Anda di halaman 1dari 4

IPA RANGKUMAN

A. ILMU – ILMU IPA


Fisika : Fenomena – Fenomena dan Benda Mati
Biologi : Mahluk hidup
Kimia : Zat dan reaksi – reaksi kimia
Astronomi : Ilmu Perbinatangan
B. CABANG ILMU IPA
Fisiologi : proses dan fungsi – fungsi tubuh manusia
Ekologi : Hubungan timbal balik antar organisme atau kelompok
Zoologi : Hewan – hewan dan kehidupannya
Anatomi : Struktur tubuh manusia
Geofisika : Bumi
Biofiska : Masalah Biologi
Geometri : sifat – sifat,garis,sudut,bidang.
Mikrobiologi : Bakteri dan Virus
C.Alat – Alat IPA
Neraca o’ Haus : Mengukur massa logam atau benda yang dipakai untuk praktek di labotarium
Rak Tabung : Menyimpan Tabung reaksi
Tabung Reaksi : Melakukan Uji biokimia dan menumbuhkan mikroba
Penjepit : Menjepi tabung reaksi saat dipanaskan dan memindahkan tabung
Charta : media pembelajaran menggunakan gambar atau bagan
Ampermeter dan Vometer : alat untuk mengukur arus listrik dan mengukur benda potensial
listrik.
Kaki Tiga : Penyangga alat dalam proses pemanasan.
Lampu Bunsen : Pemanasan,Sterilisasi,dan pembakaran.
Gelas Ukur : Mengukur volume/zat cair dengan tepat
Labu Erlenmeyer : Menampung Cairan / larutan
Kaca Pembesar / Loop : Mengamati benda – benda kecil agar terlihat jelas.
Termometer : Mengkur suhu/ / temperatur, serta perubahan suhu
Pipet : Memindahkan suatu cairan dari wadah satu ke wadah lainnya dengan jumlah kecil.
Corong : Alat bantu menuangkan cairan dari suatu tempat ke tempat lainnya.
Sikat Pembersih : Membersihkan tabung reaksi,gelas ukur,labu ukur,dll.
Kertas Saring : Menyaring larutan hetrogen
Plat tetes : Tempat mereaksikan suatu zat dengan jumlah kecil.
Alu dan Lupang : untuk menumbuk
Gelas Arloji : penutup gelas kimia
Magnet Batang : kunci pintu pada lemari kaca dan kayu
Garpu Tala : menguji pendengaran manusia
D. Macam – Macam Lambang berbahaya
E.KESELAMATAN DI LABOTARIUM

1. Gunakan Jas atau Pakaian Pelindung, Sarung Tangan, dan Masker. ...
2. 2. Dilarang Membawa Makanan dan Minuman. ...
3. Pastikan Meja Kerja Tetap Bersih. ...
4. Perhatikan Simbol Keselamatan Kerja. ...
5. Gunakan Alat Sesuai dengan Prosedur.

F.Metode ilmiah
 Merumuskan Masalah.
 Merumuskan Hipotesis.
 Merancang Penelitian.
 Melakukan Eksperimen.
 Mengolah dan Menganalisis Data.
 6. Menarik Kesimpulan.
 7. Melaporkan Hasil Penelitian.
G. VARIABEL TERIKAT DAN BEBAS
Variabel terikat : Gejala yang muncul atau berubah dalam pola yang teratur dan biasa diamati
karena berubahnya variabel
Variabel Bebas : faktor,hal,atau unsur yang dianggap menentukan variabel lainnya.
H.CONTOH – CONTOH BESARAN
panjang, massa, waktu, luas, volume, suhu, kecepatan,
I.DATA KUALITAS DAN DATA KUANTITAS :
Kuantitas : merupakan informasi yang bisa diberi nilai numerik/diukur.
Kualitas : level data yang menyatakan data tersebut akurat (accurate), lengkap (complete),
timely (update), konsisten (consistent) sesuai dengan semua kebutuhan peraturan bisnis dan
relevan.
J.CONTOH BESARAN POKOK DAN URUNAN

Besaran Pokok :
a. Panjang : Meter e. temperature : kelvin
b. Massa : kg f.kuat cahaya : candela
c. Waktu : detik g. jumlah molekul : mol
d. kuat arus : ampare SIMBOL ADA DI BUKU TULIS!!!

Besaran Turunan :
a. Kecepatan : m/s d.Massa jenis : kg/m3
b. Luas : m2 e.Gaya : kgm/s2
c.Volume : m3 F.Percepatan : m/s2

Anda mungkin juga menyukai