Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL KEWIRAUSAHAAN

USAHA KOPI SUSU SIDIKALANG

NAMA :

David Kurniawan 225310740


Erwin Apriansyah 225310742
M Rizki Dermawan 225310779
Raja Osama Melfa 225310739

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


PROGRAM STUDI AKUNTANSI
UNIVERISTAS ISLAM RIAU
2023/2024

i
DAFTAR ISI

PROPOSAL PERENCANAAN USAHA KOPI SUSU SIDIKALANG..........................3

A. PENDAHULUAN...........................................................................................3

B. PEMBAHASAN.............................................................................................4

a. Jenis usaha..................................................................................................4

b. Biaya produksi/operasional...........................................................................4

c. Waktu kegiatan............................................................................................4

C. Aspek pemasaran.............................................................................................6

D. Penutup...........................................................................................................6

Lampiran 1.............................................................................................................6

A. Identitas Diri...................................................................................................6

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti......................................6

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima..................................................................7

Lampiran 2.............................................................................................................8

DAFTAR PUSTAKA.................................................................................................9

ii
PROPOSAL PERENCANAAN USAHA KOPI SUSU SIDIKALANG.

Nama Usaha : Kopi Susu Sidikalang


Pemilik Usaha : Raja,Erwin,Wawan,Dan David
Bidang Usaha : minuman
Jenis Produk : Kopi
Alamat Usaha : Jalan Tengku Bey
Nomor Telepon : 089669648037
Email : Rajaosama186@gmail.com

A. PENDAHULUAN

Sumatera terkenal sebagai salah satu daerah penghasil kopi terbaik di


Indonesia. Bagi para penikmat kopi, pasti sudah tidak asing lagi dengan jenis kopi
terbaik yang dihasilkan di daerah ini. Salah satunya adalah Kopi Sidikalang. Kopi ini
dihasilkan di daerah Sidikalang, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara (Rahmawati, 2020)

Sidikalang, Ibu Kota Dairi, Sumatera Utara, sudah di kenal sejak zaman
Belanda sebagai central penghasil kopi. Kawasan yang sejuk dan dingin dengan jenis
tanah yang subur, Sidikalang mampu menngeluarkan benih-benih yang menjadi salah
satu kopi terbaik di Nusantara. Sidikalang adalah legenda bagi para penikmat kopi.
Cita rasa sedang yang dimiliki robusta Sidikalang ini menghasilkan tingkat keasaman
yang rendah. Kadar kafein yang tinggi hingga 70-80%, menjadi pilihan bagi penikmat
kopi yang ingin terjaga dari tidurnya.
Spesifikasi:
Type : Robusta
Region: Tiga Baru, Sidikalang
Altitude: 1200 Mdpl
Process: Natural

3
Cupping Notes: Woody, Medium Body, Low Acidity.

Berada di kawasan Bukit Barisan, dengan kombinasi kawasan yang sejuk dan
dingin serta tanah yang subur, membuat Sidikalang mampu menghasilkan salah satu
kopi terbaik di nusantara.(Komputer and Jikem, 2022).

B. PEMBAHASAN

a. Jenis usaha

Kopi susu sudah pasti tidak asing lagi bagi kita dizaman sekarang. Sebab kopi
susu ini sudah marak dimasyarakat. Maka dari itu, saya berinsiatif untuk
membuka usaha ini dengan harga yang pas dikantong yaitu 8 ribu per botol.
Dengan aroma yang khas sehingga dapat dinikmati sesuai selera pelanggan.

b. Biaya produksi/operasional

- Bubuk kopi robusta sidikalang 100 gram = Rp. 22.000


- Kepala cangkir vietnam drip = Rp. 10.000
- Botol = Rp. 3.000 * 5 pcs = Rp. 15.000
- Susu kental manis = Rp. 12.000
- Panci aluminium = Rp. 19.000
- Biaya tak terduga = Rp. 10.000 +

= Rp. 88.000

Jadi, kira kira modal untuk satu pembuatan kopi susu sidikalang Rp78 .000
(tanpa biaya tak terduga). Untuk omset perbulan tidak bisa dihitung karena usaha ini
pemasukan bukan perbulan tetapi seberapa banyak dipesan.

c. Waktu kegiatan

Untuk pembuatan kopi susu ini tidak banyak memakan waktu, kurang lebih 15
menit itu sudah cukup untuk membuat 1 kopi ke dalam botol (kemasannya).

4
5
Gambar ini adalah produk yang saya pasarkan(diperjualkan)

C. Aspek pemasaran

a. Target penjualan yakni semua aspek mulai dari remaja, bahkan dewasa dan lebih
diprioritaskan kepada orang remaja ketika ingin bersantai di rumah maupun
dimana saja karena kopi ini bisa di nikmati oleh siapa saja dan dimana saja.
b. Segmentasi harga yang pas dikantong. Harga Rp 8.000merupakan harga yang pas
karena tidak terlalu mahal dan tidak terlalu murah.
c. Promosi Pemasaran akan dilakukan melalui internet seperti Instagram, atau wa.
Dan meminta kepada teman teman untuk dipromosikan juga dimasing masing
media onlinenya.
d. System penjualannya bisa dengan cod atau diantar ketempat dengan gratis ongkir
untuk area pekanbaru.

D. Penutup

Demikian proposal usaha dari kopi susu, semoga sekiranya investor tertarik untuk
memberikan bantuan modal dan usaha ini dapat terus berlanjut kedepannya. Jika ada
kesalahan dimohonkan untuk memberikan beberapa saran dan pendapat agar usaha ini
dapat terus beroperasi. Terimakasih atas perhatiannya.

Lampiran 1. Biodata Ketua


A. Identitas Diri

1 Nama Lengkap Raja Osama Melfa


2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Akuntansi
4 NIM 225310739
5 Tempat dan Tanggal Lahir Pekanbaru,19 Januari 2002
6 Alamat E-mail Rajaosama186@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 089669648037

6
B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat


1 LDO Hima Aksi Latihan Dasar Pantai
Organisasi Raja,Kampar.
27 september 2022

2 LK Hmi Latihan Kader HMI Pusat Kegiatan


Hmi Cabang
Pekanbaru
25-31 Oktober
2023
3
C. Penghargaan Yang Pernah Diterima

No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun


1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratandalam pengajuan PKM-K.

Pekanbaru, 17-01-2024
Ketua Tim

TTD

(Raja Osama Mefa)

7
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
1. Perlengkapan yang
dibutuhkan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
Untuk Rp. 180.000
Rp.180.000
Kompor gas memanaskan air
Air yang Rp. 3.000
dipanaskan
Rp. 3.000
untuk dibuat
Air galon kopi
Tempat Rp. 19.000
Rp. 19.000
panci memanaskan air
Rp. 5.500
Barang yang di Rp. 22.000 per
25% untuk 1
olah 100 gram
Kopi botolnya
SUBTOTAL (Rp) Rp. 224.000

2. Bahan Habis Pakai Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)


Botol kemasan Rp. 3.000 Rp.3.000
Rp. 3.000 untuk 1
Rp. 3.000
Air galon
-
SUBTOTAL (Rp) Rp.6.000
3. Perjalanan Volume Harga Satuan (Rp) Nilai (Rp)
Untuk membeli
barang
-transportasi barangnya Rp. 25.000 Rp. 25.000
-
-
SUBTOTAL (Rp) Rp. 25.000
Harga Satuan
Volume
4. Lain - Lain (Rp) Nilai (Rp)
Untuk
mempromosikan
- biaya brosur dan iklan produk Rp. 20.000 Rp. 20.000
-
-
SUBTOTAL (Rp) Rp. 20.000
TOTAL (1+2+3+4) (Rp) Rp. 275.000

8
DAFTAR PUSTAKA

Rahmawati, F., 2020. Mengenal Kopi Sidikalang, Rajanya Kopi Sumatera yang Jadi
Primadona.[Online]
Available at: https://www.merdeka.com/sumut/mengenal-kopi-sidikalang-rajanya-
kopi-sumatera-yang-jadi-primadona.html

Komputer, J. I. and Jikem, M. (2022) ‘Jurnal Ilmu Komputer, Ekonomi dan Manajemen
(JIKEM)’, 2(1), pp. 923–926.

Anda mungkin juga menyukai