Anda di halaman 1dari 24

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

PERTEMUAN 1
SUB TOPIK: KONSEP LISTRIK DINAMIS & RANGKAIAN LISTRIK

RPP
INSTRUMEN PENILAIAN
BAHAN AJAR
MEDIA PEMBELAJARAN
LKPD

DISUSUN OLEH
MANSUR RAATU
NIM: 239031495122

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN


BACTH 2
UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR
TAHUN 2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : MTsN 3 Buton


Kelas/Sernester : IX/1
Mata Pelajaran : IPA
Terna : :Listrik Dinarnis dalarn Kehidupan Sehari-hari
Subtema : Konsep listrik dinamis & Rangkaian listrik
Perternuan ke :1
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit
:

A. Kompetensi Inti (KI)

KI-1 Menghargai dan rnenghayati ajaran agarna yang dianutnya.


KI-2 Menghargai dan rnenghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalarn berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alarn dalarn jangkauan pergaulan dan
keberadaannya.
KI-3 Mernaharni pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilrnu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenornena dan kejadian tarnpak rnata.
KI-4 Mencoba, rnengolah, dan rnenyaji dalarn ranah konkret (rnenggunakan, rnengurai,
rnerangkai, rnernodifikasi, dan rnernbuat) dan ranah abstrak (rnenulis, rnernbaca,
rnenghitung, rnenggarnbar, dan rnengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan surnber lain yang sarna dalarn sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi


3.5 Menerapkan Indikator Penunjang
konsep rangkaian listrik, 3.5.1. Menjelaskan definisi arus listrik (C2)
energi dan daya listrik, 3.5.2. Menjelaskan cara mengukur kuat arus listrik (C2)
3.5.3 Menjelaskan Hukum Ohm (C2)
surnber energi listrik
Indaktor Kunci
dalarn kehidupan sehari- 3.5.4. Menentukan besar kuat arus listrik (C3)
hari termasuk surnber 3.5.5. Mengintegasikan berbagai permasalahan yang
energi listrik altematif, berkaitan dengan Hukum Ohm (C4)
serta berbagai upaya
rnenghernat energi listrik.

4.5 Menyajikan hasil IPK Penunjang


rancanganberbagai 4.5.1 Melakukan pengamatan tentang rangkaian listik
rangkaian listrik dan dan pengukuran listrik
pengukuran IPK Kunci
berbagairangkaian listrik. 4.5.2 Mengumpulkan data dari penyelidikan
rangkaian dan pengukuran listrik
4.5.3 Menganalisi data yang dikumpulkan dan
pengukuran listrik
4.5.4 Mengkomunikasikan hasil penyelidikan
rangkaian listrik dan pengukuran listrik

C. Tujuan Pembelajaran

1. Melaui aplikasi Phet, peserta didik mampu menjelaskan definisi arus listrik
dengan tepat
2. Melaui aplikasi Phet pesert didik mampu menjelaskan cara mengukur kuatarus
listrik dengan benar.
3. Melalui aplikasi phet peserta didik menjelaskan Hukum Ohm dengan benar
4. Melalui aplikasi phet peserta didik dapat menentukan besar kuat arus listrik
dengan benar.
5. Melalui aplikasi phet, peserta didik mampu mengintegasikan berbagai
permasalahan yang berkaitan dengan Hukum Ohm dengan benar.
6. Melalui aplikasi phet peserta didik dapat melakukan pengamatan tentang
rangkaian listik dan pengukuran listrik
7. Melalui pengamatan peserta didik mengumpulkan data dari penyelidikan
rangkaian dan pengukuran listrik dengan benar
8. Melalui pengumpulan data, peserta didik dapat menganalisis data yang
dikumpulkan dan pengukuran listrik dengan benar.
9. Melalui presentasi, peserta didik mampu mengkomunikasikan hasil
penyelidikan rangkaian listrik dan pengukuran listrik dengan percaya diri.

D. Materi Pembelajaran

1. Arus Listrik
Arus listrik adalah elektron yang mengalir. Arus listrik di bagi menjadi 2 yaitu :

a. Arus listrik Konvensional


Arus listrik konvensional di sini mengalir dari beda potensial tinggi (+) ke
potensial rendah (-)

b. Arus elektron
Muatan listrik elektron yang memiliki beda potensial rendah (-) mengalir ke
muatan listrik yang beda potensialnya tinggi (+)
2. Hantaran Listrik

Sering kita mendengar bahwa listrik dapat mengalir pada kabel. Apa yang mengalir
dan bahan apa yang dapat mengalirkan listrik? Pernyataan bahwa listrik mengalir
sebenarnya berkaitan dengan muatan yang berpindah, sebab perpindahan
elektron pada bahan akan menghasilkan arus listrik yang arahnya berlawanan
dengan arah perpindahan electron tersebut. Bahan-bahan apakah yang dapat
menghantarkan listrik dengan baik dan yang tidak dapat menghantarkan listrik?

JENIS-JENIS BAHAN BERDASARKAN DAYA HANTAR LISTIK


Konduktor
Pada bahan ini, elektron dapat mengalir dengan mudah. Bahan-bahan yang
dapat digunakan untuk menghantarkan listrik disebut dengan konduktor
listrik. Contoh dari konduktor listrik antara lain tembaga, perak, dan emas,
dll. Meskipun perak dan emas merupakan konduktor yang sangat baik,
tetapi karena harganya yang sangat mahal, kabel rumah tangga biasanya
menggunakan bahan dari tembaga.

Isolator
Mengapa kabel listrik perlu dilapisi dengan plastik atau karet? Pemberian plastik
atau karet sebagai pelapis kabel bertujuan agar kabel lebih a man digunakan.
Sifat plastik dan karet tidak dapat menghantarkan arus listrik sehingga kedua
bahan tersebut masuk ke dalam kelompok bahan isolator. Bahan isolator ini
adalah bahan yang sangat buruk untuk menghantarkan listrik karena di dalam
bahan ini elektron sulit mengalir. Contoh bahan isolator antara lain kaca,
plastik, kuarsa, dll.

3. Rangkaian listrik
Hukum Ohm
Bunyi hukum Ohm adalraah “Kuat arus dalam suatu rangkaian berbanding lurus
dengan tegangan pada ujung-ujung ngkaian dan berbanding terbalik dengan
hambatan rangkaian”. Hukum Ohm dinamai dari ahli fisika Jerman, Georg Simon
Ohm (1787-1854). Hukum Ohm digunakan untuk menghitung tegangan listrik,
hambatan listrik, atau kuat arus dalam rangkaian listrik.

Untuk menjelaskan tentang hambatan atau resistor disimbolkan dengan satuan


ohm (Ω) dan kuat arus dengan simbol I dengan satuan ampere. Sehingga
persamaan matematisnya yang digunakan pada hukum ohm seperti di bawah
ini.

Dengan :

I = Kuat arus listrik (ampere)


V = beda potensial listrik (volt)
R = hambatan (ohm)

E. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik TPACK


2. Model : Inkuiri Terbimbing
3. Metode : eksperimen, ceramah, diskusi.

F. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Pendahuluan  Guru bersama peserta didik saling memberi dan menjawab 2 menit
salam, berdoa bersama untuk memulai pembelajaran
dan mengecek kehadiran peserta didik
 Guru memberikan apersepsi dengan memberikan 2 menit
pertanyaan pemantik “mengapa lampu, TV, Hp bisa
menyala?”
 Peserta didik diarahkan untuk bersyukur kepada Tuhan
2 menit
karena berkat ciptaanNya khususnya tentang aliran listrik yang
tak kasat mata yang berperan besar dalam kehidupan
manusia.(Motivasi) 1 menit
 Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran,
kegiatan pembelajaran, dan penilaiannya. (Pemberian
acuan)
 Guru memberikan Soal Pretes 10 menit
Kegiatan Inti  Guru Membagikan LKPD kepada Peserta Didik 1 menit
 Peserta didik diminta membuka LKPD yang sudah dibagikan 1 menit
guru
 Peserta didik melakukan ekseperimen sederhana melalui
15 menit
aplikasi phet dengan panduan LKPD
 Mengajukan Pertanyaan atau Permasalahan; 5 menit
 Peserta didik mengajukan pertanyaan dan permasalahan
 Merumuskan Hipotesis; 5 menit
 Peserta didik merumuskan hiotesis
 Mengumpulkan Data;
 Peserta didik mengumpulkan data dari LKPD
 Analisis Data; 5 menit
 Peserta didik mengumpulkan data dari pengamatan sesuai
LKPD 5 menit
 Perwakilan kelompok mempersentasikan hasil diskusi
kelompok. 10 menit
 Membuat Kesimpulan
 Bersama guru peserta didik membuat kesimpulan
Penutup  Peserta didik merefleksi kesulitan dan yang menyenangkan 2 menit
dari pebelajaran yang telah dipelajari berdasarkan
tujuan pembelajaran pada LKPD. 2 menit
 guru m e n y a m p a i a k m a t e r i y a n g a k a n d i p e l a j a r i 1 menit
untuk peremuan selanjutnya.
 Guru membagikan soal Postest 10 menit
 Guru menutup pelajaran dengan salam 1 menit
G. Media, Alat, Bahan dan Sumber Belajar
1. Media/Alat : Laptop, Proyektor
2. Bahan : Perlengkapan Eksperimen dengan aplikasi phet
3. Sumber Belajar :
o Zubaidah, Siti.dkk. 2018. Buku Guru Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs kelas IX
Kurikulum 2013 Edisi Revisi Tahun 2018. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan (Hal. 163-190).

H. Penilaian

1. Jenis dan teknik penilaian


a. Jenis
• Sikap : Observasi
• Pengetahuan : Penilaian Tertulis
• Keterampilan : Observasi
Keterampilan
b. Teknik
• Sikap : Jurnal Penilaian Sikap
• Pengetahuan : Latihan Soal
• Keterampilan : Jurnal Penilaian Keterampilan

2. Instrumen Penilaian
• Sikap : Terlampir)
• Pengetahuan : terlampir)
• Keterampilan : (Terlampir)

I. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan


Remedial
Bagi peserta didik yang belum mencapai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM)
diberikan kegiatan pembelajaran dalam bentuk:
a. Pembelajaran ulang, jika 50% atau lebih peserta didik di bawah
KKM
b. Bimbingan kelompok dengan pemanfaatan tutor sebaya, jika kurang dari 50%
di bawah KKM

'
Mengetahui Lasalimu, 09 Nopember 2023
Kepala MTsN 3 Buton Guru IPA

Dra. Marwan Mansur Raatu, S.Pd


NIP. 196705282000032001 NIP 198502122009121005
Kisi-Kisi Penulisan Soal
Jenjang Pendidikan : SMP
Mata Pelajarann : Ilmu Pengetahuan Alam
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Materi : Listrik Dinamis
Pertemuan Ke :1
Jumlah Soal :5
Bentuk Soal : PG

No Materi Indikator Soal Level Nomor Soal Kunci


kognitif Soal Jawaban
1 Konsep Diberikan 4 buah C3 1 Gambar berikut menunjukkan C
Listrik gambar rangkaian baterai dan lampu yang
Dinamis listrik, dihubungkan dengan kawat
peserta didik pada beberapa
menentukan bahan.
pernyataan yang
tepat terkait
penghantar yang
baik dalam
menghantarkan
listrik
Gambar yang menunjukkan
lampu menyala adalah ….
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 1 dan 3
D. 1 dan 4
Diberikan sebuah C3 2 Arah pergerakan elektron B
gambar arah dalam suatu
pergerakan penghantar berlawanan
elektron, dengan arah
peserta didik mengalirnya arus listrik.
menentukan
pernyataan yang
tepat
Perhatikan pernyataan
berikut ini.
1) Arus listrik mengalir dari
potensial
tinggi ke potensial rendah.
2) Proton mengalir dalam
penghantar
menyebabkan terjadinya arus
listrik.
3) Semakin besar muatan
listrik yang
mengalir, semakin besar pula
kuat arus
pada penghantar.
pernyataan yang tepat
diantara
ketiga pernyataan tersebut
adalah …..
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 3 saja
Peserta didik C3 3 Kuat arus yang mengalir pada C
dapat menghitung penghantar jika dalam 2
kuat arus yang menit pada penghantar
mengalir pada mengalir muatan sebesar 42
penghantar tiap C adalah….
satuan waktu. A. 0,15 A
B. 0,25 A
C. 0,35 A
D. 0,5 A
Dierikan sebuah C3 4 Perhatikan gambar di bawah! C
gambar rangkaian
listrik yang terdiri
dari baterei, kabel
dan bola lampu,
Peserta didik
dapat menghitung
kuat arus yang
menghalir jika Beda potensial listrik rangkian
rangkian tertutup pada gambar di atas adalah
a. 0,6 V
b. 1,6 V
c. 3 V
d. 40 V
Diberikan gambar C4 5 Gambar di bawah merupakan Hambatan
grafik lampu skemapercobaan untuk terkecil
dengan perbedaa menyelidiki kuat arus yang adalah Q
kuat arus dan mengalir pada lampu P dan
tegangan. Peserta dengan merubah hambatan
didik dapat nilai tegangannya. Percobaan terbesar
menentukan dilakukan adalah S,
hambatan berulang kali dengan cara karena
terbesar dan mengganti lampu kuat arus
terkecberdasarkan P dengan lampu Q, R, dan S. pada lampu
hukum ohm. Grafik antara tegangan dan Q lebih
kuat arus dariberbagai besar
percobaan tersebut sedangkan
digambarkan tegangannya
sebagai berikut. kecil
berbalikan
dengan
lampu S. Hal
tersebut
sesuai
dengan
hukum Ohm
bahwa arus
Berdasarkan grafik hasil listrik akan
percobaan, lampu sebanding
manakah yang memiliki nilai dengan
hambatan tegangannya
terkecil dan terbesar? dan
Jelaskan alasanmu! berbanding
terbalik
dengan
hambatan.
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran/Tema/Subtema : Ilmu Pengetahuan Alam


Materi Pokok : Listrik Dinarnis dalarn Kehidupan Sehari-hari
Sub Topik : Konsep Listrik Dinamis & Rangkaian listrik
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2023/2024

Kompetensi Dasar Indikator Teknik Instrumen Rubrik


2.1 Menunjukkan Mengumpulkan hasil Observasi Lembar 4 = Tertib mengikuti
perilaku jujur, pengamatan tentang Pengamatan instruksi, mengumpulkan
disiplin, tanggung sistem rangka tugas tepat waktu
jawab, peduli manusia dengan 3 = Tertib mengikuti
(toleransi, gotong disiplin instruksi, mengumpulkan
royong), santun, dan tugas tidak tepat waktu
percaya diri, dalam 2 = Kurang tertib
berinteraksi secara mengikuti intruksi, selesai
efektif dengan tidak tepat waktu
lingkungan sosial dan 1 = Tidak tertib dan tidak
alam dalam menyelesaikan tugas
jangkauan pergaulan
dan keberadaannya Menyajikan hasil Observasi Lembar 4 = Sangat aktif terlibat
pengamatan melalui Pengamatan dalam kelompok
gambar macam- 3 = aktif dalam kegiatan
macam tulang sistem kelompok
rangka pada manusia 2 = Kurang aktif dalam
dengan kerjasama kegiatan kelompok
1 = Tidak aktif dalam
kegiatan kelompok

Mempresentasikan Observasi Lembar 4 = Tidak terlihat ragu-ragu


hasil pengamatan Pengamatan
macam-macam tulang 3 = Terlihat ragu-ragu
sistem rangka pada
manusia dengan 2 = Ragu-ragu
percaya diri
1 = Sangat ragu-ragu

Perhitungan akhir menggunakan rumus


INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam


Materi Pokok : Listrik Dinarnis dalarn Kehidupan Sehari-hari
Sub Topik : Konsep Listrik Dinamis & Rangkaian listrik
Kelas/Semester : IX/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2023/2024

Kompetensi Dasar Indikator Teknik Butir Instrumen (Soal-soal/Tugas) Rubrik


4.1 Menyajikan karya Mampu merangkai Observasi Mampu merangkai rangkaian listrik dengan 4
tentang berbagai rangkaian listrik tepat
gangguan pada sistem Mampu merangkai rangkaian listrik namun 3
gerak, serta upaya belum tepat
menjaga kesehatan Kurang mampu merangkai rangkaian listrik 2
sistem gerak manusia dengan tepat
1
Belum mampu merangkai rangkaian listrik
Aktif dalam diskusi Observasi Sangat aktif dalam diskusi kelompok 4
kelompok
3
Aktif dalam diskusi kelompok
2
Kurang aktif dalam diskusi kelompok
1
Tidak aktif dalam diskusi kelompok
Mampu Observasi Mampu menyelesaikan langkah awal sampai 4
menyelesaikan LKPD kesimpulan pada LKPD dan sudah benar
Mampu menyelesaikan langkah awal sampai 3
akhir pada LKPD dan kurang tepat
Hanya menyelesaikan langkah yang dipahami 2
saja
Belum mampu menyelesaikan langkah awal 1
sampai kesimpulan pada LKPD
Terampil dalam Observasi Mampu mempresentasikan dengan bahasa 4
mempresentasekan yang baik, dengan hasil yang benar dan
hasil diskusi mampu menjawab pertanyaan.
Mampu mempresentasikan dengan bahasa 3
yang baik, dengan hasil yang benar tetapi
belum mampu menjawab pertanyaan.
Mampu mempresentasikan dengan bahasa 2
yang baik, namun hasilnya belum tepat dan
belum mampu menjawab pertanyaan.
Belum mampu mempresentasikan dengan 1
bahasa yang baik, dengan hasil yang benar dan
belum mampu menjawab pertanyaan
Perhitungan akhir menggunakan rumus
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (Kurikulum 2013)

Sekolah : MTsN 3 Buton


Kelas/Semester : IX/I
Mata Pelajaran/Tema/Subtema : IPA/Listrik Statis/Muatan Listrik
Pembelajaran :1
Alokasi Waktu : 3 x 40 menit (120 menit)

Tujuan Pembelajaran:
1. Melaui aplikasi Phet, peserta didik mampu menjelaskan definisi arus listrik dengan
tepat
2. Melaui aplikasi Phet pesert didik mampu menjelaskan cara mengukur kuatarus listrik
dengan benar.
3. Melalui aplikasi phet peserta didik menjelaskan Hukum Ohm dengan benar
4. Melalui aplikasi phet peserta didik dapat menentukan besar kuat arus listrik dengan
benar.
5. Melalui aplikasi phet, peserta didik mampu mengintegasikan berbagai permasalahan
yang berkaitan dengan Hukum Ohm dengan benar.
6. Melalui aplikasi phet peserta didik dapat melakukan pengamatan tentang rangkaian
listik dan pengukuran listrik
7. Melalui pengamatan peserta didik mengumpulkan data dari penyelidikan rangkaian
dan pengukuran listrik dengan benar
8. Melalui pengumpulan data, peserta didik dapat menganalisis data yang dikumpulkan
dan pengukuran listrik dengan benar.
9. Melalui presentasi, peserta didik mampu mengkomunikasikan hasil penyelidikan
rangkaian listrik dan pengukuran listrik dengan percaya diri.

Nama Kelompok/Individu: ................................


Nama Anggota Kelompok:
1. ................................
2. ................................
3. ................................
4. ................................
5. ................................

1. Menentukan Jenis rangkaian tertutup dan terbuka

Manakah rangkaian listrik pada Tabel di bawah yang merupakan


jenis rangkaian listrik tertutup dan jenis rangkaian listrik terbuka?
Jelaskan dan berikan alasanmu.

Tabel 1

No Gambar Jenis Rangkaian Penjelasan/Alasan


1
2

Apa yang perlu kamu diskusikan?


Jelaskan apa perbedaan dari rangkaian listrik tertutup dan
terbuka?
Hasil Diskusi
:………………………………………………………………………….………………………………………………………………………….……
…………………………………………………………………….………………………………………………………………………….……………
…………………………………………………………….………………………………………………………………………….……………………
…………………………………………………….………………………………………………………………………….……………………………
…………………………………………….………………………………………………………………………….……………………………………
…………………………………….………………………………………………………………………….……………………………………………
2. Melalui aplikasi Phet, lakukan percobaan berikut

Mengetahui Hubungan Antara Kuat Arus,


Hambatan, dan Tegangan Listrik pada Suatu
Rangkaian Listrik (Hukum Ohm)

Apa yang kamu perlukan?


1. 4 buah baterai besar 2 volt dan dudukan baterai
2. 4 buah resistor dengan besar hambatan bervariasi
3. 1 buah amperemeter

Apa yang kamu lakukan?


A. Menyelidiki hubungan besar arus listrik terhadap
variasi besar hambatan pada resistor
1. Letakkan sebuah baterai pada dudukan baterai!
2. Buatlah rangkaian seri untuk baterai, resistor, dan amperemeter dengan menggunakan aplikasi
phet seperti pada gambar.
3. Catat besar hambatan resistor dan besar kuat arus listrik yang mengalir pada rangkaian dengan
melihat hasil pengukuran amperemeter pada Tabel
4. Ulangi langkah 2 dan 3 untuk variasi resistor.
Tabel 2 : data pengamatan
No Tegangan (V) Hambatan (Ω) Kuat arus listrik (A)
1 2 1
2 2 2
3 2 3
4 2 4
5 2 5

B. Menyelidiki hubungan besar arus listrik terhadap variasi besar tegangan listrik
1. Susun rangkaian listrik tertutup seperti pada petunjuk kerja A langkah nomor 1 dan 2!
2. Catat besar tegangan baterai dan besar kuat arus listrik yang mengalir pada rangkaian dan
masukkan hasil pengukuran amperemeter pada Tabel
3. Tambahkan sebuah baterai pada dudukan baterai (2 baterai disusun secara seri), kemudian
catat kembali besar tegangan baterai dan besar kuat arus listrik yang mengalir pada
rangkaian dan masukkan hasil pengukuran amperemeter pada Tabel
4. Tambahkan sebuah baterai pada dudukan baterai (3 baterai disusun secara seri), kemudian
catat kembali besar tegangan baterai dan besar kuat arus listrik yang mengalir pada
rangkaian dan masukkan hasil pengukuran amperemeter pada Tabel
5. Tambahkan sebuah baterai pada dudukan baterai (4 baterai disusun secara seri), kemudian
catat kembali besar tegangan baterai dan besar kuat arus listrik yang mengalir pada
rangkaian dan masukkan hasil pengukuran amperemeter pada Tabel .

Tabel 3 data pengamatan

No Hambatan 1 baterei 2 Baterei 3 Baterei 4 Baterei


(Ω) V I V I V I V I
1 10
2 10
3 10
4 10
Keterangan: V : Tegangan I : Kuat arus listrik R : Hambatan
Apa yang kamu analisis?
1. Berdasarkan data pada Tabel 2 di atas, buatlah grafik hubungan antara kuat
arus dengan besar hambatan listrik! Besar hambatan listrik pada sumbu x dan besar arus listrik pada
sumbu y.
2. Berdasarkan data pada Tabel 3, buatlah grafik hubungan antara kuat arus dengan besar tegangan
listrik! Besar tegangan listrik pada sumbu x dan besar arus listrik pada sumbu y.
3. Selain besar hambatan, berdasarkan percobaan 2 faktor apakah yang mempengaruhi besar arus
listrik yang mengalir dalam suatu rangkaian? Bagaimana caranya agar arus listrik yang mengalir
dalam rangkaian tersebut dapat diperbesar?
4. Selain banyaknya jumlah baterai yang digunakan, berdasarkan percobaan 3 faktor apakah yang
memengaruhi besar arus listrik yang mengalir dalam suatu rangkaian? Bagaimana caranya agar arus
listrik yang mengalir dalam rangkaian tersebut dapat diperbesar?

Hasil Diskusi
:………………………………………………………………………….………………………………………………………………………….……
…………………………………………………………………….………………………………………………………………………….……………
…………………………………………………………….………………………………………………………………………….……………………
…………………………………………………….………………………………………………………………………….……………………………
…………………………………………….………………………………………………………………………….……………………………………
…………………………………….………………………………………………………………………….……………………………………………
…………………………….………………………………………………………………………….……………………………………………………
…………………….………………………………………………………………………….…………………………………………………….……
…………………………………………………………………….………………………………………………………………………….……………
…………………………………………………………….………………………………………………………………………….……………………
…………………………………………………….………………………………………………………………………….……………………………
…………………………………………….………………………………………………………………………….……………………………………
…………………………………….………………………………………………………………………….……………………………………………
…………………………….………………………………………………………………………….……………………………………………………
…………………….………………………………………………………………………….……………………………………………………………
…………….

PARAF GURU :

NILAI :

DAFTAR PUSTAKA

Zubaidah, Siti, dkk. 2017. Ilmu Pengetahuan Alam Buku Guru Kelas IX Edisi Revisi 2018. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
Nama : Nama :

1. Gambar berikut menunjukkan baterai dan lampu yang dihubungkan dengan kawat pada 1. Gambar berikut menunjukkan baterai dan lampu yang dihubungkan dengan kawat pada
beberapa bahan. beberapa bahan.

Gambar yang menunjukkan lampu menyala adalah …. Gambar yang menunjukkan lampu menyala adalah ….
A. 1 dan 2 C. 1 dan 3 A. 1 dan 2 C. 1 dan 3
B. 2 dan 3 D. 1 dan 4 B. 2 dan 3 D. 1 dan 4
2. Perhatikan pernyataan berikut ini. 2. Perhatikan pernyataan berikut ini.

1) Arus listrik mengalir dari potensial tinggi ke potensial rendah. 1. Arus listrik mengalir dari potensial tinggi ke potensial rendah.
2) Proton mengalir dalam penghantar menyebabkan terjadinya arus listrik. 2. Proton mengalir dalam penghantar menyebabkan terjadinya arus listrik.
3) Semakin besar muatan listrik yang mengalir, semakin besar pula kuat arus pada 3. Semakin besar muatan listrik yang mengalir, semakin besar pula kuat arus pada
penghantar. penghantar.
Pernyataan yang tepat diantara ketiga pernyataan tersebut adalah ….. Pernyataan yang tepat diantara ketiga pernyataan tersebut adalah …..
A. 1 dan 2 C. 2 dan 3 A. 1 dan 2 C. 2 dan 3
B. 1 dan 3 D. 3 saja B. 1 dan 3 D. 3 saja
3. Kuat arus yang mengalir pada penghantar jika dalam 2 menit pada penghantar 3. Kuat arus yang mengalir pada penghantar jika dalam 2 menit pada penghantar
mengalir muatan sebesar 42 C adalah…. mengalir muatan sebesar 42 C adalah….
A. 0,15 A B. 0,25A C. 0,35A D. 0,5A A. 0,15 A B. 0,25A C. 0,35A D. 0,5A
4. Perhatikan gambar di bawah! 4. Perhatikan gambar di bawah!

Beda potensial listrik rangkian pada gambar di atas adalah Beda potensial listrik rangkian pada gambar di atas adalah
A. 0,6 V B. 1,6 V C. 3 V D. 40V A. 0,6 V B. 1,6 V C. 3 V D. 40V
5. Gambar di bawah merupakan skema percobaan untuk menyelidiki kuat arus yang 5. Gambar di bawah merupakan skema percobaan untuk menyelidiki kuat arus yang
mengalir pada lampu P dengan merubah nilai tegangannya. Percobaan dilakukan mengalir pada lampu P dengan merubah nilai tegangannya. Percobaan dilakukan
berulang kali dengan cara mengganti lampu P dengan lampu Q, R, dan S. sebagai berulang kali dengan cara mengganti lampu P dengan lampu Q, R, dan S. sebagai
berikut. berikut.
Berdasarkan grafik hasil percobaan, lampu Berdasarkan grafik hasil percobaan, lampu
manakah yang memiliki nilai hambatan manakah yang memiliki nilai hambatan
terkecil dan terbesar? Jelaskan alasanmu! terkecil dan terbesar? Jelaskan alasanmu!
LEMBAR OBSERVASI AKTIVITAS GURU
MODEL INKUIRI TERBIMBING
MATERI LISTRIK DINAMIS

A. Petunjuk pengisian
Berikut ini daftar pengelolaan kegiatan pembelajaran dengan model Inkuiri
terbimbing yang dilakukan peserta didik di dalam kelas. Berikan penilaian
dengan memberikan tanda centang pada kolom pelaksanaan berdasarkan
pengamatan yang dilakukan.
B. Isian
Hari/Tanggal:………………………………………………
Jam :………………………………………………

Tahap Kegiatan Aspek Kegiatan Guru Pelaksanaan


Pembelajaran pembelajaran 1 2 3 4
Pendahuluan Salam Memberi salam kepada peserta
didik
Berdo’a berdo’a Sebelum memulai
kegiatan
Presensi Mengecek kehadiran peserta
didik
Kesiapan Mengkondisikan peserta didik
belajar untuk belajar
Apersepsi meminta peserta didik mengingat
pembelajaran sebelumnya
dengan bertanya
Menyampaikan materi yang akan
dipelajari, yaitu tentang Listrik
Statis tumbuhan
Motivasi Menyampaikan manfaat belajar
tentang Listrik Dinmis tumbuhan
untuk motivasi peserta didik
Acuan Menyimak penyampaian guru
pembelajaran berkaitan dengan tujuan
pembelajaran, model/metode,
penilaian, dan alokasi waktu.
Pre Test Memberikan soal pretest
INTI Orientasi Guru Membagikan LKPD kepada
Peserta Didik
Peserta didik diminta membuka
LKPD yang sudah dibagikan guru

Peserta didik melakukan


ekseperimen sederhana suesuai alat
dan bahan yang tersedia sesuai
dengan panduan LKPD
Identifikasi Guru memberikan kesempatan
masalah pada peserta didik
untuk mengidentifikasi
sebanyak mungkin
pertanyaan yang berkaitan
dengan pengamatan yang
dilakukan ,
(Menanya)
Pengumpulan Peserta didik dibentuk secara
data berkelompok
kemudian mengumpulkan informasi
dari bahan ajar
yang diberikan guru.
Peserta didik mengumpulkan
informasi melalui bahan ajar dan
diskusi kelompok sehingga peserta
didik dapat menyelesaikan
pertanyaan LKPD.
Peserta didik menyiapkan alat
dan bahan yang diperlukan untuk
melakukan pengamatan.

Peserta didik melakukan


pengamatan terhadap interaksi dua
muatan listrik melalui kegiatan
percobaan dengan petunjuk yang
ada di LKPD.
Peserta didik mencatat hasil
pengamatan di LKPD
Peserta didik saling berdiskusi untuk
mengkonfirmasi jawaban dari LKPD
(Communication)

Pengolahan Peserta didik secara mandiri


data melakukan pemeriksaan untuk
membuktikan jawaban benar atau
salah.

Peserta didik memeriksa


kembali hasil diskusinya mengenai
faktor-faktor yang mempengaruhi
gaya tarik atau gaya tolak dua benda
bermuatan.

Peserta didik mempresentasikan


hasil diskusi kelompok.
(Mengasosiasi)
Pembuktian Peserta didik menyampaikan
kesimpulan diskusi kelompok
dipandu oleh guru.
Guru memberi penguatan terhadap
hasil kegiatan selama pembelajaran
yang telah disampaikan.

Guru mengambil alih pembelajara

PENUTUP Kesimpulan Bersama peserta didik menarik


kesimpulan umum dari kegiatan
pembelajaran
Refleksi Mengisi lembar pertanyaan-
pertanyaan refleksi
Post Tes Peserta didik mengerjakan soal
Postest
Ber’doa Berdo’a setelah selesai
pembelajaran
salam Memberikan salam penutup
Jumlah per skor
Skor yang diperoleh

KETERANGAN: Skor maksimum =


𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
Nilai = × 100%
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑢𝑚

Keterangan :
Skor 1 = Tidak melakukan
Skor 2 = Melakukan
Skor 3 = Melakukan dengan baik
Skor 4 = Melakukan dengan sangat baik

Lasalimu, 10 Nopember 2023


Observer

--------------------------------

Anda mungkin juga menyukai