Anda di halaman 1dari 2

AZRUL ZULHAM R.

NIM : 049184828

1. Apakah ada pelanggaran hak kekayaan intelektual yang dilakukan oleh Sandra
dalam kasus di atas? Apabila ada, jelaskan masing-masing pelanggaran yang
dilakukan dan berikan analisis berdasarkan regulasi yang berlaku di Indonesia.

Jawaban : Pelanggaran Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) adalah penjualan produk


yang mengandung merek dagang terdaftar tanpa persetujuan dari pemilik merek
dagang. Didalam hal ini ada pelanggaran hak kekayaan intelektual karena Sandra
menggunakan lagu yang sedang popular yang dijadikan sebagai pengiring video
latihannya, dari lagu – lagu yang digunakan pada video kelas privat Sandra
mendapatkan keuntungan tertentu dari banyaknya minat masyarakat yang mengikuti
kelas, berdasarkan regulasi yang ada dalam undang-undang No. 7 Tahun 1994
tentang pengesahan WTO (Agreement Establishing The World Trade Organization).

2. Jelaskan jenis pelanggaran hak cipta yang dilakukan oleh Abdi pada kasus di
atas?

Jawaban : Pelanggaran hak cipta yang dilakukan oleh Abdi adalah Pelanggaran
yang dilakukan tanpa izin menyelenggara lalu diiarkan langsung pada chanel
youtube nya. Dengan sengaja dan tanpa hak mengumumkan atau memperbanyak
suatu ciptaan diancam hukuman pidana penjara paling lama empat tahun atau
denda maksimal Rp5 miliar rupiah. Hal ini UU Hak Cipta tidak secara tersurat
menentukan sanksi yang dapat dikenakan atas pelanggaran hak moral. Akan tetapi,
dalam “Modul Kekayaan Intelektual Tingkat Dasar Bidang Hak Cipta edisi 2020”
menyatakan bahwa untuk menggugat orang yang sengaja melanggar hak moral,
maka pencipta dapat melakukan tuntutan atas ganti rugi terhadap pelanggaran
tersebut ke Pengadilan Niaga. Yang sudah diatur sanksi pidananya berdasarkan
Pasal 72 UU Hak Cipta.

3. a. Apakah transfer dana yang dilakukan oleh Ratna merupakan internet


banking atau mobile banking?

Jawaban : Ya, dana yang ditransfer oleh ratna termasuk transaksi internet banking ,
karena Ratna hanya mengakses websitenya tidak dengan aplikasinya , Kegiatan
Mobile Banking adalah kegiatan ,melalui aplikasi yang ada pada ponsel yang ada.

b. Berdasarkan regulasi di Indonesia, siapakah yang dapat dimintakan


pertanggungjawabannya atas keterlambatan transfer dana yang dialami oleh Ratna
tersebut?

Jawaban : Keterlambatan transferdana yang dialami Ratna seharusnya adalah


tanggung jawab dari Bank Surya, Karena terjadinya kendala kendala pada sistem
elektronik Bank Surya sehingga mengakibatkan proses transfer dana tidak dapat
diterima pada waktu yang sama tanpa ada pemberitahuan
AZRUL ZULHAM R.
NIM : 049184828

Anda mungkin juga menyukai