Anda di halaman 1dari 1

C.

ALAT PENJADWALAN

1. Gambar Gant

Gambar atau chart Gantt dikembangkan oleh Henry L. Grantt (1861-1919), melihat modul mengenai
perkembangan teori manajemen. Gambar tersebut digunakan untuk menjadwalkan kagiatan-kegiatan
yang akan dilakukan oleh organisasi.

2. Pert (Program Evaluation and Review Technique)

Metode PERT dikembangkan pada waktu Angkatan Laut Amerika Serikat mengembangkan kapal selam
pada tahun 1950-an. Lebih dari 3.000 kontraktor dan agen terlibat, dan banyak yang mengerjakan
pekerjaan ganda. Semua pekerjaan harus dikoordanasi. Untuk mengatasi tugas tersebut, tim proyek
Angkatan Laut dengan Lockheed dan konsultan manajemen Booz,Allen & Hamilton mengembangkan
metode PERT untuk perencanaan dan pengendalian kegiatan proyek tersebut.

Dalam PERT, Langkah – Langkah yang harus dikerjakan seperti berikut.

a. Mengidentifikasikan aktivitas yang akan dilakukan, yang diperlukan untuk menyelesaikan suatu
proyek.
b. Mengembangkan jaringan yang memperlihatkan kaitan antara aktivitas-aktivitas tersebut.
c. Menghitung waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan tertentu.
d. Menggambarkan jaringan kerja. Lingkaran menggambarkan kejadian. Kejadian dihubungkan
dengan panah, dan membentuk jalur.
e. Jaringan kerja tersebut kemudian dianalisi.
f. Menggunakan jaringan tersebut.

Jalur ktitis adalah A-C-E-G-H yang mempunyai total waktu 13,7 bulan. Jalur lainnya yang merupakan jalur
sub-kritis diidentifikasikan sebagai berikut ini.

A-D-F-G-H = 11,2 bulan

B-E-G-H = 12,7 bulan

Anda mungkin juga menyukai