Anda di halaman 1dari 3

Lembar Observasi Keterlaksanaan Rencana Aksi “Penerapan

Model Pembelajaran Problem Based Learning pada Materi


Peran Indonesia dalam Perdamaian Dunia”
Tahap Sintak Deskripsi Kegiatan Terlaksana /
Pembelajaran Model PBL Tidak
Guru dan Peserta Didik Ya Tidak
1. Guru memberikan salam dan mengajak
semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing.
2. Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi
lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran
3. Menginformasikan tema yang akan
dibelajarkan yaitu tentang ” Peran Indonesia
Pendahuluan
Dalam Perdamaian Dunia”.
4. Guru menyampaikan Tujuan pembelajaran
5. Apsersepsi
 Guru memberikan gambaran tentang
materi yang akan disampaikan
 Sebagai apersepsi guru mengajukan
beberapa pertanyaan yang berkaitan
dengan materi pelajaran hari ini
6. Guru menyuruh siswa mengamati beberapa
gambar yang disajikan lewat LCD proyektor
7. Siswa mengamati video pembelajaran
tentang Peran “Indonesia Dalam
Orientasi Perdamaian Dunia”. Link Video :
peserta didik https://www.youtube.com/watch?
pada v=i6JiTio7Tyk
masalah
8. Siswa memperhatikan penjelasan guru
Kegiatan Inti terkait Peran Indonesia Dalam Perdamaian
Dunia
9. Guru memberikan permasalahan yang akan
di diskusikan
10. Siswa dibuat menjadi 5 kelompok diskusi
Mengorganis dengan anggota yang heterogen dan ada
asikan siswa satu mentor sebaya dalam setiap kelompok
untuk (communication)
belajar 11. Mentor sebaya berkumpul kemudian guru
membimbing tentang tugas (LKPD ) yang
akan mereka kerjakan selanjutnya dan
memberi tanggung jawab mengajarkannya
kepada kelompoknya (communication)
12. Mentor sebaya kembali kepada kelompok
asalnya dan menjelaskan petunjuk tugas
diskusi sekaligus yang akan membimbing
kegiatan dalam kelompok (communication)
13. Siswa bersama kelompoknya berdiskusi
mengerjakan LKPD
14. Guru memandu siswa untuk menuliskan
Membimbin
g hasil diskusinya pada LKPD
penyelidikan 15. Siswa melakukan diskusi untuk
kelompok mendapatkan penjelasan dan pemecahan
permasalahan
16. Guru membimbing siswa dalam melakukan
penyelidikan
17. Perwakilan kelompok mempresentasikan
hasil LKPD dengan benar
Menyajikan 18. Guru menyuruh kelompok yang lain untuk
hasil karya menanggapi hasil persentasi dari temannya

19. Guru membimbing kegiatan tanya jawab


20. Guru memberikan penguatan tentang
Evaluasi materi.
Pemecahan
21. Siswa mengerjakan soal evaluasi yang
masalah
diberikan oleh guru
22. Guru memberikan kesimpulan kepada siswa
dari hasil persentasi.
Penutup Evaluasi 23. Guru memberi kesempatan kepada siswa
untuk menyampaikan hasil persentasi
24. Guru menutup pembelajaran dengan salam
dan doa
Catatan Hasil Observasi :

Note : Berikan tanda centang () pada kolom Terlaksana/Tidak


................., Januari 2024
Observer

(.............................................)

Anda mungkin juga menyukai