Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH ILMU ALAMIAH DASAR

MEMAHAMI HAKIKAT LATAR BELAKANG IAD DALAM


KEHIDUPAN

A. KEDUDUKAN ILMU ALAMIAD DASAR


B. CAKUPAN ILMU ALAMIAH DASAR

DISUSUN OLEH: KELOMPOK 2 (DUA)

ANISA (2010101015)

MESI APRILIA (2010101004)

MOHD RANGGA GUSTIMA (2010101057)

RIDWAN NUPUS (2010101014)

ROSHAN ZUNIL PRATAMA (2010101020)

KELAS: 1A HKI

DOSEN PEMBIMBING:

ELVINA ASMI M.PD

FAKULTAS SYARIAH

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI KERINCI


KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan
berkat serta karunia-Nya kepada kami sehingga kami berhasil menyelesaikan
Makalah ini yang tepat pada waktunya yang berjudul “MEMAHAMI LATAR
BELAKANG HAKIKAT IAD DALAM KEHIDUPAN”.

Kemudian Shalawat dan salam selalu tercurahkan buat junjungan alam kita
Nabiyullah Nabi Muhammad Rasulullah SAW, yang mana beliau telah membawa
kita dari alam jahiliyah yang penuh dengan kebodohan menuju alam yang terang
benerang penuh dengan ilmu pengetahuan seperti yang kita rasakan pada saat
sekarang ini.

Makalah ini berisikan tentang informasi Pengertian “MEMAHAMI


LATAR BELAKANG HAKIKAT IAD DALAM KEHIDUPAN. Diharapkan
Makalah ini dapat memberikan informasi kepada kita semua tentang Penulisan
Karya ilmiah

Kami menyadari bahwa Makalah ini masih jauh dari sempurna, oleh
karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu kami
harapkan demi kesempurnaan Makalah ini.

Akhir kata, kami sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah
berperan serta dalam penyusunan Makalah ini. Semoga Allah SWT senantiasa
memberkati segala usaha kita. Amin.

Sungai Penuh, Oktober 2020

Penulis
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB 1 PENDAHULUAN
LATAR BELAKANG
RUMUSAN MASLAH
TUJUAN

BAB 2 PEMBAHASAN
KEDUDUKAN IAD DALAM KEHIDUPAN
CANGKUPAN IAD DALAM KEHIDUPAN

BAB 3 PENUTUPAN
KESIMPULAN
SARAN

DAFTAR PUSTAKA
BAB 1

LATAR BELAKANG

Dalam era globalisasi ini telah banyak bermuncula ilmu pengetahuan yang
mutakhir dimana mana yang semua itu akan berdampak pada kehidupan kita di
dunia ini. Salah satu dari bebrapa ilmu itu adalah ilmu alamiah dasar.

Kita sebagai para calon pendidik pun banyak kelemahan dalam


penguasaan umum. Banyak yang belum mengenal ilmu – ilmu tersebut khusus
ilmu alamiad dasar itupun mampu menjadi dasar bagi kita untuk melangkah dan
mempelajari ilmu mata kuliah ini. Serta peranan nya yang besar bagi
perkembangan kita di dalam masyarakat.

Ilmu pengetahuan yang tercipta karena adanya kebutuhan manusia untuk


mneguasai alam semesta dalam mempertahankan hidupnya. Sesuai dengan
perkembangan kebutuhan manusia, ilmu pun selalu berkembang dengan cepat.
Memberikan bermacam-macam terhadap kehidupan manusia.

RUMUSAN MASALAH

1. Apa tujuan dari ilmu alamiah dasar?


2. Apa pengertian dari ilmu alamiah dasar?
3. Apa kedudukan ilmu alamiah dasar?
4. Apa cakupan ilmu alamiah dasar?

TUJUAN

Ingin mengetahui secara rinci tentang kedudukan dan cakupan ilmu


alamiah dasar dalam kehidupan sehari hari
BAB 1

PEMBAHASAN

KEDUDUKAN ILMU ALAMIAH DASAR

Ilmu alamiah dasar merupakan kumpulan pengetahuan tentang konsep –


konsep dasar dalam bidang ilmu pengetahuan alam dan teknologi. Dan, manusia
sebagi subjek pokoknya yang dalam hal ini merupakan makhluk hidup yang
paling tinggi kedudukan nya. Salah satu indikatorya ialah sifat unik manusia.
Dibandingkan dengan makhluk lain, jasmani manusia adalah lemah, tetapi rohani
atau akal budi dan kemauan nya sangat kuat. Umumnya di katakam bahwa
manusia dan binatang di katakan berbeda karena akal budi yang di milikinya.
Akal bersumber pada otak. Dan budi bersumber dari jiwa. Oleh karena itu, sejalan
dengan perkembangan nya manusia memanfaatkan akal budi yang dimilikinya
dan juga di junjung dengan rasa ingin tahu, maka berkembnglah pula ilmu
pengetahuan yang dimiliki oleh manusia.

Perkembangan pengetahuan punlebih berkembang lagi mana kala di


tunjang dengan adanya tukar menukar infromasi antar manusia pada zaman
dahulu akibat dari terbiassanya peralatan untuk memperoleh pengetahuan, maka
untuk menjawab keingintahuan tentang alam, manusia pada saat itu menciptakan
mitos. Sehingga mitos pu digolongkan menjadi tiga, yaitu: mitos sebenarnya,
cerita rakyat, dan legenda. Sehingga terdapat beberapa cara untuk mendapatkan
kesimpulan, diantara naya prasangka (perasaan), intuisi (batiniah), dan
coba-ralat/trial eror (untung-untungan). Untuk itu di perlukan syarat – syarat
tertentu agar suatu ilmu itu dapat di sesuaikan dengan keadaangnya bukan dengan
prasangka, intuisi, maupun coba-ralat/trial eror. Adapun syarat – syaratnya, yaitu:
obyektif, metode,sistematik, dan universal

Sering dengan bertambahnya kebutuhan manusia akan ilmu pengetahuan,


maka ilmu pengetahuan yang terutama alam semakin pun berkembang. Pada
zaman kuno ilmu pengetahuan alam yang diperoleh masih bersumber pada trial
eror, namun didukung oleh kemampuan menulis. Sehingga pada zaman ini
dihasilkan pengamatan dan pencatatan peredaran matahari, ahli astronomi
babilonia menetapkan pembagian waktu (tahun = 12 bulan, minggu = 7 hari, hari=
24 jam, jam = 60 menit, menit = 60 detik). Zaman yunani kuno, pada tahap ini,
manusia mulai mengadakan penyelidikan ( inquirin). Adapun beberapa tokohnya:
Thales (624 – 548 SM), Phytagoras (580 – 500 SM), Socrates (470 – 399 SM),
Leocipus dan Democritus (460 -370 SM), Aristoteles (384 – 322 SM), dan
Archimedes (287 – 212 SM). Zaman pertengahan dibagi menjadi dua : zaman
alkimia diamana ahli kimia menambahkan tiga unsur kimia selain empat unsur
sebelumnya, yaitu air raksa (logam yang mudah menjadi uap), garam (tidak dapat
terbakar dan bersifat tanah), dan belerang (mudah terbakar dan membernama).
Dan zaman, ladtrokimia, tokohnya: Alkowarizmi (780 – 850 M), Niarizi (Wafat
tahun 922 Masehi), Arazi (866 – 909 M), Ibnu sina (980 – 1037 M), Ibnu Baithar
(Wafat 1248 Masehi), dan Al ashama’i (740 – 828 M). Zaman modern,
tokohnya: Evangeslista T (1588 – 1647 M), Antonio L.L (1743 – 1749 M), dan
Antony Van L (1632 – 1723 M) setelah zaman atau fase diatas dapat di golongkan
IPA Klasik dan IPA Modern. IPA KLASIK, umumnya bersifat tradisional.
Contohnya, pada pembuatan tempe dan ragi yang seccara tidak langsung didasari
mikrobiologi, mikrobiologi, dan ilmu fisika. Dan juga, pada pembuatan gula
kelapa yang menggunakan ilmu kimia dan fisika yang lebih lanjut laggi tingkatan
nya. IPA MODERN, sudah mengalami beberapa kali pengujian, dan contohnya
pengolahan sampah organik menjadi energi biogas.

CANGKUPAN ILMU ALAMIAH DASAR

1. Manusia

Manusia adalah makhluk yang lemah di bandingkan dengan makhluk lain!


Namun denganakal budinya serta kemauan yang kuat manusia dapat
mengembangkan kemampuan dan teknologi.Dengan ilmu pengetahuan, manusia
bisa hidup lebih baik lagi.Manusia adalah sebaik-baiknya makhluk yang di
ciptakan oleh Allah, oleh sebab itu patutnya kita mensyukuri nikmat yang telah di
berikan-Nya karena dengan nikmat-Nya kita di berikan akal untuk berfikir
sehingga dapat membedakan baik dan buruk.2.Lahirnya Ilmu AlamiahPanca
indera akan memberikan tanggapan terhadap semua rangsangan dimana
tanggapan itu menjadi sebuah pengalaman. Pengalaman merupakan salah satunya
alasan terbentuknya pengetahuan yakni kumpulan fakta-fakta yang pernah terjadi
3.keterbatasan Ilmu Alamiah bidang ilmu alamiah yang menentukan ilmu alamiah
adalah metode ilmiah.Tujuan ilmu alamiah adalah membentuk dan menggunakan
teori.Ilmu alamiah tidak menentukan moral atau nilai suatu keputusan.Manusia
lah yang menilai apakah ilmu yang dipakainya baik atau buruk.

Empat.pembagian ilmu pengetahuan sosial adalah sebuah ilmu yang


membahas hubungan antara manusia dengan manusia lainnya sebagai makhluk
sosial.Dimana makhluk sosial tidak terlepas dari makhluk hidup yang tinggal
disekitarnya, sehingga timbullah hubungan timbal balik antara satu dengan
lainnya.

•Ilmu pengetahuan alam

Adalah sebuah ilmu yang membahas tentang alam semesta,jagat raya,dan


seleruh isinya.Ilmu ini juga membahas tentang bagaimana penciptaannya dan
teori-teori pendukung yang dapat membuktikan kebenarannya.

•Ilmu pengetahuan bumi dan Antariksa

Ilmu pengetahuan bumi adalah sebuah ilmu yang membahas tentang bumi
dan isinya.Antariksa adalah ruang angkasa yang didalamnya terdapar benda-benda
langit.Jadi dapat disimpulkan bahwa ilmu alamiah dasar adalah ilmu yang
mempelajari segala macam gejala alam yang terjadi dibumi ini.Salah satu contoh
nyata dari bagian-bagian ilmu alamiah dasar adalah penciptaan manusia yang
telah dilengkapi akal dan budi pekerti, sehingga kehidupan mendatang manusia
mampu berpikir dan dapat membedakan baik dan buruk serta dapat
mengembngkan teknologi dan informasi dimasa mendatang.Ilmu alamiah dasar
dapat berubah sesuai dengan perkembangan zaman.
BAB 3

PENUTUP

KESIMPULAN

Pada hakikat nya ilmu alamiah dasar adalah bukan suatu ilmu yang
berdiri sendiri, Melainkan merupakan kumpulan pengetahuan tentang konsep –
konsep dasar dalam bidang IPTEK (Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi). Ilmu
alamiah dasar atau sering disebut ilmu pengetahuan dasar (Natural science)
merupakan pengetahuan yang menkaji tentang gejala – gejala alam semesta.
Termasuk dimuka bumi ini sehingga terbentuk konsep.

SARAN

Ilmu pengetahuan tidak selamanya membuat manusia menjadi lebih


beradap dan mencapai kesempurnaan hidup, tetapi pengetahuan juga dapat
menjadi bencana bagi diri sendiri.

Jika kita harus paham betul dengan ilmu pengetahuan apa yang sedang kita
mempelajari. Sebagai calon konselor kita seharusnya mampu menganalisis mana
yang baik dan buruk.

DAFTAR PUSTAKA

https://id.scribd.com/doc/286443653/Hakikat-Pengertian-
Kedudukan-Cangkupan-IAD 16 oktober 2020. 15.40

Anda mungkin juga menyukai