Anda di halaman 1dari 1

Topik 1 Aksi Nyata Dian Septiani

A3S224119

Menurut Anda, apakah proses pembelajaran di kelas sudah


sesuai dengan tahapan perkembangan peserta didik?
Pada SDN 37 Kendari di kelas II/a guru telah menerapkan
pembelajaran yang sesuai dengan tahapan dan perkembangan
peserta didik. Pada tingkatan kelas II siswa berusia 7-8 tahun,
berarti mereka sedang berada pada Tahapan Orasional Konktit
(Piaget, 1954). Dalam penganyampaian materi pembelajaran, guru
menggunakan benda konkrit sebagai media dan juga memberikan
siswa kesempatan untuk berperan aktif dalam proses pembelajaran

Menurut Anda, apakah proses pembelajaran di kelas sudah


sesuai dengan kesiapan peserta didik?

Pembelajaran di kelas sudah sesuai dengan kesiapan peserta


didik karena dari hasil pengamatan peserta didik menunjukkan
motivasi dalam bembelajaran. Peserta didik sangat aktif di
dalam kelas dan antusias terhadap materi yang di ajarkan.
Selain itu, Peserta didik juga telah siap untuk menerima
pembelajaran. Hal tersebut dapat di lihat dari kesiapan alat alat
belajar seperti adanya pensil, mistar, buku tulis, dan buku paket.

Menurut Anda, apakah proses pembelajaran di kelas sudah


Try sesuai dengan
to meet up latar
whenbelakang
both ofpeserta didik?
you feeldi comfortable
Proses pembelajaran kelas sudah sesuai dengan latar belakang
peserta didik karena guru memberikan materi dan menggunakan
metode pengajaran yang sesuai dengan tingkatan peserta didik.
Selain itu, guru juga memberikan kesempatan kepada setiap
peserta didik untuk berkembang tanpa melihat latar belakang
mereka.

Anda mungkin juga menyukai