Cook/helper, butcher, lesha

HRD adalah departemen hotel yang bertugas melatih karyawan demosi promosi rotasi dan
mutasi
Engineering adalah departemen hotel yang bertanggung jawab untuk menangani perawatan
maupun perbaikan atas semua alat-alat serta mesin yang ada

Accounting adalah departemen hotel yang bertanggung jawab atas masalah administrasi Hotel
baik pengeluaran maupun pendapatan keuangan di hotel

2.KAREKTERISTIK HOTEL

Produk bisnis perhotelan mempunyai empat karakteristik khusus, yaitu: produk


nyata (tangible), tidak nyata (intangible), bersifat ”perishable” dan ”non perishable”.Produk yang
bersifat nyata antara lain kamar, makanan, minuman, kolam renangdan sebagainya. Produk
yang bersifat tidak nyata, antara lain keramah-tamahan,kenyamanan, keindahan, keamanan
dan sebagainya. Produk bersifat perishableartinya bahwa produk tersebut hanya bisa dijual
saat ini adalah produk tidak tahanlama yang dapat disimpan di gudang. Contohnya kamar hotel,
bahan makanansegar yang tidak dapat disimpan seperti sayur-mayur. Produk yang bersifat
nonperishable misalnya minuman keras, soft drink, perlengkapan tamu (guest supplyand
amenities).Bisnis hotel mempunyai tujuan yaitu mendapatkan pendapatan seoptimalmungkin
melalui pemenuhan kebutuhan dan keinginan tamu (guest need & wants).Kepuasan tamu
menjadi sasaran pelayanan untuk membentuk citra hotel yangbaik dan sekaligus menjamin
keberadaan hotel dalamjangka panjang.

BAB III

1.ROOM STATUS
• VD = Vacant Dirty

Kamar yang kosong dengan keadaan kotor. kamar kotor dapat terjadi karena tamu yang sudah
check out atau program cleaning dari housekeeping.

• VC = Vacant Clean :

Kamar yang kosong dengan keadaan bersih.

• VCI = Vacant Clean Inspected :

Kamar kosong yang sudah dibersihkan dan diperiksa oleh floor supervisor dan siap untuk
menerima tamu (dijual).

• OD = Occupied Dirty :
Suatu kamar yang sedang ditempati oleh sesorang secara sah dan teregister sebagai tamu
hotel pada kamar yang kotor. Ini terjadi akibat perubahan status dari OC ke OD setelah
melewati satu malam stay.

• OC = Occupied Clean :

Suatu kamar yang sedang ditempati oleh sesorang secara sah dan teregister sebagai tamu
hotel pada kamar yang bersih.

• OOO = Out of Order :

Kamar yang memerlukan perbaikan yang serius, biasanya lama perbaikan lebih dari satu hari.
Status ini dapat terjadi karena kerusakan di kamar atau progam cleaning dari housekeeping.Out
of order mengurangi room availability.

• DL = Double Lock :

Permintaan tamu ke pihak hotel untuk melakukan double lock sehingga tidak seorangpun dapat
masuk ke kamar tersebut.

2.KOMPONEN BED

• BED
• SPRING BOX
• HEAD BOARD
• BED FRAME
• MATRAS
• MATRASS PROTECTOR
• TOPPER
• PILLOW TOP
• CORNER GUAR
• M GUARD
• WASHABLE COVER

3.ISTILAH DAN DEFINISI HOTEL

1. Reservasi / Booking : Memesan Kamar

2. Check-In : Saat datang dan mengambil kunci pertama kali untuk menginap.

3. Check-out : Saat hendak keluar meninggalkan setelah menginap.


4. Extra charge : Biaya tambahan yang harus dibayar tamu untuk pelayanan yang diberikan
hotel.

5. Extend : Memperpanjanguntuk menginap.

6. Room Services : Menerima orderan dari telepon, membuat captain order, mempersiapkan
peralatan, pesanan diantar ke kamar tamu dan tugas tersebut dilakukan oleh Order Taker.

7. Front Office / Receptionist : Petugas Hotel (kasir) yang melayani tamu saat checkin dan
checkout.

8. Twin Bed : kamar yang berisi dua tempat tidur yang terpisah dengan ukuran masing-masing
tempat tidur kecil.

9. Double Bed : Kamar yang berisi 1 kasur besar atau sering disebut dengan king size.

10. Breakfas : sarapan.

11. Buffet : Penyajian makanan secara prasmanan.

12. Early Check-In : Ketika tamu masuk kamar hotel sebelum waktu yang telah ditentukan
(check-in lebih awal). Biasanya waktu check-in do hotel yaitu pukul 12.00.

13. Late Check-out : Ketika tamu terlambat checkout / melebihi waktu checkout yang sudah
ditentukan.

14. Room Rate : Harga kamar sesuai rate plan.

15. Room Status : Status Kamar (vacant, occupied, dll) Lebih lengkapnya bisa baca diartikel
sebelumnya, klik disini.

16. Fully Booked : Ketersediaan kamar sudah habis.

17. Bar : Tempat bersantai berbentuk resto dengan musik.

18 Minibar : Tempat untuk menjamu tamu selain di ruang makan. Bisa jadi fasilitas kulkas
dikamar yang berisi minuman-minuman itu disebut minibar.

19. Standard Room : Jenis kamar hotel yang standar. Biasanya harganya paling murah, karena
fasilitasnya paling standar di hotel.

20. Superior Room : Jenis kamar hotel yang fasilitasnya sedikit lebih baik dari standard room.
21. Deluxe Room : Jenis kamar hotel yang fasilitasnya diatas superior. Pembedanya biasanya
adalah dari ukuran kamar.

22. Suite Room : Jenis kamar paling mahal di hotel. Umumnya kamar suite memiliki ukuran
kamar tidur dan kamar mandi yang lebih luas, bathroom amenities yang lebih lengkap, bahkan
hingga fasilitas ruang tunggu / living room.

23. Family Room : Jenis kamar hotel yang cocok untuk 1 keluarga. Biasanya 1 bed berukuran
king dan 1 bed berukuran kecil untuk anak.

24. Bell Boy : Karyawan hotel yang bertugas untuk membantu membawa barang bawaan tamu
dari lobby hingga kamar

25. Extrabed : Tempat tidur tambahan yang bertujuan untuk menambah kekurangan tempat
tidur.

26. Add Room : Menambahkan kamar.

27. Move Room : Pindah kamar.

28. Rate Plan : Tipe harga kamar.

29. Contract Rate : Tipe harga kamar yang diberikan pihak hotel ke travel agent berdarsarkan
term and condition.

30. Peak Season Surcharge : Harga kamar yang diberikan saat hari-hari besar seperti hari raya
dan tahun baru. Biasanya harganya lebih mahal dari hari-hari biasanya.

31. Connecting Room : Dua kamar yang memiliki pintu khusus di tengah ruangan yang bisa
menghubungkan 1 kamar kamu dengan kamar hotel lain yang ada di samping-nya

4.FASILITAS HOTEL

• FREE WIFI
• SWIMMING POOL
• SPOT CENTER
• BREAKFAST
• RESTORAN
• TEMPAT PARKIR
• SALON/SPA KECANTIKAN
• ARES BEBAS ROKOK
BAB IV

PENUTUP

Diharapkan hotel dapat mempertahankan kualitasnya agar tamu merasa nyaman

Anda mungkin juga menyukai