Anda di halaman 1dari 3

LEMBAR OBSERVASI

PENGARUH HYPNOBIRTHING TERHADAP NYERI PERSALINAN


PADA IBU DI RUMAH SAKIT PUSRI TAHUN 2024

No. Responden :
Tanggal / waktu penelitian :
Intervensi yang dilakukan : Tanpa /denganTeknik hypnobirthing
Petunjuk : Jawaban akan di isi oleh peneliti berdasarkan hasil
observasi yang telah dilakukan peneliti

BAGAN I : PENGKAJIAN DATA DEMOGRAFI


Berilah tanda √ pada kolom yang disediakan!

A. Usia
1. : < 20 tahun 3. : > 35 tahun
2. : 20 – 35 tahun
B. Pendidikan
1. : Pendidikan Tinggi ( Akademi, Perguruan tinggi)
2. : Pendidikan Menengah ( SMA/sederajat )

3. : Pendidikan Dasar ( SD,SMP )

C. Paritas
1. : Primipara
2. : Multipara

D. Jarak Kehamilan (Interval)


1. : < 2 tahun
2. : > 2 tahun

E. Suku

1. : Jawa
2. : Non Jawa

F. Urutan anak dalam Keluarga


1. : 1 (Pertama)

2. : > 1 ( kedua, ketiga, dst)


BAGAN II : PENGKAJIAN DATA OBJEKTIF
Berilah tanda √ pada kolom yang disediakan!

Vital Sign
A. Tekanan Darah
1. Normal : Sistolik meningkat 10-20 mmHg
diastolik meningkat antara 5-10
mmHg

2.
Tidak Normal : Sistolik meningkat > 20 mmHg
diastolik meningkat > 10 mmHg
B. Denyut Nadi
1.
Normal : 60-100 kali/menit

2. Tidak Normal : < 60 dan > 100 kali/menit

Data Objektif Ibu

A. Kontraksi Uterus
1. Adekuat : Jika kriteria lemah menjadi sedang dan
sedang menjadi kuat ataupun masih tetap
dalam kontraksi lemah, sedang, kuat,
tetapi lama waktu kontraksinya meningkat.

2. Tidak Adekuat : Tidak mengalami kenaikan kriteria


,
( lemah,sedang,kuat) ataupun tidak
meningkat lama waktu kontraksinya.

Anda mungkin juga menyukai