Anda di halaman 1dari 5

KISI-KISI SOAL

PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS) GAZAL TP. 2022/2023

JENJANG : SMP KELAS : IX (Sembilan)


MAPEL/TEMA : Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti JUMLAH SOAL : 30
KURIKULUM : 2013 DALAM KONDISI KHUSUS BENTUK SOAL : 25 PG, 5 URAIAN

Level Nomor Bentuk


No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Soal
1 3.1 Memahami Q.S. az- Zumar/39: Memahami hukum Disajikan beberapa huruf hijaiyah,
53, Q.S. an –Najm/53: 39-42, bacaan qolqolah peserta didik mampu memilih
Pilihan
Q.S. Ali Imran/3: 159 tentang huruf-huruf qolqolah sugro dengan L3 1
Ganda
optimis, ikhtiar, dan tawakal benar.
serta Hadis terkait
3.1 Memahami Q.S. az- Zumar/39: Memahami hukum Disajikan potongan ayat, peserta
53, Q.S. an –Najm/53: 39-42, bacaan qolqolah didik mampu menentukan bacaan
Pilihan
Q.S. Ali Imran/3: 159 tentang qolqolah kubro dengan benar. L2 2
Ganda
optimis, ikhtiar, dan tawakal
serta Hadis terkait
3.1 Memahami Q.S. az- Zumar/39: Memahami hukum Disajikan beberapa potongan ayat,
53, Q.S. an –Najm/53: 39-42, bacaan qolqolah peserta didik mampu
Pilihan
Q.S. Ali Imran/3: 159 tentang menganalisis contoh qolqolah L3 3
Ganda
optimis, ikhtiar, dan tawakal sugro dengan benar
serta Hadis terkait
3.1 Memahami Q.S. az- Zumar/39: Memahami Q.S. az- Disajikan narasi, peserta didik
53, Q.S. an –Najm/53: 39-42, Zumar/39: 53, mampu memutuskan karakter
Pilihan
Q.S. Ali Imran/3: 159 tentang yang sesuai dengan benar. L3 4
Ganda
optimis, ikhtiar, dan tawakal
serta Hadis terkait
3.1 Memahami Q.S. az- Zumar/39: Memahami Q.S. Ali Disajikan bacaan, peserta didik
Pilihan
53, Q.S. an –Najm/53: 39-42, Imrān/3: 159 tentang mampu menyimpulkan L3 5
Ganda
Q.S. Ali Imran/3: 159 tentang tentang optimis, ikhtiar, kandungan Q.S. Ali Imrān/3:
optimis, ikhtiar, dan tawakal dan tawakal dengan benar
serta Hadis terkait
3.1 Memahami Q.S. az- Zumar/39: Aplikasi perilaku optimis Disajikan sebuah narasi, peserta
53, Q.S. an –Najm/53: 39-42, ikhtiar, dan tawakal didik mampu memecahkan
Q.S. Ali Imran/3: 159 tentang masalah yang dihadapi kawan L2 1 Uraian
optimis, ikhtiar, dan tawakal dengan benar
serta Hadis terkait
2 3.3 Memahami makna iman Pengertiann dan Disajikan kejadian alam semesta,
kepada hari akhir berdasarkan macam-macam hari peserta didik mampu menentukan
Pilihan
pengamayan terhadap dirinya, akhir peristiwan hari kiamat dengan L2 6
Ganda
alam sekitar, dan makhluk benar
ciptaanya.
3.3 Memahami makna iman Tanda-tanda kiamat Disajikan tanda kiamat kubro,
kepada hari akhir berdasarkan kubro dan sughro peserta didik mampu menegaskan
Pilihan
pengamayan terhadap dirinya, tanda kiamat pada ayat Al-quran L2 7
Ganda
alam sekitar, dan makhluk dengan benar.
ciptaanya.
3.3 Memahami makna iman Macam-macam Disajikan narasi kiamat, peserta
kepada hari akhir berdasarkan kehidupan di akhirat didik mampu menemukan nama
Pilihan
pengamayan terhadap dirinya, hari itu dengan benar. L3 8
Ganda
alam sekitar, dan makhluk
ciptaanya.
3.3 Memahami makna iman Macam-macam Disajikan tabel peristiwa di akhirat
kepada hari akhir berdasarkan kehidupan di akhirat peserta didik mampu mengoreksi
Pilihan
pengamayan terhadap dirinya, pasangan di tabel dengan benar. L3 9
Ganda
alam sekitar, dan makhluk
ciptaanya.
3.3 Memahami makna iman Surga dan Neraka Disajikan beberapa pernyataan,
kepada hari akhir berdasarkan peserta didik mampu
Pilihan
pengamayan terhadap dirinya, menganalisis keadilan Allah L3 10
Ganda
alam sekitar, dan makhluk dengan benar
ciptaanya.
3.3 Memahami makna iman Macam-macam Disajikan salah satu kejadian di
kepada hari akhir berdasarkan kehidupan di akhirat akhirat, peserta didik mampu L2 2 Uraian
pengamayan terhadap dirinya, mensimulasikan peristiwa
alam sekitar, dan makhluk tersebut dengan benar.
ciptaanya.
3 3.6 Memahami ketentuan zakat Zakat Fitrah dan Zakat Disajikan pernyataan peserta didik
Pilihan
Mal mampu menentukan hukum L2 11
Ganda
mengeluarkan zakat dengan benar
3.6 Memahami ketentuan zakat Zakat Fitrah dan Zakat Disajikan narasi zakat peserta didik
Mal mampu menganalisis jumlah Pilihan
L3 12
zakat yang harus dikeluarkan Ganda
dengan benar
3.6 Memahami ketentuan zakat Zakat Fitrah dan Zakat Disajikan beberapa pernyataan
Mal tentang zakat, peserta didik
Pilihan
mampu mengoreksi orang yang L3 13
Ganda
berhak dikenai zakat dengan
benar.
3.6 Memahami ketentuan zakat Zakat Fitrah dan Zakat Disajikan beberapa hewan, peserta
Mal didik mampu menentukan hewan Pilihan
L2 14
yang wajib dikeluarkan zakatnya Ganda
dengan benar
3.6 Memahami ketentuan zakat Zakat Fitrah dan Zakat Disajikan tabel zakat, peserta didik
Mal mampu menganalisis tabel yang Pilihan
L3 15
sesuai ketentuan zakat dengan Ganda
benar
3.6 Memahami ketentuan zakat Mustahiq Zakat Disajikan 4 orang yang berhak
menerima zakat, peserta didik
L3 3 Uraian
mampu menentukan bagian
masing-masing dengan benar.
4 3.7 Memahami ketentuan ibadah Ibadah Haji Disajikan potongan ayat, peserta
Pilihan
haji dan umrah didik mampu menentukan perintah L2 16
Ganda
ayat tersebut dengan benar
3.7 Memahami ketentuan ibadah Ibadah Haji Disajikan beberapa pernyataan,
Pilihan
haji dan umrah peserta didik mampu memilih L3 17
Ganda
syarat wajib haji dengan benar
3.7 Memahami ketentuan ibadah Ibadah Haji Disajikan pernyataan, peserta didik
Pilihan
haji dan umrah mampu menyimpulkan rukun haji L3 18
Ganda
tersebut dengan benar
3.7 Memahami ketentuan ibadah Ibadah Haji Disajikan narasi, peserta didik
Pilihan
haji dan umrah mampu menyimpulkan nama L3 19
Ganda
rukun tersebut dengan benar.
3.7 Memahami ketentuan ibadah Larangan Haji Disajikan beberapa pernyataan,
Pilihan
haji dan umrah peserta didik mampu memilih L3 20
Ganda
larangan haji dengan benar
3.7 Memahami ketentuan ibadah Rukun Haji dan Wajib Disajikan ilustrasi terkait wajib dan
haji dan umrah Haji rukun haji peserta didik mampu
L3 4 Uraian
menganalisis perbedaan
keduanya dengan benar
5 3.9 Memahami sejarah Sejarah para wali songo Disajikan dialog tentang ziaroh
perkembangan Islam di kubur, peserta didik mampu Pilihan
L3 21
Nusantara menentukan hukum ziarah Ganda
dengan benar.
3.9 Memahami sejarah Masuknya Islam di Disajikan bacaan informasi,
perkembangan Islam di Nusantara peserta didik mampu memilih Pilihan
L3 22
Nusantara tahun masuknya Islam di Ganda
nusantara dengan benar.
3.9 Memahami sejarah Tokoh walisongo Disajikan tabel nama wali songo,
perkembangan Islam di pembawa Islam di peserta didik mampu mengoreksi Pilihan
L3 23
Nusantara Nusantara wali songo beserta gelarnya Ganda
dengan benar
3.9 Memahami sejarah Masuknya Islam di Disajikan pernyataan, peserta didik
perkembangan Islam di Nusantara mampu menentukan lembaga Pilihan
L2 24
Nusantara dakwah di daerah Aceh dengan Ganda
benar
3.9 Memahami sejarah Kerajaan Islam Disajikan beberapa pernyataan,
perkembangan Islam di peserta didik mampu mengoreksi Pilihan
L3 25
Nusantara kerajaan Islam di Nusantara Ganda
dengan benar
3.9 Memahami sejarah Masuknya Islam di Disajikan ilustrasi masuknya Islam L3 5 Uraian
perkembangan Islam di Nusantara di Nusantara, Peserta didik mampu
Nusantara memperjelas teori masuknya
Islam di Nusantara dengan benar

KEPUTUSAN (√) Telah diteliti dan ditelaah oleh: Disusun dan diajukan oleh:
Diterima Diterima Ditolak Koordinator Kelas IX Tim PHB OKU Ketua MGMP PAI OKU TIM PHB PAI KELAS
dengan (Nama & Paraf) Timur TIMUR IX
perbaikan (Nama & Paraf) (Nama & Paraf) (Nama & Paraf)

M. ANZAR, S.Kom Hj. SRI ASTINI, S.Pd AHMAD HULAIMI, S.Pd.I KUSNUL MUBAROK, S.Pd
NIP NIP NIP 197806292010011014

Anda mungkin juga menyukai