Anda di halaman 1dari 4

NAMA : DELLA SETIAWATI

NIM ; 2201020109
PRODI : AKUNTANSI
TUGAS WEEK 8

RENCANA TEAM WORK


INDUSTRI PERHOTELAN
I. PERHOTELAN
Hotel sebagai bangunan yang menyediakan layanan kamar, makanan, minuman bagi
pengunjung. Selain itu, hotel dikelola untuk memberikan fasilitas pelayanan barang bawaan,
pencucian pakaian, dan dapat menikmati hiasan-hiasan dalam hotel tersebut.
Perhotelan tidak dapat terpisahkan dengan pariwisata. Wisatawan membutuhkan tempat tinggah
dan beristirahat sementara selama berwisata agar tetap menyenangkan. Segala fasilitasnya dapat
dinikmati dengan harga yang setara.
II. TUJUAN
Sebagai tempat singgah bagi para wisatawan di industri pariwisata, kunjungan wisatawan
diharapkan memiliki keunikan, keindahan, nilai budaya keanekaragaman kekayaan alam dan
budaya juga hasil buatan manusia. Juga para wisatawan dapat menikmati fasilitas, kenyamanan,
dan sensasi yang diberikan hotel sehingga dapat memberikan kepuasan.
Dan tujuan utama yaitu memperoleh pendapatan yang luar biasa dari perhotelan tersebut. Dapat
juga meningkatkan komunikasi dengan individu lain dan mempereroleh kegiatan kerja sama tim
yang baik.

III. PEMBAGIAN TUGAS


TIPE PELAYANAN TUGASNYA
Manager hotel Bertanggung jawab atas segala hal yang
terjadi di hotel,memantau jumlah
pengunjung ,menentukan cara untuk
mengatasi berbagai persoalan yang ada.
Asisten manager Menyiapkan berbagai laporan, tahu kondisi
hotel secara aktual
Penerima tamu /resepsionis Melayani pemesanan kamar,
memverifikasikan tamu, mengecek
ketersediaan ruangan, memproses check in
tamu, dan lain-lain.
Porter/ pengangkut barang Membantu tamu atau staf lain membawa
barang bawaan.
Comcieger/ pembuka pintu Membukakan pintu untuk siapapun yang
masuk.
Houseeping / tukang bersih-bersih dan Membersihkan dan berapikan kamar tamu
merapikan ruangan hingga bagian loby.
Room service/ pelayanan kamar Melayani jasa-jasa yang disediakan untuk
tamu saat beraktivitas.
Staff dapur Memasak, mencuci piring, menyiapkan
sajian, hingga memesan bahan makanan.
Supervisor of guest services Meng-hire house keeper, font desk, hingga
concierge.
Font desk supervisor Bertanggung jawab atas pegawai-pegawai
font desk, seperti memecat, memberikan
denda, dan sebagainnya
Houseeping supervisor Menyeleksi housekeeper baru sampai
memberikan training pada mereka,
menentukan jadwal sift.
Manajer dapur Bertugas untuk kinerja yang terjadi di dapur
dan bertanggung jawab untuk menerima
pegawai dapur baru dan memastikan mereka
dapat training yang memadai.
Restaurant manager Memastikan restaurant beroperasi dengn
baik,menerima complain dari
tamu,mentraining pelayan restaurant.
Executive chef Membuat rencana makanan sesuai dengan
aturan dan panduan pada hotel tersebut,
menjadi supervise atas pekerja dapur di
bawahnya, memesan makanan serta
memastikan budget sesuai dengan aturan
hotel.
Purchasing Membawahi area pembelian berbagai produk
yang dibutuhkan, memstikan stok yang ada
telah cukupdan sesuai dengan standar hotel.
Event planner Merencanakan dan menyelenggarakan acara
yang akan berkerja sama dengan hotel seperti
seminar, ruang konferensi, rapat, hingga
pernikahan.

UNTUK TIPE ADMINISTRASI, YAITU


Marketing dan iklan Mempromosikan hotel dengan strategi yang
optimal.
Akuntan Mencatat dan bertanggung jawab pada semua
transaksi keuangan mulai dari pajak,
pendapatan,pengeluaran dan lain sebagainnya.
IV. PROSES KERJA
TARGET KONSUMEN
Beberapa target konsumen antara lain :
1. Keluarga
2. Pensiunan
3. Pelancong tunggal
4. Wisatawan
5. Pasangan
6. Petualangan
7. Pelancong bisnis
8. Turis dari jauh

FASILITAS YANG TERSEDIA


1. Free wifi
Fasilitas ini sangat berguna untuk para tamu supaya senang tinggal di dalam kamar. Fasilitas ini
memang banyak digunakan bagi mereka yang sengaja m3njadikan hotel sebagai tempat tinggal
sementara untuk urusan bisnis dan memberi dampak positif dan dapan menarik minat
pengunjung.
2. Kamar mandi dalam
Kamar mandi dalam tentu banyak diperlukan bagi para penyewa kamar yang mencintai privasi.
Kamar mandi dalam tentu membuat anda tidak perlu antri dengan penyewa kamar lainnya.
Terlebih saat dalam keadaan darurat Ketika terjadi panggilan alam mendadak.
3. AC ( pendingin ruangan)
AC tentu akan membuat anda beristirahat dengan nyaman terlebih saat beberapa daerah dengan
suhu yang lumayan tinggi. Serta cuaca yang panas pun AC akan tetap membantu mendingankan
ruangan.
4. Televisi
Fasilitas ini untuk penyewa kamar terhindar dari kebosanan. Utamanya bagi tamu yang memilih
menghabiskan aktivitas di kamar hotel.
5. Kunci otomatis
Kunci otomatis dapat memberikan rasa aman bagi para tamu hotel.
6. Layanan resepsionis 24 jam
Adanya layanan ini memudahkan para tamu hotel untuk melakukan check in maupun check out.
7. Housekeeping harian
Layanan housekeeping kamar dapat meningkatkan kenyamanan para tamu dalam menjaga
kebersihan ruangan. Jika merasa tidak nyaman, tamu juga bisa menolak adanya layanan ini.
8. Free breakfast
Layanan breakfast biasanya pada jam tertentu. Tamu juga dapat memilih untuk tidak mengambil
layanan ini apabila ingin makan diluar hotel.

ANALISIS PASAR
Untuk menganalisis pemasaran dalam menghadapi persaingan yaitu meningkatkan upaya-upaya
kualitas produk, fasilitas-fasilitas dan pelayanan. Hotel diharuskan untuk lebih memahami segala
kebutuhan dan keinginan konsumen, selin itu juga diperlukan pemasaran yang baik. Dengan
pemasaran produk yang baik maka akan dapat meningkatkan penjualan dan merebut mangsa
pasar.
Lokasi hotel harus berada di tempat yang strategis, seperti tempat yang banyak wisatanya,tempat
yang memiliki suasana dan view yang sangat bagus dapat menarik daya minat konsumen.
Perkembangan teknologi dapat mempermudah dan mempercepat pelayanan serta saluran untuk
promosi semakin terbuka untuk memperkenalkan produk. Langkah promosi yang biasa
dilakukan yaitu:
1. Menyediakan pemesanan lewat online dengan situs yang mudah dijangkau semua orang
2. Menawarkan fasilitas yang tersedia
3. Menyediakan promo/ event yang berbeda di setiap bulan
4. Menawarkan cendera mata bila perlu
5. Melakukan marketing
6. Memberikan insentif untuk membuat orang tertarik
7. Membangun kemitraan local
8. Memasarkan daerah tempat tinggal

Anda mungkin juga menyukai