Anda di halaman 1dari 17

Penilaian dan KELOMPOK 3

Evaluasi Hanna Hanifah - 2315203


Enengwitri Ginasihan - 2315014
Pemahaman Sifa Haerunnisa-2315103
Desi Nur Rachmawati – 2314992
UbD dalam Aditya Fakhri Ramdhani -2314996

Aspek Aplikasi
KRITERIA ASPEK APLIKASI
Fasih Efektif

Efesien Adaptif
Anggun
(graceful)
FASIH

Kefasihan membaca lisan Lancar membaca


Peserta didik memiliki Jenis kefasihan ini lebih kearah
keterampilan berbicara yang bagaimana peserta didik dapat
baik dan benar dalam lebih banyak dan lebih mampu
menyampaikan suatu gagasan mengerti isi atau makna dari
agar dapat diterima dan di bacaan mereka tersebut.
pahami oleh orang lain.
Rubrik Penilaian
EFEKTIF

Pembelajaran di katakan efektif apabila Aspek yang dinilai :


proses belajar mengajar berjalan dengan
1. Pengamatan;
baik, sesuai dengan tujuan dan hasil
belajar. Oleh karena itu untuk 2. Komunikasi efektif.
menyelaraskan proses pembelajaran
yang baik maka dibutuhkan peranan
guru yang tepat dalam menjalankan
proses pembelajaran seperti pemilihan
metode, media, dan bagaimana
mengevaluasi siswa
Rubrik Penilaian
EFISIEN

Efisien yaitu proses dalam Indikator Efisien


menyelesaikan sesuatu secara Mencari alternatif solusi dari
optimal. Efisien berkaitan dengan permasalahan sumber daya alam dan
waktu, karena seseorang yang cara melestarikannya dengan tepat.

bekerja secara tidak langsung ia


akan memperhatikan segala aspek
termasuk waktu
Rubrik Penilaian
ADAPTIF
Perilaku Adaptif
Konsep perilaku adaptif adalah :
1. Kemampuan seseorang untuk menghadapi keadaan keadaan
yang terjadi di dalam lingkungan masyarakat
2. Kemampuan seseorang untuk dapat melakukuan kebebasan
pribadi dan kemampuan beradaptasi secara pribadi
3. Kemampuan untuk melakukan fungsi otonomi dan tanggung
jawab sosial
4. Kemampuan seseorang yang berkaitan dengan fungsi
kemandirian sesuai dengan usianya
ADAPTIF

Kemampuan penalaran adaptif Indikator Komponen Adaptif


kemampuan siswa dalam membuktikan Peserta didik mampu mengamati
dengan memadukan dua cara dengan teliti lingkungan sekitarnya
pembuktian, yaitu pembuktian secara Peserta didik dapat
induktif dan secara dedukatif. mengidentifikasi masalah konkret
penalaran adaptif berperan sebagai yang berkaitan dengan pelestarian
perekat yang menyatukan kompetensi SDA, seperti sampah plastik dan
siswa sekaligus menjadi pedoman penangkapan ikan berlebih.
dalam mengarahkan pembelajaran
Rubrik Penilaian
ANGGUN (GRACEFUL)
Anggun artinya apik, dan berwibawa atau tingkah laku. Setiap peserta didik
memiliki karakter berbeda-beda, pendidik bisa menentukan metode,
startegi dan komponen pembelajaran lain yang tepat sehingga membuat hasil
belajar lebih optimal dan bermakna. Menggunakan penilaian yang dikembangkan
untuk mengukur keindahan yang disajikan dalam pelaporan hasil kerja peserta
didik. Indikator dalam penilaian ini yaitu kreativitas dan kerapihan. Perilaku
pelajar adalah suatu sikap yang muncul dari diri peserta didik dalam
menanggapi dan merespon setiap kegiatan pembelajaran, menunjukkan sikap
antusias dan bertanggung jawab atas kesepakatan belajar yang diberikan
kepada peserta didik.
Rubrik Penilaian
Contoh Soal Aspek Aplikasi
1. .Cobalah kalian amati lingkungan sekitarmu, ada sumber
daya alam apa saja disana? Apakah ada permasalahan
mengenai sumber daya alamnya?

2. Buatlah sebuah cerita mengenai sumber daya alam yang


ada di sekitar lingkunganmu dan bagaimana cara
melestarikannya! kemudian, cobalah ceritakan di depan
kelasmu!
Contoh Soal Aspek Aplikasi
3. Buatlah poster untuk mengajak temanmu untuk
menghemat sumber daya alam seperti menghemat air dan
listrik! Kemudian persentasikan hasil poster yang telah
dibuat di depan kelasmu!

4. Setiap selesai dari kamar mandi Riska selalu mematikan


kran air agar tidak menghambur-hamburkan air. Kegiatan
yang dilakukan Riska ini merupakan upaya untuk apa?
Contoh Soal Aspek Aplikasi
5. Dari permasalahan mengenai sumber daya alam yang
kalian temui di lingkungan, cobalah cari solusi alternatif
yang dapat digunakan untuk mengatasi dan mencegah
permasalah tersebut!
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai