Anda di halaman 1dari 28

MINI RISET

“PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH”

OLEH:

KELOMPOK 3

1. DINDA ROSANTY (1183311046)


2. DINI ADRYANI (1183311039)
3. EFRINA SARI (1183311056)
4. NIKMATUL KHIORIYAH (1183311035)
5. RISKI EFRILIA LUBIS (1183311041)
6. SRI ARANTY ALFANI SURBAKTI (1183311045)
7. UMMU SITTA ANJANI LUBIS (1183311051)
DOSEN PENGAMPU : MAHFUZI IRWAN SARAGIH M.Pd

“SEMESTER 1 (SATU) H (EKSTENSI)”


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2018
KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis ucapkan kehadirat TuhanYang Maha Esa, berkat


rahmad dan karunia-Nya, sehingga makalah ini dapat diselesaikan. Adapun judul
maklah ini adalah Mini Riset tujuannya untuk memenuhi tugas mata kuliah
Pendidikan Luar Sekolah. Penulis berharap makalah ini dapat bermanfaat dan
menambah wawasan kita semua.

Terimakasih penulis ucapkan kepada bapak Mahfuzi Irwan Saragih


M.Pdsebgai dosen Pendidikan Luar Sekolah, teman mahasiswa yang secara
langsung mauapun tidak tidak langsung memberikan motivasi membantu dalam
pengembangan makalah ini.

Penulis menyadari bahwa makalah ini masih perlu ditingkatakan lagi


mutunya. Oleh karena itu kritik dan saran dari berbagai pihak yang membangun
sangat diperlukan. Mudah-mudahan dengan adanya pembuatan tugas ini dapat
memberikan manfaat berupa ilmu pengetahuan yang baik bagi penulis maupun
bagi para pembaca.

i
RINGKASAN

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis survey.


Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap fenomena mahasiswa Fakultas Ilmu
Pendidikan (FIP) UNIMED jurusan PGSD dalam minat membaca buku.
Penelitian ini dilakukan di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) UNIMED, dengan
subyek penelitian mahasiswa FIP Jurusan PPSD. Teknik sampling yang
digunakan dalam penelitian ini adalah simple random sampling. 4 Metode
pengumpulan data pada penelitian ini dengan menggunakan kuesioner, dan
wawancara. Indikator penyedian waktu membaca terdiri dari 4 perbandingan
tentang waktu membaca.

ii
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR .........................................................................................i


RINGKASAN .......................................................................................................ii
DAFTAR ISI ........................................................................................................iii
BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................1
A. LATAR BELAKANG MASALAH .........................................................1
B. TUJUAN ....................................................................................................1
C. MANFAAT ................................................................................................1
BAB II KAJIAN TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN ........................2
BAB III METODE PELAKSANAAN ..............................................................5
BAB IV PEMBAHASAN ...................................................................................6
BAB V PENUTUPAN ........................................................................................20
A. KESIMPULAN .........................................................................................20
B. SARAN .....................................................................................................20
LAMPIRAN BIODATA ....................................................................................22

iii
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Perpustakaan hanya dikunjungi oleh mahasiswa yang memerlukan informasi
saja, seperti dalam rangka mencari sumber buku yang dikatakan dosen, atau
mencari buku dosen akan mata kuliah tertentu, sedang selebihnya memilih
memanfaatkan sarana lain untuk belajar.

Hal ini menunjukkan kurangnya minat mahasiswa dalam memanfaatkan


koleksi perpustakaan sebagai sarana belajar. Minat mahasiswa yang rendah
terhadap perpustakaan dewasa ini disebabkan oleh beberapa faktor, antara lain;

-perkembangan pusat

-pusat informasi yang lebih menarik, perkembangan tempat

-tempat hiburan (entertainment), acara televisi, status dan kedudukan


perpustakaan, serta citra perpustakaan dalam pandangan mahasiswa sendiri. Pada
dasarnya, pihak Fakultas bertanggungjawab ikut menumbuhkan minat baca bagi
mahasiswa, karena dari sanalah sumber kreatifitas mahasiswa akan muncul. Pihak
Fakultas harus mengajar mahasiswa berpikir melalui budaya belajar yang
menekankan pada memahami materi. Sedangkan perpustakaan menjadi fasilitas
yang sangat penting perannya dalam menunjang proses pembelajaran tersebut.

B. Tujuan
 Melengkapi salah satu tugas dalam mata kuliah Pendidikan Luar Sekolah
 Menganalisis kegiatan dan budaya baca mahasiswa

C. Manfaat
 Melatih penulis agar mampu menganilisis setiap permasalahan pada
mahasiswa termasuk dalam budaya membaca.

1
BAB II

KAJIAN TEORI/KERANGKA UMUM

Masalah minat baca di Indonesia telah banyak dibahas melalui tulisan,


seminar, workshop dan berbagai media. Kenyataan di lapangan, walaupun telah
banyak kalangan mengupas, bahkan Pemerintah Indonesia telah melakukan
berbagai cara, yang salah satunya pada bulan mencanangkan bulan Buku, namun
hasilnya kita masih berada pada urutan ke-6 dan dibawah Malaysia. Berdasarkan
data UNESCO, tingkat literasi dan daya baca di Indonesia berada pada urutan ke
60 di bawah Thailand peringkat 59. Kemampuan membaca di Indonesia masih 59
kata per menit, bahkan di Indonesia Timur masih 29 kata permenit.
Ada beberapa faktor yang menyebabkan rendahnya minat baca di Indonesia
antara lain: Pertama, Kurikulum pendidikan dan sistem pembelajaran di Indonesia
belum mendukung kepada peserta didik, semestinya kurikulum atau sistem
pembelajaran yang ada mengharuskan membaca dan menulis buku lebih banyak
lebih baik atau mencari informasi lebih dari apa yang diajarkan. Kedua, masih
terlalu banyaknya jenis hiburan, permainan game dan tanyangan TV yang tidak
mendidik, bahkan kebanyakan acara- acara yang ditanyangkan lebih banyak yang
mengalihkan perhatian untuk membaca dan menulis buku kepada hal-hal yang
bersifat negatif. Ketiga, Kebiasaan warga sekolah terdahulu yang turun temurun
dan sudah mendarah daging, warga sekolah sudah terbiasa dengan cara
mendongeng, berceritera yang sampai saat sekarang masih berkembang di warga
sekolah Indonesia. Keempat, Rendahnya produksi buku-buku yang berkualitas di
Indonesia, dan masih adanya kesenjangan penyebaran buku di perkotaan dan
pedesaan, yang mengakibatkan terbatasnya sarana bahan bacaan dan kurang
meratanya bahan bacaan ke pelosok tanah air. Kelima, rendahnya dukungan dari
lingkungan keluarga, yang kesehariaanya hanya disibukkan oleh kegiatan-
kegiatan keluarga yang tidak menyentuh aspek-aspek penumbuhan minat baca
pada keluarga. Keenam, minimnya sarana untuk memperoleh bahan bacaan,
seperti perpustakaan, taman bacaan. Bahkan hal ini masih dianggap merupakan
sesuatu yang aneh dan langka dalam warga sekolah. Sedangkan Hardjoprakosa

2
(2005) juga mengutarakan tentang beberapa faktor yang menyebabkan rendahnya
minat baca warga sekolah di Indonesia antara lain:
 Pemerintah dan swasta dengan lembaga pendidikannya, para guru kurang
memotivasi para anak didiknya untuk membaca dan menulis buku-buku
selain buku pelajaran.
 Para orang tua tidak memberi dorongan kepada anak untuk mengutamakan
membeli buku dari pada mainan, alat pandang dengar.
 Para penerbit media cetak memasang harga buku yang bermutu terlalu tinggi,
sehingga tak terjangkau oleh warga sekolah luas.
 Para pengarang, penyadur dan penerjemah yang semakin berkurang, karena
royalti yang tidak menentu dan masih terkena PPH.
 Perpustakaan Umum yang jumlahnya belum mencukupi di tiap Provinsi
untuk melayani warga sekolah.
 Perpustakaan masjid yang belum terkelola dengan profesional.

Selain masalah tersebut di atas masih ada beberapa faktor lain:


 Kurangnya fasilitas perpustakan di daerah pedesaan, perkampungan serta
kurangnya pengertian akan manfaat perpustakan
 Kurangnya tenaga pengelola perpustakaan yang professional
 Terbatasnya bahan pustaka dalam jumlah dan variasinya yang belum
memenuhi kebutuhan pengguna jasa perpustakaan.
 Kurang bervariasinya jenis layanan perpustakaan, seperti jasa referens,
pemutaran film, bercerita, penelusuran dan lain sebgainya.
 Terbatasnya ruangan perpustakaan yang berakibat belum adanya ruang-ruang
khusus seperti rung baca, ruang cerita, ruang remaja.
 Terbatasnya perabot dan peralatan perpustakaan.
 Kurangnya kebijakan tentang promosi budaya baca dan warga sekolahan
perpustakaan
 Belum adanya kemantapan kerjasama jaringan yang terpadu antar
perpustakaan.

3
Untuk mengatasi beberapa faktor penyebab rendahnya minat baca di atas,
maka sudah saatnya sekarang perpustakaan mempunyai peran penting dalam
meningkatkan minat baca warga sekolah di Indonesia.
Strategi Meningkatkan Minat Baca
Perpustakaan sebagai lembaga perantara (agency) yang sangat penting dalam
proses komunikasi, dapat memainkan peran yang lebih besar dalam upaya
meningkatkan minat baca warga sekolah. Perpustakaan berdiri karena adanya
kebutuhan akan suatu lembaga yang berfungsi untuk mengumpulkan,
mengorganisasi dan menyebarluaskan informasi kepada para pembaca, peran ini
melibatkan tenaga pendidik dalam dunia komunikasi. Siregar (2004) menyatakan
bahwa dalam rangka upaya meningkatkan minat baca warga sekolah ada beberapa
strategi yang dapat dilakukan antara lain:
 Untuk Perpustakaan Sekolah: memperbaiki sistem pendidikan, fasilitas dan
karakteristik pelayanan perpustakaan, dengan membuat kebijakan yang
terkait dengan penetapan persentase jumlah anggaran belanja untuk
perpustakaan yang harus dikeluarkan dari anggaran belanja sekolah (sebesar
dua atau tiga persen setiap tahun)
 Untuk Perguruan Tinggi: memperbaiki fasilitas dan karakteristik pelayanan
perpustakaan dan mengubah metode pengajaran dari teaching-based kepada
learning-based.
 Di lingkungan warga sekolah: Perpustakaan Nasional dan Perpustakaan
Daerah yang terdapat disetiap Provinsi seharusnya dapat berperan lebih besar
dalam mendorong dan menumbuhkan perpustakaan-perpustakaan umum, agar
pelayanan perpustakaan dapat menjangkau semua lapisan warga sekolah.

Sedangkan Hardjoprakosa (2005) mengemukakan beberapa gagasan yang


dapat diusahakan untuk meningkatkan minat baca:
 Membaca dan menulis harus dipromosikan sebagai kegiatan keluarga dan
sekolah.
 Kegiatan mempromosikan buku sebagai bacaan yang menarik.
 Peningkatan Fasilitas Perpustakaan dan Program Kegiatan Minat Baca.

4
BAB III

METODE PENELITIAN

Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis survey.


Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap fenomena mahasiswa Fakultas Ilmu
Pendidikan (FIP) UNIMED jurusan PGSD dalam minat membaca buku.
Berdasarkan tujuannya, penelitian survey dilakukan untuk banyak tujuan, menurut
Babbie (2004:243) dapat digolongkan menjadi tiga, yaitu untuk tujuan:
Pendeskripsian gejala (description), eksplanasi (explanation), dan eksplorasi
(exploration). Pada penelitian kali ini bertujuan untuk mendeskripsikan gejala.
Penelitian ini dilakukan di Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) UNIMED, dengan
subyek penelitian mahasiswa FIP Jurusan PPSD. Teknik sampling yang
digunakan dalam penelitian ini adalah simple random sampling. 4 Metode
pengumpulan data pada penelitian ini dengan menggunakan kuesioner, dan
wawancara. Kuesioner dimaksudkan untuk mengungkap data dari responden
dengan pertanyaan tertulis hal ini dilakukan karena jumlah populasi yang besar.
Selain dari itu untuk menguatkan data aspek yang diamati meliputi aktivitas
mahasiswa yang ada diseputar kampus agar data lebih valid dan reliable peneliti
melakukan juja teknik wawancara sebagai data pendukung untuk menguatkan data
yang didapatkan melalui angket dan observasi. Dalam penelitian kali ini data
dianalisis dengan menggunakan analisis diskriptif.

5
BAB IV

PEMBAHASAHAN

1. Format I

1. Nama : Vera Wati


2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : Jln. Gurilla Gang Pairan
5. Keterampilan dimiliki : Bernyanyi
6. Keterampilan diminati : Memprogrm Microsoft Power Point
7. Kecepatan membaca : Baik

Format II

No Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


1 Berita/informasi Kurangnya buku Buku
2 Ekonomi Lancar Uang
3 Kesehatan -
4 Lingkungan -
5 Aktivitas Terlalu banyak tugas sehingga Membeli obat
kurang tidur, sehingga ketika sakit
membuat mudah sakit

6
2. Format I
1. Nama : Cut ArianMunte
2. Usia : 19 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : Jln. Panving 2 Indra Kasim Komplek
Perumahan Kasim
5. Keterampilan dimiliki : Memasak
6. Keterampilan diminati : Memprogram Microsoft Power Point
7. Kecepatan membaca : Baik

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Tidak mendapatkan Televisi
informasi
2 Ekonomi Masalah kurang kiriman uang
3 Kesehatan Elergi cuaca Obat
4 lingkungan - -
5 Aktivitasng tidur Banyak tugas sehingga -
membuat kurang tidur

7
3. Format I
1. Nama : Syafira
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : jalan manga link VIII gang.Bustani
No.123a
5. Keterampilan dimiliki : Bad minton
6. Keterampilan diminati : Memprogram Microsoft Power Point
7. Kecepatan membaca : Baik

Format II

No Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


1 Berita/informasi Jaringan nya Kurang Handphone
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan - -
4 lingkungan - -
5 Aktivitasng tidur Banyak jadwal kuliah Membeli obat ketika
sehingga mudah sakit sakit

8
4. Format I
1. Nama : Khairun nisa Tanjung
2. Usia : 17 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : jalan suluh no.14
5. Keterampilan dimiliki : berdagang
6. Keterampilan diminati : Pasih Berbahasa Inggris
7. Kecepatan membaca : kurang

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Kuota internet tidak ada Handphone
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan Daya tahan tubuh yang
sering menurun
4 lingkungan Tidak boleh memasak Membeli makanan
dikost
5 Aktivitasng tidur - -

9
5. Format I
1. Nama : Nur hafni rahmadani
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : jalan meranti No.11
5. Keterampilan dimiliki : berenang
6. Keterampilan diminati : Berbahasa Inggris
7. Kecepatan membaca : Baik

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Handphone
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan Elergi abu dan angina Memebeli obat
4 lingkungan
5 Aktivitas Terlalu banyak tugas

10
6. Format I
1. Nama : Eka wulandari
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : jalan meranti No.11
5. Keterampilan dimiliki : Memasak
6. Keterampilan diminati : Berbahasa Inggris
7. Kecepatan membaca : Baik

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Tidak mendapat Handphone
informasi
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan
4 lingkungan
5 Aktivitas Terlalu banyak tugas

11
7. Format I
1. Nama : Amalia Siregar
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat : Lubuk pakam
5. Keterampilan dimiliki : Menulis
6. Keterampilan diminati : Bernyanyi
7. Kecepatan membaca : Rata-rata

Format II

No Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


1 Berita/informasi
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan Magh Minum obat
4 lingkungan
5 Aktivitas Jadwal perkuliahan telalu
padat

12
8. Format I
1. Nama : Adi andrea saputra nadeak
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : Laki-laki
4. Alamat : Barus
5. Keterampilan dimiliki : Seni Drama
6. Keterampilan diminati : Berbicara dimuka umum
7. Kecepatan membaca : baik

Format II

No Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


1 Berita/informasi Kuota tidak ada Memiliki hp
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan
4 lingkungan
5 Aktivitas Teridak dapat menganggu Memiliki kereta
dengan kegiatan
organisasi sehingga tidak
dapat menyelesaikan

13
tugas kuliah

9. Format I
1. Nama : kholifatunnisa
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : perempuan
4. Alamat : jalan kenari blok VI no 15
5. Keterampilan dimiliki : menulis
6. Keterampilan diminati : Berbahasa ingris
7. Kecepatan membaca : baik

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Tidak ada tv Mempunyai hp
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan Penyakit magh Membeli obat magh
4 lingkungan Banjir
5 Aktivitas Jadwal perkuliahan -
terlalu padat

14
10. Format I
1. Nama : Nur Ainun Lubis
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : perempuan
4. Alamat : Jalan kenari blok VI no 15
5. Keterampilan dimiliki : menggambar
6. Keterampilan diminati : membaca
7. Kecepatan membaca : rata-rata

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Tidak ada tv Memiliki hp
2 Ekonomi Kiriman datang terlambat
3 Kesehatan - -
4 lingkungan Banjir

15
5 Aktivitas Terlalu banyak jadwal -
perkuliahan

11. Format I
1. Nama : Suci Ramadhan
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : perempuan
4. Alamat : jalan kenari blok VI no 15
5. Keterampilan dimiliki : memasak
6. Keterampilan diminati : memprogram mic.power point
7. Kecepatan membaca : baik

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o
1 Berita/informasi Tidak ada tv Memiliki hp
2 Ekonomi Lancar uang

16
3 Kesehatan -
4 lingkungan -
5 Aktivitas Terlalu banyak tugas
sehingga mudah sakit
dan capek

12. Format I
1. Nama : Adinda Triani
2. Usia : 18 Tahun
3. Jenis kelamin : perempuan
4. Alamat : JLN.kangkung Pringgan Medan
5. Keterampilan dimiliki : main catur
6. Keterampilan diminati : bernyanyi
7. Kecepatan membaca : baik

Format II

N Sosial/Lingkungan Masalah Potensi


o

17
1 Berita/informasi Tidak ada tv Memiliki hp
2 Ekonomi Lancar uang
3 Kesehatan - -
4 lingkungan - -
5 Aktivitas Terlalu banyak jadwal
perkuliahan

13. Format I
1. Nama : Delfiana permata putri
2. Usia : 19 Tahun
3. Jenis kelamin :perempuan
4. Alamat : Bunga Baldu no 12
5. Keterampilan dimiliki : bernyanyi
6. Keterampilan diminati : menulis
7. Kecepatan membaca : kurang

Format II

18
No Sosial/Lingkungan Masalah Potensi
1 Berita/informasi - Memiliki hp,tv
2 Ekonomi - uang
3 Kesehatan -
4 lingkungan -
5 Aktivitas -

Format III

Jumlah warga Jumlah Jenis keterampilan yang Potensi


belahar yang keterampilan yang paling banyak diminati khusus
perlu dibantu paling banyak yang
dalam membaca dimiliki dimiliki
3 orang Memasak Berbahasa ingris Mepunyai
hp

Penyediaan Waktu Membaca

19
Indikator penyedian waktu membaca terdiri dari 4 perbandingan tentang waktu
membaca sejarah pancasila Indonesia Berdasarkan hasil penelitian indicator
penyediaan waktu membaca ini dapat terangkum dalam Tabel berikut ini.

Jumlah kata/Menit Pemahaman Isi Propil Pembaca


110 kata/menit 50 Persen Kemampuan kurang
240 kata/menit 60 Persen Kemampuan rata-rata
400 kata/menit 80 Persen Kemampuan baik
1000 kata/menit 85 Persen Sempurna

Berdasarkan Tabel menunjukkan bahwa warga belajar di unimed sudah


menunjukkan tingkat membaca yang sempurna. Hanya sedikit dari warga belajar
yang diwawancara kemampuan membacanya kurang. Keterampilan yang paling
banyak dimiliki adalah memasak karena mayoritas warga belajar unimed yang
diwawanca adalah perempuan. Jenis Keterampilan yang paling banyak diminati
adalah berbahasa inggris. Potensi khusus yang dimiliki yaitu memiliki HP.

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Simpulan
Berdasarkan hasil bab-bab pendahulunya yaitu bab I, bab II, bab III,dan bab
IV, makalah dengan judul mengembangkan minat baca warga belajar FIP
UNIMED dapat diambil kesimpulan sebagai berikut:

1. Minat baca warga belajar FIP UNIMED termasuk dalam kategori sedang.
2. Faktor-faktor minat baca warga belajar FIP UNIMED termasuk dalam
kategori sedang.

20
3. Kendala-kendala yang dihadapi dalam meningkatkan minat membaca
warga belajar FIP UNIMEDyaitu niat dan fasilitas jadi termasuk ke dalam
katagori sedang.

B. Saran
Berdasarkan kesimpulan yang diperoleh maka saran-saran yang dapat
diberikan adalah:

1. Para siswa ditempatkan di lingkungan yang akan membuat merasa ingin


membaca terus,seperti di perpustakaan
2. Dosen dapat membantu dengan menunjukkan bacaan apa saja yang baik
bagi mahasiswa, baik itu bacaan dalam mata pelajaran maupun di luar
pelajaran.
3. Mahasiswa harusnya dapat menggunakan fasilitas yang ada untuk
membaca, seperti buku perpustakaan.

LAMPIRAN BIODATA PENELITI

A. Data Pribadi
1. Nama : Sri Aranty Alfani Surbakti
2. Tempat & Tanggal Lahir : Prapat Janji, 05 Januari 2000
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Alamat Asal : Dusun IV Desa Karya Ambalutu Kecamatan
Buntu Pane
5. Telepon & HP : 082211847408

21
6. E-mail : fania372017@gmail.com
Riwayat Pendidikan Formal
 SDN 014680 BUNTU PANE
 SMP N2 BUNTU PANE SATU ATAP
 SMA N1 BUNTU PANE
 UNIVERSITAS NEGERI MEDAN, JURUSAN PGSD 2018

B. Data Pribadi
1. Nama : Dini Adriyani
2. Tempat & Tanggal Lahir : Liberia, 12 Agustus 1999
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Alamat Asal : Serdang Berdagai
5. Telepon & HP : 082361896308
6. E-mail : dini.adriani12@gmail.com

C. Data Pribadi
1. Nama : Nikmatul Khoiriah
2. Tempat dan tanggal lahir : Pasar Latong, 31 Maret 200
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Alamat Asal : Surodingin, kec. Lubuk Barumun, kab.
Padang Lawas.
5. No. hp : 082294497723
6. E-mail : nikmatulkhoiriah00@gmail.com

D. Data Pribadi
1. Nama : Riski Efrilia Lubis
2. Tempat & Tanggal Lahir : Hutagodang & 26 April 2000
3. Jenis Kelamin : Perempuan
4. Alamat Asal : Hutagodang, Kec. Ulupungkut, Kab.Mandailing
Natal
5. Telpon & HP : 082166843955

22
6. E-mail : riskiefrilia.2000@gmail.com
Riwayat Pendidikan Formal
 SD NEGERI 14459 HUTAGODANG (2006-2012)
 SMP NEGERI 1 HUTAGODANG (2012-2015)
 SMA NEGERI 1 KOTA NOPAN (2015-2018)

E. Data Pribadi
1. Nama : Efrina Sari
2. Tempat tanggal lahir : Padangsidimpuan,19 agustus 2000
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat asal : JLN.KS.Tubun No.5 Kamp.Marancar
5. No.Telepon : 081262121855
6. E-mail : efrinasari19@gmail.com
Riwayat Pendidikan Formal
 SD 200105 PADANGSIDIMPUAN
 SMP NEGERI 1 PADANGSIDIMPUAN
 SMA NEGERI 1 PADANGSIDIMPUAN

F. Data Pribadi
1. Nama : Dinda Rosanty
2. Tempat tanggal lahir : Pematangsiantar,06 agustus 2000
3. Jenis kelamin : Perempuan
4. Alamat asal : Jl. Singosari gg Melati Kota Pematangsiantar
5. No.Telepon : 085363622106
6. E-mail : dindarosanty106@gmail.com
Riwayat Pendidikan Formal
 SD SWASTA YPK PEMATANGSIANTAR
 SMP NEGERI 4 PEMATANGSIANTAR
 SMA NEGERI 4 PEMATANGSIANTAR

23
G. Data Pribadi

24

Anda mungkin juga menyukai