Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS

D
I
S
U
S
U
N

Oleh:

Nama Nim
Dicy Chandra Tarigan 6193311020

Dosen Pengampu:

Onyas Widianingsih, S.Pd , M.Pd

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN


UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
TAHUN AJAR
2021-2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Satuan Pendidikan : SLB


Mata Pelajaran : PJOK
Kelas/Semester : 5/1
Tema/Topik : Sepak bola tuna daksa
Waktu : 1x25 Menit

A. Kompetensi Inti:

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianut.


2. Memiliki perilaku jujur ,disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga , teman,dan guru
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, mahkluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya dirumah dan
disekolah.
4. Menyajikan pengatahuan faktual dalam bahasa yang jela dan logis , dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan peilaku anak beriman dan berahklak mulia.

B. Kompetensi Dasar :

1.1 Menghayati dan mengamalkan nilai-nilai agama yang dianut dalam melakukan
aktivitas jasmani, permainan, dan olahraga.
1.2 Berperilaku selayaknya orang sehat dalam berolahraga.
1.3 Displin selama melakukan berbagai aktivitas fisik.

C. Indikator Pencapaian Kompetensi :

1. Melakukan doa sebelum memulai pembelajaran.


2. Menunjukkan sikap sportif dalam bermain.
3. Menunjukkan sikap disiplin selama mengikuti pembelajaran.
D. Tujuan Pembelajaran :

Setelah mengikuti pembelajaran ini, diharapkan peserta didik dapat:

1. Melafalkan doa menurut agama dan kepercayaan masing-masing.


2. Menunjukkan sikap sportif dalam bermain.
3. Menunjukkan sikap displin selama mengikuti pembelajaran.

E. Materi Pembelajaran :
Permainan sepak bola :
1. Bermain sepak bola menggunakan peraturan yang dimodifikasi.
2. Bermain Sepak Bola menggunakan bola kasti.

F. Masalah taktik
 Mempraktikan gerakan memanulkan ,melempar dan menangkap bola kasti
dengan tangan satu.

G. Fokus Pembelajaran
Mengajarakan anak supaya dapat melakukan gerakan memantulkan, melempar dan
menangkap bola dengan tangan satu

H. Metode Pembelajaran :
1. Pendekatan Scientific
2. Tanya jawab kepada murid
3. Demonstrasi (Peragaan gerak langsung oleh guru)
4. Latihan.

I. Media Pembelajaran :
1. Media:
· Lapangan yang luas untuk gerak yang leluasa
2. Alat pembelajaran:
- Peluit
- Bola Kasti
- Bola voly
J. Kegiatan Pembelajaran :
A. Pendahuluan (5 menit)
1. Berbaris
Peserta didik dibariskan dengan formasi dua bersyaf.
2. Berdoa.
Peserta didik dipimpin berdoa menurut agama dan kepercayaan masing – masing.
3. Presensi.
Mengecek kehadiran peserta didik dan menanyakan keadaan peserta didik secara
umum
4. Apersepsi
Guru membuka pelajaran untuk membangkitkan motivasi peserta didik Pemanasan
· Siswa diperintahkan untuk melakukan pemanasan secara statis maupun dinamis
supaya anggota tubuh siswa tidak kaku. Kesehatan

B. Inti (15 menit)

 Menjelaskan kepada siswa secara singkat permainan yang akan dilakukan, yang
dijelaskan secara garis besar permainan menangkap, melempar dan
memantulkan bola dengan tangan satu.
 Mengawasi dan membiarkan siswa mengeksplorasi inti yang ditangkap dari
penjelasan singkat sebelumnya.
 Selanjutnya melakukan tahap/ proses evaluasi kepada anak yang belum bisa
melakukan gerakan tersebut.

PERMAINAN INTI
Permainan Lempar bola volley ( cacat tubuh bagian kaki)
 Pengaturan:
- Siswa dibariskan secara tertib.
- Permainan berlangsung kurang lebih 8 menit.
 Tujuan:
- Melakukan lemparan bola volley ke teman dengan menggunakan tangan
kanan ataupun tangan kiri.
 Aturan main:
 Siswa dibagi menjadi dua kelompok , kelompok A berada di bagian utara
dan kelompok B berada di bagian selatan.
 Satu orang dari Kelompok A berusaha melakukan lemparan ke orang yang
berada di kelompok B dan kelompok B berusaha menangkap bola tersebut.
 Begitu seterusnya sampai waktu selesai.

a. Latihan Melempar/Menangkap
· Melakukan latihan lempar tangkap bola kasti secara berpasangan dengan 2
kelompok.
GAMES II
Permainan melempar dan menangkap (cacat tubuh bagian kaki)
Aturan main:
- Siswa dibagi menjadi 2 kelompok berbeda sama banyak.
- Latihan melempar/menangkap pada umumnya, namun bentuk lapangan
sedikit diperkecil ukurannya.
- Siswa yang mempraktekan permainan melempar dan menangkap dengan
satu tangan .

K. Penutup (5 menit)

Melakukan pendinginan dengan permainan sederhana.


Pendinginan :
Guru menyuruh siswa untuk membuat lingkaran
Siswa disuruh menghitung dari angka 1,2,3, dst
Namun angka 3 dan kelipatannya diganti menjadi kata “HORE”
Siswa yang salah menyebut angka mendapat hukuman yaitu memimpin
pemanasan didalam lingkaran.
· Berbaris, berhitung, lalu melakukan penilaian/refleksi terhadap permainan yang
telah dilakukan secara konsisten.
· Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.
· Merencanakan kegiatan lanjutan dalam bentuk pembelajaran remidi, program
pengayaan, layanan konseling dan memberikan tugas individu maupun kelompok
sesuai dengan hasil belajar peserta didik.
L. Sumber Balajar
 Lapangan terbuka yang nyaman (sehat), datar dan aman.
 Bola.
 Buku teks.

Mengetahui Siak ,25 September 2021


Kepala Sekolah, Guru PJOK

( Yerwil Mbaoli, S.Pd.) ( Dicy Chandra Tarigan)

Anda mungkin juga menyukai