Anda di halaman 1dari 4

KEPERAWATAN PSIKIATRI

Dosen : Ns. F. Tasidjawa, M.Kep

DIBUAT OLEH:
KELOMPOK 6

1. AFIA A ORNO/12114201210002
2. APRILYA PATTIPEILOHY/12114201210032
3. ALLHENK E M BATKORMBAWA/ 12114201230242
4. BRANTI JULIO RAHAWARIN/12114201230240
5. CLAUDIA A KOUPUN/12114201210032
6. CLAUDIA K S ELSOIN/12114201210033
7. ELEN MARANTIKA/12114201210044
8. ELSYE B RESIMANUK/12114201210045
9. JETTI I DARISERA/12114201230235
10. PAULUS S H LERMATAN/12114201230241

UNIVERSITAS KRISTEN INDONESIA MALUKU


FAKULTAS KESEHATAN
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN
20223
PEMBAHASAN
1. Hasil identifikasi dari kasus tentang harga diri rendah
a. Pekerjaan :
 Ny. A seorang pustakawan di Perguruan Tinggi
 Suamai Ny. A pernah bekerja di BANK
b. Pensisun
 Ny. A berpikir bahwa dengan dia pensiun dan suaminya
pensiun merasa tidak berguna seperti terkurung dan merasa
kehilangan aktivitas kesehariannya
c. Ekonomi
 Ny. A mengatakan ia sangat khawatir tentang siatuasi
keuangan terutama sekarang
d. Sosial
 Ny. A mengatakan merasa kehilangan aktivitas keseharian, dan
kehilangan kontak dengan banyak teman
e. Pekerjaan
 Ny. A berulang kali menyakinkan bahwa mereka punya cukup
uang tetapi juga tidak bisa berhenti khawatir
 Ny. A merasa bukan istri yang baik dan tidak suka memasak
f. Keluarga
 Ny A. memiliki kedua anak yang sudah menikah dan tinggal di
luar negeri
 Suaminya selalu meremehkan dan mengkritik apa yang dia
lakukan.
2. Diagnosa yang diambil dari kasus
a. Koping individu tidak efektif
Data Subjetif
 Klien mengatakan dia sangat menyukai pekerjaan lamanya dan
berpikir dia sangat baik dalam pekerjaan tersebut.
 Seorang wanita yang lebih muda mengantikannya di
perpustakaan, klien sangat sedih ketika membicarakannya

b. Gangguan konsep diri : harga diri rendah


Data Subjetif :
 Klien mengatakan sejak pensiun katanya segala sesuatu
dirasakan terus menurun
 Klien mengatakan dia bukan ibu rumah tangga yang baik
 Klien mengatakan suaminya selalu meremehkan dan
mengkritik apa yang dia lakukan

c. Ansietas : kecemasan
Data Subjetif
 Klien mengatakan sangat khawatir tentang situasi keuangan
keluarga
 Klien mengatakan beberapa hari mengalami kesulitan tidur
 Klien mengatakan tidak bisa berhenti khawatir

d. Isolasi sosial : menarik diri


Data Subjetif :
 Pasien merasa tidak berguna seperti terkurung didalam rumah
 Merasa kehilangan aktifitas kesehariannya
 Klien mengatakan jarang meninggalkan rumah dan kehilangan
kontak dengan banyak teman
e. Defisit perawatan diri
Data Subjetif
 Klien mengatakan penampilan tidak menarik
 Klien mengatakan mengalami kesulitan tidur
 Klien mengatakan nafsu makan menurun
 Klien mengatakan merasa kelelahan

f. Resiko bunuh diri


Data Subjetif
 Klien mengatakan sepertinya yang harus dia lakukan hanyalah
menunggu untuk mati

Anda mungkin juga menyukai