Anda di halaman 1dari 6

Pekanbaru, 03 April 2024

Nomor : 900/Disdik/1.2/2024/5546 Kepada Yth.


Lampiran :- 1) Kepala Cabang Dinas
Sifat : Penting Pendidikan Provinsi Riau
Perihal : Pedoman Pemberkasan Pembayaran Wilayah 1,2,3, dan 4
Tunjangan Profesi Guru Triwulan 1 2) Ketua MKKS
Tahun 2024 SMA/SMK/SLB
Se Provinsi Riau
di -
Tempat
Dengan hormat,
Berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi
RI Nomor 45 Tahun 2023 tentang Petunjuk Teknis Pemberian Tunjangan Profesi,
Tunjangan Khusus dan Tambahan Penghasilan Guru Aparatur Sipil Negara di Daerah
Provinsi, Kabupaten/Kota Tahun 2023, Kami sampaikan hal-hal sebagai berikut :

1. Guru Aparatur Sipil Negara di daerah yang menerima Tunjangan Profesi harus
memenuhi persyaratan sebagai berikut :
a) Memiliki Sertifikat Pendidik;
b) Memiliki status sebagai guru ASN di daerah di bawah binaan Kementerian;
c) Mengajar pada satuan pendidikan yang tercatat pada Dapodik;
d) Memiliki nomor registrasi guru yang diterbitkan oleh Kementerian;
e) Melaksanakan tugas mengajar dan/atau membimbing peserta didik pada
satuan pendidikan sesuai dengan peruntukan Sertifikat Pendidik yang dimiliki
yang dibuktikan dengan surat keputusan mengajar;
f) Memenuhi beban kerja sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan;
g) memiliki hasil penilaian kinerja paling rendah dengan sebutan “Baik” ;
h) mengajar di kelas sesuai dengan jumlah peserta didik dalam satu rombongan
belajar yang dipersyaratkan sesuai dengan bentuk satuan pendidikan; dan
i) Tidak sebagai pegawai tetap pada instansi lain.

2. Bagi penerima Tunjangan Profesi Guru Aparatur Sipil Negara jenjang SMA, SMK,
SLB dan Pengawas agar mempersiapkan bahan-bahan Untuk pencairan dana
Triwulan I sebagai berikut :
a) Rekapitulasi Absensi bagi Guru ASN Daerah penerima Tunjangan Profesi
Triwulan I yang diketahui oleh Pengawas SMA/SMK Kabupaten / Kota se
Provinsi Riau (Format Terlampir) ;
b) Melampirkan Absensi Finger Print dari bulan JANUARI s/d MARET 2024,
Sekolah Induk dan Sekolah Non Induk (masing-masing sekolah cukup satu
rangkap Absensi);
c) Melampirkan Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) dari Kepala
Sekolah dan Guru Penerima Tunjangan, atas kebenaran data Penerima
Tunjangan Profesi Guru ASN Daerah semester I tahun 2024 bermaterai
(Format Terlampir) ;
d) Melampirkan Surat Pernyataan dari Pengawas Sekolah Kabupaten/Kota untuk
Kepala Sekolah dan Surat Pernyataan dari Kepala Sekolah untuk Guru
Penerima Tunjangan Profesi Guru ASN Daerah atas kebenaran data yang
menyangkut pemenuhan beban kerja (Format Terlampir) ;
e) Fotocopy rekening dan Rekapitulasi Rekening Bank Riau Kepri Syariah bagi
Guru / Pengawas / penerima Tunjangan Profesi per masing-masing sekolah;
f) Kepada masing-masing sekolah diharapkan berkas yang diantar menggunakan
map bertulang, untuk SMA berwarna Biru, SMK berwarna Merah, SLB berwarna
Kuning;
g) Kepada masing-masing Guru ASN Daerah agar memperhatikan Data Guru ASN
yang diinput dan/ atau diperbaiki oleh operator sekolah berupa data Sekolah
Induk, beban kerja, golongan/ masa kerja, Gaji Pokok, NUPTK, tanggal lahir dan
Status kepegawaian (ASN/ CASN) untuk menghindari terjadinya kesalahan
data, karena valid data sepenuhnya menjadi tanggungjawab masing-
masing Guru ASN Daerah;
h) Untuk Informasi teknis pemberkasan dapat meghubungi verifikator tunjangan
profesi guru sesuai kabupaten/kota.
i) Segala bentuk pengurusan kelengkapan berkas permintaan pembayaran
tunjangan Profesi tidak dipungut biaya.

Bahan tersebut masing-masing sekolah dibuat 1 (satu) rangkap disampaikan


paling lambat tanggal 24 APRIL 2024 melalui Sub Bagian Keuangan Dinas
Pendidikan Provinsi Riau.

Demikian kami sampaikan untuk dapat ditindaklanjuti dan atas perhatian serta
kerjasama Saudara, kami ucapkan terima kasih.

KEPALA DINAS PENDIDIKAN


PROVINSI RIAU

TENGKU FAUZAN TAMBUSAI, S.STP


Pembina Utama Madya
NIP. 19790704 199810 1 001
(KOP SEKOLAH)

REKAPITULASI ABSENSI PENERIMA TUNJANGAN PROFESI GURU


SMA/SMK/SLB …………… KABUPATEN/KOTA ……………….
TAHUN PELAJARAN 2024/2025
BULAN : ………….. 2024

PANGKAT / JUMLAH JUMLAH PERSENTASE KETERANGAN STATUS


NO NAMA NIP
GOLONGAN HARI KERJA HADIR KEHADIRAN (%) S I A C DL KEPEGAWAIAN

1 PSN/PPPK

10

11

12

13

Mengetahui, ………,………….. 2024


Pengawas Pembina KEPALA SMA/SMK/SLB

(NAMA) (NAMA)
NIP. NIP.
KOP DINAS

SURAT PERNYATAAN
Nomor : ................................
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
NIP :
Pangkat/Golongan :
Jabatan :
No.HP :

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa :

Nama :
NIP :
Agama :
Jenis Kelamin :
Pangkat/Golongan Terakhir :
NUPTK :
Nomor sertifikat pendidik :
Nomor peserta sertifikasi :
Nomor registrasi guru (NRG) :
Bidang studi sertifikat pendidik :
Tempat Tugas :
Jabatan :
No. HP :

Nama tersebut diatas benar melaksanakan tugas sebagai Kepala Sekolah. Jika pernyataan
ini tidak benar/tidak sesuai kenyataan maka saya sebagai Pegawas Pembina bersedia
menerima Sanksi sesuai aturan perundang-undangan yang berlaku.

Demikian Surat Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya tanpa ada paksaan dari
pihak manapun dan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
........., ................. 2024
Yang Membuat Pernyataan
Pengawas Pembina

TANPA
MATERAI

(nama)
NIP. ...........................
KOP SEKOLAH

SURAT PERNYATAAN
Nomor : ................................
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :
Tempat, tanggal lahir :
NIP :
Pangkat/Golongan :
Jabatan :
No.HP :

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa :

Nama :
NIP :
Agama :
Jenis Kelamin :
Pangkat/Golongan Terakhir :
NUPTK :
Nomor sertifikat pendidik :
Nomor registrasi guru (NRG) :
Bidang studi sertifikat pendidik :
Mata pelajaran yang diampu :
Jumlah jam tugas tambahan :
Jumlah jam tatap muka perminggu :
No. SK Tugas Tambahan :
Tgl. SK Tugas Tambahan :
Pendidikan terakhir :
TMT Sebagai Guru :
TMT CPNS :
TMT PNS :
Tempat tugas saat ini :
No.HP :

Nama tersebut diatas benar melaksanakan tugas mengajar dengan beban kerja tatap
muka 24 jam per minggu sesuai dengan sertifikasi pendidikan. Jika pernyataan ini tidak
benar/tidak sesuai kenyataan maka saya sebagai Kepala Sekolah bersedia menerima
Sanksi sesuai aturan perundang-undangan yang berlaku.

Demikian Surat Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya tanpa ada paksaan dari
pihak manapun dan untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.
........., ................. 2024
Yang Membuat Pernyataan
Kepala Sekolah

TANPA
MATERAI

(nama)
NIP. ...........................
SURAT PERNYATAAN
PERTANGGUNGJAWABAN MUTLAK
Pada hari ini ...... tanggal .... bulan ......... tahun 2024, saya yang bertanda tangan di bawah
ini :

Nama :
NIP :
Agama :
Jenis Kelamin :
Pangkat/Golongan Terakhir :
NUPTK :
Nomor sertifikat pendidik :
Nomor peserta sertifikasi :
Nomor registrasi guru (NRG) :
Bidang studi sertifikat pendidik :
Mata pelajaran yang diampu :
Jumlah jam tugas tambahan :
Jumlah jam tatap muka perminggu :
No. SK Tugas Tambahan :
Tgl. SK Tugas Tambahan :
Pendidikan terakhir :
TMT Sebagai Guru :
TMT CPNS :
TMT PNS :
Tempat tugas saat ini :
Alamat tempat tugas saat ini :

Kecamatan :
No HP :
Nama Kepala Sekolah :
No. Telp/HP Kepala Sekolah :

Bahwa dalam rangka pencairan Tunjangan Profesi Guru ASN Semester 1 (satu) Tahun
2024, dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa berkas – berkas yang saya
ajukan adalah benar sesuai usulan di DAPODIK Sekolah, tanpa ada rekayasa dan saya
bersedia mengembalikan Dana Tunjangan Profesi Guru ASN yang saya terima, apabila
dikemudian hari pernyataan serta dokumen yang saya lampirkan ini tidak sesuai dengan
keadaan yang sebenarnya saya bersedia dikenakan sanksi atau ditutut ganti rugi dan atau
tuntutan lainnya sesuai dengan ketentuan peraturan perundang – undangan yang
berlaku.

Demikian Surat Pernyataan Pertanggung Jawaban Mutlak ini saya buat dengan
sesungguhnya tanpa ada paksaan dari pihak manapun dan untuk dipergunakan
sebagaimana mestinya.
........., ................. 2024
Yang Membuat Pernyataan
Pertanggung Jawaban Mutlak

Materai
10.000

(nama)
NIP. ...........................

Anda mungkin juga menyukai