Anda di halaman 1dari 12

Tanah merupakan bagian penting dari

suatu bangunan. Suatu bangunan kadang


terpaksa didirikan di atas tanah yang
kurang baik, sehingga diperlukan
penanganan untuk memperbaiki kondisi
tanah tersebut.
Tanah lempung dengan kadar air tinggi
kurang memenuhi syarat sebagai tempat
mendirikan suatu bangunan. Tanah
lempung pada kondisi tersebut mempunyai
plastisitas yang tinggi, daya dukung yang
rendah dan permeabilitas tanah yang
rendah sehingga penurunan yang besar
dalam waktu yang lama. Untuk
mengurangi kadar air yang tinggi didalam
tanah maka dapat dilakukan perbaikan
tanah dengan Metode Elektroosmosis
Elektrosmosis merupakan salah satu
metode alternative untuk mengurangi
kadar air yang ada pada tanah liat
lunak, sehingga dapat mengurangi
besarnya penurunan yang terjadi. Selain
itu elektrosmosis juga dapat digunakan
untuk meningkatkan kekuatan geser
tanah.
Metode elektroosmosis adalah salah
satu metode drainase paksaan dengan
menerapkan dua elektroda negatif dan
positif (DC).
Arus listrik ini akan mengikat air dan
membawanya bergerak mengikuti arah
aliran listrik yaitu dari elektroda positif
(anoda) menuju elektroda negatif
(katoda) (Sosrodarsono,1991).
Tahapan metode
elektroosmosis
menanam seperangkat elektroda
ke dalam tanah

menanam seperangkat elektroda


ke dalam tanah

melewatkan suatu arus searah (DC)


di antara mereka
Arus listrik akan menyebabkan timbulnya
aliran air dari anode yang bermuatan
positif menuju ke katode yang bermuatan
negatif (Cassagrande, 1953).
Hal ini terjadi karena tarikan kation dan
gerakan partikel lempung bermuatan
negatif ke arah anode. Bersamaan
dengan itu, air tertarik menjauhi anode dan
dengan kandungan kation bebasnya
bergerak mendekati katode yang biasa
disebut sebagai cathion exchange
1. Drainase air dari dalam massa tanah, yang
berarti meningkatkan kuat gesernya
2. Injeksi bahan anode (atau material
grouting lain yang sengaja dipasang pada
anode) ke dalam massa tanah yang
memperbaiki sifat-sifat geoteknis massa
tanah
3. Pemasangan batang logam anode dan
pipa katode sekaligus telah berfungsi
sebagai ppenulangan tanah (earth
reinforcement atau soil nailing) (Barnes,
1991):
Selain digunakan dalam stabilitas tanah
dan meningkatkan faktor keamanan
lereng Adanya proses drainase bawah
tanah pada elektroosmosis tersebut
membuat kekuatan geser tanah akan
meningkat.Nilai kekuatan geser
tanahberpengaruh dalam perhitungan daya
dukung tanah, sehingga dapat dikatakan
metode ini dapat meningkatkan dayadukung
tanah

Anda mungkin juga menyukai