Anda di halaman 1dari 42

Topik 3

Bentuk Kepemilikan Bisnis :

- Perusahaan Kecil

- Perusahaan Waralaba

- Perseroan Terbatas
A. PERUSAHAAN KECIL
Table of Contents
KELEBIHAN DAN
03. KEKURANGAN PERUSAHAAN
KECIL

PENGERTIAN
01. PERUSAHAAN KECIL PERUSAHAAN KECIL DI
04. LINGKUNGAN
PERUSAHAAN

CIRI-CIRI PERUSAHAAN
02. KECIL

05. CONTOH PERUSAHAAN


KECIL
01
PENGERTIAN PERUSAHAAN
KECIL
PERUSAHAAN KECIL
Menurut Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1995, kategori usaha kecil adalah yang
memiliki kekayaan bersih paling banyak Rp200.000.000,00 (tidak termasuk tanah dan
bangunan); penjualan paling banyak Rp1.000.000.000,00; milik Warga Negara Indonesia,
bukan afiliasi badan usaha lain (berdiri sendiri), dan berbentuk usaha perorangan, badan
usaha, atau koperasi.
PERUSAHAAN KECIL
Menurut Badan Standardisasi Nasional, Perusahaan kecil adalah perusahaan
yang memiliki kekayaan bersih paling banyak Rp200 juta tidak termasuk tanah dan
bangunan yang memiliki hasil penjualan minimal Rp1 Milyar/tahun.
02
CIRI-CIRI PERUSAHAAN
KECIL
CIRI-CIRI PERUSAHAAN KECIL

01 02 03
Skala usaha dan jumlah
Manajemen tergantung Modal disediakan oleh
modal relatif kecil
pemilik pemilik sendiri
CIRI-CIRI PERUSAHAAN KECIL

04 05 06
Daerah operasi usaha Sumber daya manusia yang Biasanya berhubungan

bersifat lokal terlibat terbatas dengan kebutuhan kehidupan


sehari-hari
CIRI-CIRI PERUSAHAAN KECIL

07 08
Karyawan ada hubungan Mayoritas karyawan berasal

kekerabatan emosional dari kalangan yang tidak


mampu secara ekonomis.
03
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN
PERUSAHAAN KECIL
KELEBIHAN
Sentuhan pribadi

Motivasi yang lebih tinggi

Fleksibilitas yang tinggi

Minimnya birokrasi

Melayani pasar lokal/domestik

To modify this graph, click on it, follow the link,


change the data and paste the new graph here
Produk/jasa tidak menarik perhatian (tidak
mencolok)
KEKURANGAN
Modal terbatas

Kredibilitas

Permasalahan pegawai

Tingginya biaya langsung

To modify this graph, click on it, follow the link,


change the data and paste the new graph here
Keterbatasan kualitas produk
04
PERUSAHAAN KECIL DI LINGKUNGAN
PERUSAHAAN BESAR
PERUSAHAAN KECIL Perusahaan kecil memegang peranan penting dalam
DALAM LINGKUNGAN komunitas perusahaan swasta. Melihat pengalaman negara

PERUSAHAAN maju, seperti Amerika Serikat, Inggris, Jepang, dsb.,


menunjukan bahwa perusahaan kecil memberikan
kontribusi yang perlu diperhitungkan di berbagai bidang,
seperti produksi, pajak, penyedia lapangan kerja dan lain
sebagainnya. Tidak jarang dari perusahaan kecil terlahir
gagasan-gagasan baru yang menjadi cikal-bakal penting
dalam mengatasi kondisi perekonomian yang tidak
menguntungkan. Perusahaan-perusahaan yang sekarang ini
telah besar, seperti General Electric, IBM, PT. ASTRA
Internasional, pada mulanya adalah perusahaan kecil.
Dengan kiat-kiat tertentu dari pelaku bisnis, perusahaan
kecil dapat berkembang menjadi perusahaan raksasa.
05
CONTOH-CONTOH
PERUSAHAAN KECIL
CONTOH-CONTOH PERUSAHAAN KECIL

restoran lokal laundry

pengusaha konstruksi lokal toko pakaian lokal


B. PERUSAHAAN WIRALABA
Table of Contents

01. PENGERTIAN WIRALABA

02. JENIS DAN CONTOH


WIRALABA

03. CONTOH PERUSAHAAN


KECIL
01
PENGERTIAN WIRALABA
PERUSAHAAN WIRALABA
Waralaba yang diambil dari kata “wara” yang bermakna istimewa atau lebih dan
“laba” yang bermakna keuntungan, yang mana arti dari kedua kata ini ketika digabung
bermakna suatu usaha yang memberikan keuntungan secara lebih dan istimewa. (Riva’i,
2018)
Waralaba atau yang kita sering kenal dengan nama franchise adalah suatu badan
usaha ataupun jasa yang memiliki keunikan tersendiri, baik dalam desain produk, jenis
produk, identitas perusahaan bahkan seragam yang dipakai oleh karyawan dalam franchise
itu sendiri.
02
JENIS DAN CONTOH WIRALABA
JENIS DAN CONTOH WARALABA

A. Wiralaba Luar Negeri B. Waralaba Dalam Negeri

Waralaba ini berasal dari luar negeri. Wiralaba ini berasal dari dalam negeri.

Jenis waralaba ini cenderung lebih disukai masyarakat karena Jenis ini adalah salah satu pilihan orang-orang yang ingin
sistem mekanisme penjualannya jelas, merek yang sudah berinvestasi menjadi seorang pengusaha namun kurang
mendunia, serta lebih bergengsi dalam bersaing antara satu memiliki ilmu dan pengalaman dalam mengurusi
franchise dengan yang lainnya. waralaba itu sendiri.

Contoh yang dapat kita temui di Indonesia ada McDonalds, Contoh yang sering kita jumpai adalah Indomaret dan
Kentucky Fried Chicken (KFC), Starbucks, Domino Pizza, dll. Alfamart. (Pendidikan, 2021)
03
TUJUAN WIRALABA
TUJUAN WIRALABA

Tujuan waralaba adalah sebagai salah satu


bentuk wadah pemberi kesempatan kepada
orang yang tidak familiar dengan dunia
bisnis agar dapat sukses bila menjadi
seorang pengusaha.
04
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN
WIRALABA
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN WIRALABA

KELEBIHAN KEKURANGAN

- Memiliki proses membuka usaha yang relatif lebih - Mewajibkan pemilik usaha untuk membayar
cepat dibandingkan usaha dagang yang lain. Franchise Fee dan Royalty Fee
- Memiliki sistem yang telah terbukti efektif dan berhasil - Memberlakukan aturan main yang harus dipatuhi
- Mempunyai branding image yang telah dikenal secara oleh semua yang terlibat dalam usaha dagang
luas oleh masyarakat dan terbukti berhasil. tersebut.
- Risiko kegagalan usaha yang sangat minim.
- Harus melakukan pengontrolan dan pengawasan dengan
teratur dan terjadwal.
C. PERSEROAN TERBATAS
Table of Contents

01. PENGERTIAN PERSEROAN


TERBATAS
02. CIRI-CIRI PERSEROAN
TERBATAS

03. TUJUAN PERSEROAN


TERBATAS
04. JENIS-JENIS PERSEROAN
TERBATAS
01
PENGERTIAN PERSEROAN
TERBATAS
PERSEROAN TERBATAS
Menurut Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2007 Tentang
Perseroan Terbatas, perseroan adalah badan hukum yang merupakan persekutuan modal,
didirikan berdasarkan perjanjian, melakukan kegiatan usaha dengan modal dasar yang
seluruhnya terbagi dalam saham.

Kata terbatas dalam PT menunjukkan bahwa tanggung jawab pemegang saham itu
terbatas pada nominal saham yang dimilikinya. Dapat ditarik kesimpulan, pemilik saham di
PT tidak bertanggung jawab secara pribadi atas kerugian perseroan melebihi saham yang
dimiliki.
02
CIRI-CIRI PERSEROAN
TERBATAS
CIRI-CIRI PERSEROAN TERBATAS

Memiliki status hukum sendiri Memiliki harta kekayaan Kepemilikan perseroan terbatas

sendiri, atas nama tidak dibebankan pada

perseroan terbatas itu seseorang atau perorangan baik

sendiri. pendiri maupun pemegang


sahamnya.

Eksistensi perseroan
Pendiri tidak dibebankan terbatas tidak terikat
tanggung jawab penuh dengan panjang hidup
atas perseroan terbatas. para pemegang
sahamnya.
03
TUJUAN PERSEROAN TERBATAS
TUJUAN
PERSEROAN
TERBATAS
- Membantu perekonomian
- Mendapatkan keuntungan
bagi para pemegang
saham.
- Memenuhi kebutuhan
masyarakat.
04
JENIS-JENIS PERSEROAN
TERBATAS
JENIS-JENIS PERSEROAN TERBATAS

Perseroan Terbatas Terbuka PT Tertutup PT Kosong


PT yang telah mengantongi izin usaha
Penyetoran modal didalamnya PT yang tidak melakukan aktivitas dan izin lainnya, tapi belum memiliki
bersifat terbuka untuk para kegiatan yang dilakukan untuk
jual-beli sahamnya untuk
kelangsungan perusahaan.
masyarakat. masyarakat luas.

Contohnya PT. Bank Bank Central Contohnya PT Sarana Rekatama


Contohnya Salim Group, Bakrie
Asia Tbk., PT Bank Bank Central Dinamika, PT Asian Biscuit, PT Adam
Group, Sinar Mas Group, Lippo Air, PT Semen Kupang, PT Bayur Air,
Asia Tbk. dll.
Group, dll.
JENIS-JENIS PERSEROAN TERBATAS

PT Domestik PT Perseorangan PT Asing


PT yang telah didirikan di luar negeri
PT domestik adalah jenis PT yang PT yang seluruh sahamnya hanya atau negara lain dengan mengikuti dan
sudah berdiri dan menjalankan dipegang dan dimiliki oleh satu menjalankan peraturan yang berlaku
operasional perusahaannya di orang saja. dalam negara tersebut.
dalam negeri dan harus mengikuti
seluruh aturan yang berlaku di
dalam negeri.
Resources
Administrator. (2017, November 02). Manfaat e-commerce Bagi Masyarakat.

Annurdi, (2017), Tanggung Jawab Sekutu Firma Atas Kepailitan. Tanjungpura Law Journal, Vol. 1. Diakses dari https://jurnal.untan.ac.id/index.php/tlj/article/download/18327/15478
pada 2 September 2021.

Anonymous. (2020). Ukuran Perusahaan (Pengertian, Jenis, Kriteria dan Indikator). Retriviewed 2 September 2021 from
https://ekonomi.bunghatta.ac.id/index.php/en/article/811-ukuran-perusahaan-pengertian-jenis-kriteria-dan-indikator

Ardiansah, H., Ayunda, P., Hidayatulloh, R., Nilaturrohmah. Safitri,E. (2019). Makalah Perusahaan Firma Apsek Hukum dalam Bisnis. 2-5.

Binus University. (2020). Jenis-Jenis E-commerce. Retrieved 8 September 2021 from https://bbs.binus.ac.id/business-creation/2020/10/jenis-jenis-e-commerce/
Comanditaire Venootschap (CV). bbs.binus.ac.id. (2020). Retrieved 2 September 2021, from https://bbs.binus.ac.id/business-creation/2020/04/comanditaire-venootschap-cv/.

Cuk Prayitno. (2010). BAB III Perseroan Terbatas Sebagai Badan Hukum. Fakultas Hukum Universitas Indonesia. (39—119).

Diani, R. (2020). Persekutuan Komanditer (Commanditaire Vennootschap atau CV) sebagai Badan Usaha dalam Kajian Hukum Perusahaan. Justici, 12(1), 1-21. Retrieved 3
September 2021, from http://ejournal.iba.ac.id/index.php/justici/article/view/181.

DIREKTORAT PEMBINAAN KURSUS DAN KELEMBAGAAN DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN NONFORMAL DAN INFORMAL KEMENTERIAN
PENDIDIKAN NASIONAL. (2010). Modul 3 Manajemen Usaha Kecil. Retriviewed 2 September 2021 from
http://repositori.kemdikbud.go.id/11826/1/0206101235BUKU_4_MODUL_3_MANAJEMEN_USAHA_KECIL.pdf

Ihsan, N. (2013). Tinjauan Mengenai Bentuk Bentuk Perusahaan Dalam Konsep Ekonomi Konvensional dan Fiqh Islam. Jurnal Ekonomi Islam. 173-174.
Resources
Indonesia, B., Inggris, B., 1, S., Pembelajaran, T., & Informasi, S. (2021). Waralaba adalah : Pengertian, Jenis, Tipe, Kelebihan, Kekurangan. Retrieved 8 September 2021
from https://www.seputarpengetahuan.co.id/2020/03/waralaba-adalah.html

Jenis-Jenis Persekutuan Komanditer. bbs.binus.ac.id. (2020). Retrieved 3 September 2021, from


https://bbs.binus.ac.id/business-creation/2020/10/jenis-jenis-persekutuan-komanditer/.

Lasakar, M. (2019). Keabsahan Peraturan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Nomor 17 Tahun 2018 Tentang Pendaftaran Persekutuan Komanditer, Persekutuan Firma,
dan Persekutuan Perdata. Jurnal Media Hukum Dan Peradilan, 5(1), 193-213. Retrieved 2 September 2021, from http://repository.ubaya.ac.id/35664/.

Maftuchah, Viniyati. (2019). Kewirausahaan dan Perusahaan Kecil. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Jakarta TA 2019/2020. Retriviewed 2 September 2021 from
http://vini.stiemj.ac.id/wp-content/uploads/KEWIRAUSAHAAN-DAN-PERUSAHAAN-KECIL.pdf
Nelvia, D. (2015). PERJANJIAN TERTUTUP DALAM SISTEM BISNIS WARALABA. Retrieved from Repositori UIN-Suska: http://repository.uin-suska.ac.id/2694/1/FM.pdf
Nimda. (2021, February 17). Apa ITU E-Commerce.
Otoritas Jasa Keuangan. Undated. Kelebihan dan Kekurangan Belanja Online. Retrieved 8 September 2021 from
https://sikapiuangmu.ojk.go.id/FrontEnd/CMS/Article/20608

Pangestu, M. T., Aulia, N. (2017). Hukum Perseroan Terbatas dan Perkembangannya di Indonesia. Business Law Review. 3(21—39).

Pendidikan, G. (2021). Pengertian Warabala – Jenis, Tipe, B

iaya, Keuntungan, Kerugian, Contoh, Para Ahli. Retrieved 8 September 2021 from https://www.gurupendidikan.co.id/pengertian-warabala/

Presiden Repulik Indonesia. (2007). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2007 Tentang Perseroan Terbatas.
Resources
Putri, R. (2020). Bentuk Hukum Perusahaan Persekutuan Di Indonesia Dan Perbandingannya Di Malaysia. Jurnal Fakultas Hukum Universitas Lampung, Vol.4. Diakses dari
https://jurnal.fh.unila.ac.id/index.php/cepalo/article/download/1913/1544/6320

Rie. (2014, December 19). E-commerce.

Riva’i, M. (2018). Pengaturan Waralaba Di Indonesia: Perspektif Hukum Bisnis. Liquidity, 1(2), 159–166. https://doi.org/10.32546/lq.v1i2.146

Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri. (2015). Kelebihan dan Kekurangan E-commerce. Retrieved 3 September 2021 from
https://beta.nurulfikri.ac.id/index.php/id/artikel/item/667-kelebihan-dan-kekurangan-e-commerce

Soekardono, R. (2019). Hukum Dagang Indonesia, Dian Rakyat, Jakarta.

Sudarmanto, M. A. (2014). PEMBANGUNAN SISTEM LAYANAN KEDAI WARALABA TERINTEGRASI BERBASIS EMAIL. Retrieved from e-journal UAJY:
http://e-journal.uajy.ac.id/6369/

UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 9 TAHUN 1995 TENTANG USAHA KECIL . (1995). Retriviewed 2 September 2021 from
https://www.bphn.go.id/data/documents/95uu009.pdf

Universitas Negeri Yogyakarta. Bentuk – Bentuk Perusahaan. Diakses dari http://staffnew.uny.ac.id/upload/132310002/pendidikan/BENTUKBENTUK+PERUSAHAAN pada 2
September 2021

Universitas Pasundan. (2012). Pemakaian dan Perkembangan E-commerce. Retrieved 8 September 2021 from
http://www.unpas.ac.id/pemakaian-dan-perkembangan-e-commerce/
Wahyu, E. W. (2015, December 20). E-commerce : Definisi, Jenis, Tujuan, Manfaat Dan Ancaman menggunakan e-commerce.
Thanks!

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,


including icons by Flaticon, infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai