Anda di halaman 1dari 1

02.02.b.

3-T3-3-a Ruang Kolaborasi


Oleh : Priyo Setiawan (23530656)

Komponen Rancangan Pembelajaran Kesesuaian


Sesuai Tidak Sesuai
Tujuan pembelajaran mengandung unsur budaya setempat 
Model pembelajaran mempertimbangkan latar belakang budaya peserta didik 
Menggunakan model pembelajaran berbasis projek/inkuiri 
Unsur budaya setempat dibahas sebagai bagian materi pada skenario 
pembelajaran

Kegiatan pembelajaran memberikan kesempatan peserta didik untuk bertanya, 


berpikir kritis, atau diskusi
Terdapat kolaborasi antara Guru dan peserta didik 

No. Kelebihan Kekurangan Saran Perbaikan


1 Sudah disesuaikan dengan Jika ada siswa minoritas dari Peningkatan pemahaman
keadaan budaya sekitar. luar daerah yang berbeda materi dan penguasaan
kebudayaan maka contoh lapangan
ilustrasi yang diberikan akan
kurang efektif.
2 Siswa lebih mudah memahami Guru diminta untuk benar benar Penyesuaian rencana
ilustrasi yang diberikan guru memahami situasi kebudayaan pembelajaran dengan
karena memberikan contoh yang ada disekitar siswa. perbaikan berkelanjutan
ilustrasi dengan kebudayaan
yang ada disekitar
3 Dalam rencana pembelajaran Sulitnya pengkondisian kelas Perbaikan berkelanjutan
yang dirancang ini siswa lebih dengan berkordinasi dengan
diberi kesempatan untuk aktif rekan guru lain.
selama pembelajaran dengan
model PBL

Anda mungkin juga menyukai