Anda di halaman 1dari 3

BAB V

PENUTUP

A. KESIMPULAN

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan tentang keterkaitan

strategi PBL (Problem Based Learning) dengan peningkatan kemampuan

guru dalam menggunakan media pembelajaran di SDN Miji 4 Kecamatan

Prajuritkulon Kota Mojokerto pada semester II Tahun Pelajaran 2010/2011

dapat disimpulkan bahwa strategi PBL (Problem Based Learning) dapat

meningkatkan kemampuan guru SDN Miji 4 Prajuritkulon Mojokerto dalam

menggunakan media pembelajaran.

Hal tersebut didukung dengan hasil pengamatan penulis selama

kegiatan ini berlangsung. Pada siklus pertama diperoleh data 60% (5 dari 8)

guru SDN Miji 4 Prajuritkulon Mojokerto telah mampu menggunakan media

pembelajaran. Data tersebut mengalami kenaikan yang cukup signifikan pada

siklus berikutnya. Pada siklus ke 2 (dua) 90% (7 dari 8) guru SDN Miji 4

Prajuritkulon Mojokerto telah mampu menggunakan media pembelajaran

dengan lebih baik.

B. SARAN-SARAN

Berdasarkan kesimpulan di atas, maka dapat disampaikan beberapa

saran terhadap hasil penelitian, antara lain :

43
1. Upaya untuk meningkatkan kompetensi guru harus terus dilaksanakan

agar setiap guru dapat memenuhi standar kualifikasi dan kompetensi guru

yang berlaku nasional.

2. Untuk bisa meningkatkan kualifikasi dan kompetensinya, maka guru

dapat menggunakan PBL baik yang diadakan di lingkungan sekolah

maupun di tempet-tempat lain.

3. PBL harus diadakan secara berkala terutama untuk penggunaan media

pembelajaran agar guru benar-benar mampu dalam menggunakan media

pembelajaran sehingga bisa meningkatkan hasil belajar siswa.

44
DAFTAR PUSTAKA

Departemen Pendidikan Nasional, 2005, Undang-Undang No. 14 Tahun 2005


tentang Guru dan Dosen. Jakarta: Sinar Grafika.
............, 2007. Peraturan Pemerintah No.19 Tahun 2005 tentang Standar
Pendidikan Nasional. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional.
............, 2007. PERMENDIKNAS RI No. 16 Tahun 2007 tentang Standar
Kualifikasi, Akademik dan Kompetensi Guru. Jakarta: Departemen
Pendidikan Nasional.
IKA UNESA, 2008, Pembuatan Media Pembelajaran Alternatif, Bahan Diklat
Workshop Tahun 2008.
Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, 1996 Penggunaan Media Di Sekolah
Dasar, Jakarta
Sudjana, Nana, 2003, Tuntunan Penyusunan Karya Ilmiah, Makalah, Skripsi,
Tesis, Disertasi. Bandung: Sinar Baru
Wiriatmaja, Prof. Dr. Rochiati. 2006. Metode Penelitian Tindakan Kelas.
Bandung: Program Pasca Sarjana Universitas Pendidikan Indonesia,
PT. Remaja Rosdakarya

45

Anda mungkin juga menyukai