Anda di halaman 1dari 4

RESUME PEMBELAJARAN

PESERTA PELATIHAN PERAWATAN KANKER DASAR


TANGGAL 22-31 MEI & 05-06 JUNI 2023

RESUME PEMBELAJARAN

Kegiatan Pelatihan Perawatan Kanker Dasar


Gelombang 1
MPI 4 Asuhan Keperawatan Pasien Kanker Dengan
Nama Mata Pelatihan (Materi)
Kemoterapi
Nama Peserta Linda Septiana, S.Kep., Ns
Nomor Urut Peserta 17
Asal Institusi Peserta Mawar 1

1. Persiapan Pasien Dengan Kemoterapi


A. Pemeriksaan fisik
1) Pemeriksaan fungsi sistem :
- Fungsi hemopoietik
- Fungsi neurologi
- Rongga mulut & kulit
- Fungsi kardiovaskuler
- Fungsi pernapasan
- Fungsi perkemihan
- Fungsi sal. Cerna
- Fungsi reproduksi/ seksual
B. Psiko-sosial- spiritual
1) Respons pasien dan keluarga terkait dengan pengetahuan tentang penyakit &
pengobatannya, misalnya pengalaman kemoterapi
2) Support sistem dan orang-orang terdekat
C. Pemeriksaan Penunjang
- Hasil dan implikasi dari pemeriksaan patologi, laboratorium, radiologi
- Toksisitas obat kemo thd organ: Jantung , hepar, renal, paru, persyarafan, sistem
reproduksi

2. Monitoring Pasien Selama Kemoterapi


a. Monitoring pemberian kemoterapi
- Mencegah ekstravasasi
b. Penanganan efek samping kemoterapi
- Mencegah dan meminimalkan efek samping yg diterima pasien
c. Ekstravasasi
Terjadinya infiltrasi obat kemoterapi yang vesikan atau iritan dari vena ke jaringan sekitarnya
d. Vesikan
Obat kemoterapi yang mengakibatkan kerusakan jaringan
e. Iritan
Obat kemoterapi yang menyebabkan rasa sakit pada lokasi penusukan sepanjang vena dengan
atau tanpa inflamasi
f. Jenis-jenis obat kemoterapi
1) Non-Vesikan :
- Bleomycin
- Asparaginase
- Taxol
- Ifosfamid
- Cyclophosphamide
- MTX
2) Vesikan :
- Daunorubicin
- Doxorubicin
- Epirubicin
- Vincristin
- Vinblastin
- Dacarbazine
- Dactinomysin
3) Iritan :
- Etoposide
- Cannustine
- Plicamycin
- Dacarbazine
g. Pencegahan Ekstravasasi
1) Kepatenan Acces Devices
- Pilihlah vena yang lurus, tidak bercabang
- Kenyal
- Untuk yang bersifat vesicant jangan gunakan vena metacarpal
- Untuk pemberian kemoterapi yang lama gunakan CVC (Central Venous Catheter)
- Gunakan IV catheter sesuai ukuran vena
- Untuk kanker payudara atau adanya limpa edema gunakan lengan yang berlawanan dari
yang sakit
2) Cek kepatenan vena dengan cairan fisiologi
3) Lakukan pembilasan
4) Observasi area penusukan
5) Gunakan transparan dressing
6) Komunikasi selama pemberian
h. Parameter Pengkajian Extravasasi
(Adapted from ONS Cancer Chemotherapy Guidelines)
Parameter pengkajian Extravasation Spasme/Iritasi vena Flare Reaction
Manifestasi Segera
lambat
Pain Nyeri sekali/jamRasa Sakit dan rasa kaku Tidak nyeri
terbakar 48jam pada pembuluh darah
Redness Merah pada area Sepanjang vena Akan hilang setelah 30
penusukan, tdk selalu berwarna mnt tanpa tindakan
ada pada awal gelap/kehitaman
ekstravasasi
Ulceration Pada umumnya terjadi Umumnya Tidak Umumnya Tidak
48-96 jam kemudian
Swelling Bengkak 48 jam, terjadi Tidak mungkin Tidak mungkin nampak
dengan seketika sepanjang pembuluh
darah
Blood return Tidak ada Baik
Other Perubahan kurang Perasaan yg resisten pd urticari
kwalitas sensori tetesan suntikan
infus

3. Efek Samping Kemoterapi


a. Alopecia : Terjadi pada hari ke 10-21
obat :adria.., doxo, cyclo..,taxol
b. Anorexia : Gangguan rasa pengecapan
c. Konstipasi : neurotox otot sal penc
obat : vinc..,vinb..navelbin
d. Cystitis : perdarahan, nyeri, demam
obat : cyclo, ifosfamid
e. Diare : kerusakan sel epitelium
obat: 5 Fu-leucovorin
f. Fatige : ggn faktor fisik & psikologis.
g. Nausia Dan Vomiting
 Berat (< 1 jam ) : cisplatin, dacarbacin
 Sedang (6 jam) : doxo, dauno,carbo, taxol, 5FU
 Ringan (12 jam) : Bleomic, MTX, melphalan
h. Hematopoietic Changes
 Leukopenia :
- Pada hari ke 7 – 14
- Risiko terj infeksi
- Jumlah neutropil < 1500 / mcl
- Jumlah lekosit < 4000 / mm3
 Trombositpenia
- TR , 100.000 / mm3
- Perdarahan : kulit,mata,sal. Cerna, pernapasan, kemih, otak
 ANEMIA
- Hb < 10 gr %
- Lelah, lemas
i. Mucositis
Pharingitis/esophagitis : nyeri menelan
Stomatitis : pada hari ke 5 – 7,nyeri ulserasi, infeksi sekunder (jamur,kuman )
j. Skin Change
Hiperpigmentasi, urticaria, erythema

4. Asuhan Keperawatan
1) Pengkajian
Perawat onkologi :
- Mengkaji status fisik dan emosi pasien
- Riwayat kesehatan masa lalu
- Layanan/praktik kesehatan
- Pengetahuan pasien dan keluarga mengenai penyakit dan pengobatannya.
a. Pengkajian Prekemotheraphy
 Riwayat pasien dan keluarga
 Pengetahuan tentang jenis kanker & stadium
 Pengobatan kanker sebelumnya;
 Perilaku pasien/ keluarga terhadap pengobatan
 Pengalaman efek samping dan tingkat keparahannya
 Cara untuk meminimalkan efek samping
 Efektifitas untuk menurunkan insiden dan keparahan efek samping
 Diet ( Asupan nutrisi)
 Pengobatan alternatif /komplementer
 Pengetahuan tujuan dari pengobatan
b. Pengkajian Post Kemoteraphy
- Pengkajian Ulang Terhadap Perubahan Respon Tumor Status Perbaikan, Ditemukan
Kelainan
- Penanganan Efek Samping
- Pendidikan Pasien Dan Keluarga
2) Diagnosa Keperawatan
Diagnosa keperawatan (SDKI)
- Defisit pengetahuan
- Nausea
- Defisit nutrisi
- Gangguan integritas kulit
- Diare
- Gangguan citra tubuh
- Disfungsi seksual
- Risiko infeksi
3) Intervensi
a) Intervensi penanganan yang aman pada saat pemberian obat kemoterapi
 Protokol kemoterapi
 Efek samping dan toksisitas
 Nilai laboratorium
 Inform concent
 Kesiapan pasien
 Pengetahuan pasien & keluarga
 Safe handling prosedur
 Pemilihan area penusukan dan pemberian
 Pemberian obat-obat prekemoterapi
 Pemberian obat kemoterapi sesuai prosedur
 Mengkaji tanda-tanda infiltrasi
 Melakukan flusing setiap pemberian obat
 Dokumentasi : pemberian, area penusukan, pendidikan kesehatan, respons pasien
b) Intervensi meminimalkan resiko ekstravasasi
- Menyiapkan peralatan untuk penanganan ekstravasasi
- Mencegah terjadinya ekstravasasi
c) Intervensi menurunkan kejadian dan keparahan komplikasi & efek samping kemoterapi
- Efek samping saluran cerna Mual dan muntah, Stomatitis, Diare, Anorexia
- Efek samping pada kulit: Alopecia, Hyperpigmentasi/discoloration vena
- Efek samping hematologi Lekopeni, trombositopeni, anemia
d) PenangananToksisitas
4) Implementasi
a. Sebelum kemoterapi
- Penjelasan kepada pasien dan keluarga
- Ditandatanganinya informed consent
- Terdapat protokol (Instruksi pemberian kemoterapi)
- Persiapan obat kemoterapi
b. Selama pemberian kemoterapi
- Perawat memakai Alat Pelindung diri lengkap
- Pemberian kemoterapi sesuai dengan SPO
- Tidak terjadi ekstravasasi
- Tidak terjadi tumpahan/percikan obat selama pemberian kemoterapi
- Pemberian kemoterapi didokumentasi
c. Setelah pemberian
- Penanganan efek samping
- Pendidikan kesehatan rencana pasien pulang
5) Persiapan Pasien Pulang
- Penjelasan & penanganan efek samping. Misalnya: Mouth care, Pencegahan infeksi,
Mencegah perdarahan
- Perawatan CVC Makan tinggi protein dan kalori
- Penanganan thd sekresi selama 2x24 jam/sesuai obat kemo
- Obat2
- Pemeriksaan lab
- Jadwal pemberian kemo berikutnya
- Kontrol /follow up

Anda mungkin juga menyukai