Anda di halaman 1dari 33

BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN Loading … 100%


75%
50%
25%
0%

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

psb-psma rela berbagi ikhlas memberi


BERANDA

SK / KD

INDIKATOR Larutan Asam dan Basa


MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN
Kelas XI
SELESAI
Semester 2

Kelas XI IPA
Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran, dan terapannya.

BERANDA
SK / KD
SK / KD

INDIKATOR
Standar Kompetensi (4)
MATERI Memahami sifat-sifat larutan asam-
LATIHAN
basa, metode pengukuran, dan
terapannya.
UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN
Kompetensi dasar (4.1)
Mendeskripsikan teori-teori asam basa dengan
SELESAI menentukan sifat larutan dan menghitung pH larutan.

Kelas XI IPA
BERANDA Indikator
SK / KD

INDIKATOR Menjelaskan pengertian asam dan basa


menurut Arrhenius; Bronsted dan Lowry dan
MATERI
menunjukkan pasangan asam dan basa
LATIHAN konjugasinya; menurut Lewis.
UJI
Mengidentifikasi sifat larutan asam dan basa
KOMPETENSI dengan berbagai indikator.
REFERENSI Memperkirakan pH suatu larutan elektrolit
yang tidak dikenal berdasarkan hasil
PENYUSUN
pengamatan trayek perubahan warna
SELESAI berbagai indikator asam dan basa.

Kelas XI IPA
BERANDA
MATERI
SK / KD

INDIKATOR
Teori asam basa ARRHENIUS
MATERI
Kita sering menemukanrasa asam atau
pahit dalam
LATIHAN
pemenuhan kebutuhan sehari-hari,misal
UJI
KOMPETENSI buah-buahan dan
REFERENSI
air sabun.
PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA Teori asam basa
SK / KD
ARRHENIUS
INDIKATOR

MATERI
Konsep asam dan basa
LATIHAN sudah dikenal sejak abad 18-
UJI
an.
KOMPETENSI Untuk pertama kalinya, pada
REFERENSI tahun 1884 seorang ilmuwan
Swiss,
PENYUSUN
Svante August
SELESAI
Arrhenius, mengemukakan
suatu teori tentang asam
basa.
Kelas XI IPA
BERANDA Teori asam basa
SK / KD
ARRHENIUS
Arrhenius berpendapat bahwa
INDIKATOR dalam air, larutan asam dan basa
akan mengalami penguraian menjadi ion-
MATERI ionnya.
LATIHAN
Asam merupakan
UJI
KOMPETENSI
zat yang di dalam air
dapat melepaskan ion
REFERENSI
hidrogen (H+).
PENYUSUN
Sedangkan basa merupakan zat
SELESAI yang di dalam air dapat
melepaskan ion hidroksida (OH–).

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
Teori asam basa
BERANDA
ARRHENIUS
SK / KD

INDIKATOR

MATERI HA(aq) → H+ (aq) + A–(aq)


LATIHAN Asam Ion hidrogen
UJI
KOMPETENSI

REFERENSI B(aq) + H2O(l) BH +(aq) + OH–(aq)


PENYUSUN Basa Ion hidroksida
SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
Teori asam basa
SK / KD ARRHENIUS
INDIKATOR Teori ini cukup rasional, akan tetapi
setelah beberapa saat, para ahli kimia
MATERI
berpendapat bahwa ion H+ hampir
LATIHAN tidak bisa berdiri sendiri dalam larutan.
UJI Hal ini dikarenakan ion H+ merupakan
KOMPETENSI
ion dengan jari-jari ion yang sangat
REFERENSI kecil. Oleh karena itu, ion H+ terikat
PENYUSUN dalam suatu molekul air dan sebagai
ion oksonium (H3O+).
SELESAI

Kelas XI IPA
Teori asam basa ARRHENIUS
BERANDA

SK / KD Sehingga reaksi yang benar untuk senyawa


asam di dalam air adalah sebagai berikut.
INDIKATOR
HA(aq) + H2O(aq)→ H3O+(aq) + A–
MATERI (aq)
LATIHAN
Asam Ion oksonium
Akan tetapi, ion H3O+ lebih sering ditulis ion H+,
UJI sehingga
KOMPETENSI
penulisannya menjadi seperti berikut.
REFERENSI
HA(aq) H 2O H+(aq) + A–(aq)
PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
Teori Asam Basa
SK / KD Bronsted-Lowry
INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI
Johannes N. Bronsted adalahseorang ahli
kimia dari Denmark.

Kelas XI IPA
BERANDA
Teori Asam Basa Bronsted-
SK / KD Lowry
INDIKATOR
Teori asam basa yang lebih luas, tidak
MATERI hanya terbatas pada senyawa asam basa
LATIHAN
dalam pelarut air dikemukakan oleh
UJI
Johannes N. Bronsted dan Thomas M.
KOMPETENSI Lowry yang bekerja secara terpisah pada
REFERENSI
tahun 1923.
PENYUSUN Keduanya menyatakan bahwa reaksi asam
SELESAI
basa melibatkan transfer proton (H+).

Kelas XI IPA
BERANDA Teori Asam Basa Bronsted-
SK / KD
Lowry
INDIKATOR

MATERI Menurut Bronsted-Lowry,


LATIHAN asam adalah senyawa yang dapat
UJI memberikan proton (H+) kepada basa
KOMPETENSI
(donor proton),
REFERENSI
basa adalah senyawa yang dapat
PENYUSUN
menerima proton (H+) dari asam
SELESAI (akseptor proton).

Kelas XI IPA
BERANDA
Teori Asam Basa Bronsted-
SK / KD Lowry
INDIKATOR

MATERI Perhatikan reaksi berikut.


LATIHAN
CH3COOH(aq) + H2O(l) → CH3COO(aq) + H3O+(aq)
UJI
KOMPETENSI
Dari reaksi di atas terlihat bahwa CH3COOH
REFERENSI
memberi 1
PENYUSUN proton (H+) kepada H2O, sehingga CH3COOH
SELESAI
bersifat sebagai asam dan H2O bersifat
sebagai basa.

Kelas XI IPA
BERANDA
Teori Asam Basa Bronsted-
Lowry
SK / KD
Bronsted-Lowry menyatakan :
INDIKATOR
jika suatu asam memberikan proton (H+),
MATERI maka sisa asam tersebut berkemampuan
untuk bertindak sebagai basa. Sisa asam
LATIHAN
tersebut dinyatakan sebagai basa konjugasi.
UJI
KOMPETENSI
Demikian pula untuk basa, jika suatu basa
REFERENSI
dapat menerima proton (H+), maka zat yang
terbentuk berkemampuan sebagai asam
PENYUSUN disebut asam konjugasi.
SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
Perhatikan reaksi di bawah ini.
SK / KD Pasangan asam basa konyugasi

INDIKATOR
HCOOH(aq) + H2O(l) → HCOO–(aq) + H3O+(aq)
MATERI Asam basa basa konyugasi asam
konyugasi
LATIHAN
Pasangan asam basa konyugasi
UJI
KOMPETENSI Pasangan asam basa konyugasi

REFERENSI
NH3(aq) + H2O(l) → NH4+(aq) + OH-(aq)
PENYUSUN
Basa asam asam konyugasi basa konyugasi

SELESAI
Pasangan asam basa konyugasi

Kelas XI IPA
BERANDA
Indikator asam basa dan pH
SK / KD
Harga pH suatu larutan
INDIKATOR dapat diketahui
MATERI dengan menggunakan
pH-meter atau suatu
LATIHAN
indikator.
UJI
KOMPETENSI

REFERENSI
pH-meter merupakan suatu
PENYUSUN rangkaian
SELESAI
elektronik yang dilengkapi suatu
elektrode yang dirancang khusus
untuk dicelupkan ke dalam larutan
yang akan diukur.
Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
LATIHAN
SK / KD
Arrhenius mendefinisikan asam
INDIKATOR sebagai ....
MATERI
a. dalam air melepas ion H+

LATIHAN b. dalam air melepas ion OH–


UJI
KOMPETENSI
c. donor proton
REFERENSI

PENYUSUN d. akseptor proton



SELESAI
e. donor pasangan elektron

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD
Anda salah
INDIKATOR

MATERI

LATIHAN
kembali lanjutkan
UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD
Anda BENAR
INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI
lanjutkan
PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD
Dari beberapa larutan berikut
INDIKATOR HCl, NH3, CH3COOH, HF, dan
MATERI
HNO3 yang termasuk larutan
asam lemah adalah ....
LATIHAN

UJI a. HCl dan NH3


KOMPETENSI
b. CH3COOH dan HF
REFERENSI
c. HCl dan HNO3
PENYUSUN d. HF dan HNO3
e. CH3COOH dan HNO3
SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD
Anda salah
INDIKATOR

MATERI

LATIHAN
kembali lanjutkan
UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD
Anda BENAR
INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI
lanjutkan
PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
UJI KOMPETENSI
SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
REFERENSI
SK / KD
1. Irvan Permana, dkk. 2009, Memahami Kimia
INDIKATOR SMA/MA Klas 2, Jakarta: Pusat Perbukuan
Depdiknas.
MATERI
2. Budi Utami, dkk. 2009, Kimia Untuk SMA/MA Kelas
LATIHAN
XI IPA, Jakarta: Pusat Perbukuan Depdiknas.
3. Chrys Fajar Partana, dkk, 2009, Mari Belajar Kimia
UJI
KOMPETENSI
Untuk SMA-MA, Jakarta: Pusat Perbukuan
Depdiknas.
REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA
PENYUSUN
SK / KD
Renny Poerwanti
INDIKATOR
SMA Negeri 3 Bitung
MATERI

LATIHAN
Editor
UJI Eko Nuryanto
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN
Sekian
UJI
KOMPETENSI
Terima Kasih
REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA
BERANDA

SK / KD

INDIKATOR

MATERI

LATIHAN

UJI
KOMPETENSI

REFERENSI

PENYUSUN

SELESAI

Kelas XI IPA

Anda mungkin juga menyukai