Anda di halaman 1dari 14

Laporan Kegiatan OJT

Bandung

Firmansyah: 202110139
Sejarah Gino Feruci
Hotel dengan nuansa Itali ini terletak di pusat kota
bandung yang terkenal dengan sejarahnya, tepatnya di
Jalan Braga nomor 67. Dengan disekelilingi oleh
bangunan-bangunan bersejarah, Hotel Gino Feruci
memiliki akses yang sangat mudah menuju Stasiun Kereta
Api maupun Bandara Internasional Hussein
sastranegara. Selain itu juga terletak di lokasi yang
sangat strategis bagi wisatawan yang mencari tempat
kuliner, hiburan maupun tempat perbelanjaan.

Hotel Gino Feruci Bandung diresmikan oleh Walikota


Bandung Dr. H. Dada Rosada, SH, M. Si, yang
menandatangani prasasti. Ceremony pembukaan akan
dilaksanakan dengan pemotongan tumpeng serta
pelepasan 10 burung merpati dan 100 balon yang
menandakan Hotel Gino Feruci Bandung ini merupakan
hotel ke-10 di Bandung.
GuestROOMS
Gino Feruci Braga memiliki koleksi 131 kamar
tamu yang dibagi menjadi 4 tipe kamar yang
berbeda, masing-masing dirancang dengan
cerdas dengan kepekaan modern dan
kenyamanan untuk masa inap Anda di Bandung
yang menyenangkan. Tidak peduli mengapa dan
dengan siapa Anda mengunjungi Bandung,
selalu ada ruang untuk Anda di sini di Gino
Feruci Braga.
GuestROOMS
KAMAR SUPERIOR
Ringkas, nyaman, dan menyenangkan
untuk ditinggali, Kamar Superior kami
menawarkan kepada Anda pengalaman
menginap terbaik di Bandung yang pasti
akan dinikmati oleh tamu cerdas.
Dengan ukuran 20 m² dan dengan harga
Rp. 599.999-_
GuestROOMS
KAMAR DELUXE
Baik sendirian atau bersama perusahaan, Kamar
Deluxe kami selalu menjadi pilihan yang dapat
diandalkan untuk akomodasi yang nyaman selama
kunjungan Anda di Bandung. Dengan ukuran 23 m²
dan harga
Rp. 599.999-_
GuestROOMS
RUANG EKSEKUTIF
Luas, mewah, dan dengan desain modern tentunya
untuk membuat masa menginap yang menyenangkan,
Kamar Eksekutif kami selalu merupakan pilihan
yang fantastis untuk pengalaman Hotel yang
fantastis. Dengan ukuran 25 m² dan dengan harga
Rp. 799.999-_
GuestROOMS
KAMAR SUITE
Dipesan dan dirancang hanya untuk tamu
yang paling terhormat, Kamar Suite kami
adalah kombinasi cekatan antara desain
modern dan kenyamanan mewah. Dengan
ukuran 52 m² dan dengan harga
Rp. 1.499.999-_
HOTELFACILITIES
Hal lain yang tak kalah menarik dari Hotel Gino Feruci Braga
adalah fasilitas Palazzi Party Venue yang dapt menjadi tempat
pertemuan dengan konsep indoor dan outdoor. Bahkan tersedia
pula Sublime Sky Lounge yang bisa menjadi tempat refreshing
sekaligus clubbing untuk menikmati sajian makan malam dan
hangout sembari menikmati hiburan live music. Terdapat pula
kolam renang dan gym agar tubuh anda tetap bugar, setelah
selesai berolah raga anda juga bisa merasakan fasilitas massage
yakni whilemasage. Tersedia juga 15 meeting room dengan
kapasitas 1 ruang meeting room sekitar 150 orang untuk setiap 1
meetingroom, cocok untuk pertemuan di perusahaan anda
Front Office
Front office adalah orang yang bekerja di kantor bagian depan perusahaan, berurusan dengan
kegiatan garis depan, yaitu menangani buku tamu, kurir dan kiriman, pemeliharaan file
dokumentasi, dan membantu dalam mengatur pertemuan dan konferensi resmi.
Berikut ini mengenai berbagai macam posisi di divisi Front Office.
•Greeter and Bell boy.
•Front Desk Attendant /Reception.
•Bell Driver.
•Guest Relation Officer (GRO)
•Telephone Operator (Call Center)
•Front Office Admin.
•Night Audit
Front Office
a. Handling Guest Check-in (Walk in guest)
tata cara walk in guest

•Sikap petugas dalam keadaan siap menerima tamu.


•Menyapa tamu saat menghampiri counter.
•Tanyakan kepada tamu apakah telah membuat reservasi sebelumnya.
•Tanyakan kepada tamu keinginan dan kebutuhan yang diperlukan selama menginap
di hotel.
•Mengecek kamar yang diperlukan tamu pada room rack.
•Tawarkan kamar sesuai dengan yang diinginkan tamu, jelaskan pula fasilitas dan
harga kamar secara lengkap.
•Tanyakan dengan jelas nama tamu untuk kejelasan dalam pengucapan dan pen=
•Mintalah tamu untuk mengisi registration form.
•Tentukan kamar sesuai keinginan tamu.
•Tanyakan metode pembayaran yang digunakan dan permintaan khusus selama
menginap di hotel
•Cek ulang apakah kamar sudah siap digunakan.
•Panggilah bellboy untuk mengantar tamu ke kamar serahkan kartu dan kunci kamar
ke bellboy.
•Mengucapkan salam istirahat sebagai kegiatan akhir registrasi.
•Setelah tamu menuju ke kamar, selanjutnya petugas mengisi dan melengkapi
formulir kedatangan, daftar A, guest bill, dan room rack slip.
HouseKeeping
Housekeeping adalah departemen yang
bertanggung jawab menata peralatan, menjaga
kebersihan, memperbarui kerusakan, dan
memberi dekorasi dengan tujuan agar hotel
tampak rapi, bersih, menarik dan menyenangkan
penghuninya House keeping terbagi menjadi dua
yakni dibagian room dan publik area.
HouseKeeping
Public area berasal dari kata public dan area
yang mempunyai arti yaitu: public adalah umum
dan area adalah kawasan atau daerah. Jadi
public area berarti kawasan umum dan daerah
umum. Pada hotel, area umum menjadi area yang
dapat dilalui oleh siapa pun tanpa terkecuali.
HouseKeeping
Proses Pembersihan:

Bersihkan asbak yang kotor dan letakkan kembali ke tempatnya


Ambil kertas-kertas dan sampah dan laporkan jika ada barang-barang tamu yang tertinggal ke penyelia
Kosongkan tempat sampah, dan letakkan kembali ke tempatnya
Bersihkan kaca dan jendela, termasuk kaca diatas meja
Bersihkan debu pada perlengkapan dan pesawat telepon
Bersihkan tempat minum dan keringkan sekitar tempat minum dan bersihkan juga tombol-tombolnya
Bersihkan flek-flek di dinding dan perabot yang di dinding
Bersihkan debu pada bagian atas dan sisi-sisi pigura lukisan
Bersihkan debu-debu pada pegangan tangga
Bersihkan lantai kayu dan lantai ubin/marmer dll
Bersihkan debu pada lantai karpet dengan vacuum cleaner
Rapihkan perlengkapan mebel termasuk bantal
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai