Anda di halaman 1dari 2

Rusmawandi Saputra

856742344
Tugas 1
PDGK4223
1. Manfaat menjalankan dan melaksanakan Program Sekolah Adiwiyata bagi sekolah di
antaranya:

 Mengubah perilaku warga sekolah menjadi lebih baik dengan melakukan budaya
pelestarian lingkungan;
 Meningkatkan penghematan penggunaan dana operasional karena adanya
pengurangan konsumsi dari baebagai sumber daya dan energi;
 Dapat terhindar dari sejumlah risiko buruk dampak dari lingkungan yang tidak
sehat di wilayah sekolah;
 Meningkatkan efisiensi dalam pelaksanaan kegiatan operasional sekolah;
 Meningkatkan kebersamaan bagi seluruh warga sekolah;
 Menjadikan tempat pembelajaran bagi generasi muda soal nilai- nilai
pemeliharaan dan pengeloalaan lingkungan hidup yang baik dan benar;
 Meningkatkan kualitas belajar mengajar menjadi lebih nyaman dan kondusif
bagi seluruh warga sekolah.

2. keuntungan dari pendidikan berwawasan lingkungan, merat tanaman sehingga ada


apotik hidup yang bisa di gunakan saat di butuhkan untuk pengobatan, memanfaatkan
bahan bekas sepeti botol bekas menjadikan lingkungan sekolah bersih, kegiatan
berbasis partisipatif sehingga siswa lebih aktif peduli dengan lingkungan, gerakan
menanam pohon manfaatnya baik untuk lingkungan selain penghijauan juga terlihat
indah,kegiatan membersihkan kelas manfaatnya siswa nyaman saat belajar dan lebih
fokus dalam menerima pelajaran

3. langkah- langkah

a. Visi dan misi sekolah yang peduli dan berbudaya lingkungan;


b. Kebijakan sekolah tentang mengembangkan Pendidikan Lingkungan Hidup;
c. Kebijakan Peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) baik pendidikan maupun
tenaga pendidikan di bidang Pendidikan Lingkungan Hidup;
d. Kebijaknan sekolah dalam hal penghematan Sumber Daya Alam (SDA);
e. Kebijakan sekolah yang mendukung terciptanya lingkungan sekolah yang bersih
dan sehat;
f. Kebijakan sekolah untuk pengalokasian dan penggunaan dana bagi kegiatan
yang berkaitan dengan lingkungan hidup.

4. Pengelolaan Sarana Pendukung Sekolah yang Ramah Lingkungan

 Pengembangan fungsi sarana pendukung sekolah yang ada untuk pendidikan


lingkungan hidup;
 Peningkatan kualitas pengelolaan lingkungan di dalam dan di luar kawasan
sekolah;
 Penghematan sumber daya alam seperti listrik, air, dan ATK;
 Peningkatan kualitas pelayanan makanan sehat;
 Pengembangan sistem pengelolaan sampah

Anda mungkin juga menyukai