Anda di halaman 1dari 15

Analisa Resep

DISPEPSIA

Oleh
Rizcka Febriasari

Pembimbing
Dra. Sulistyaningsih Si,Apt
Definisi Resep
► Menurut SK. Mes. Kes. No.
922/Men.Kes/ l.h resep --------
permintaan tertulis dari dokter, dokter
gigi, atau dokter hewan kepada
Apoteker Pengelola Apotek (APA) untuk
menyediakan dan menyerahkan obat
bagi penderita sesuai peraturan
perundangan yang berlaku
Resep
Keterangan Resep
► Poliklinik : Penyakit Dalam
► Tanggal : 25 Maret 2008
► Nama Pasien : Ny. Hj. Aminah
► Umur : 74 tahun
► No. RMK : 769731
► Alamat : JL. Pekapuran Raya No.10
Banjarmasin
► Diagnosis : Dispepsia
Penulisan Resep
► ukuran kertas
► dapat dibaca
Kelengkapan Resep

► Identitas dokter (-)


► Tempat & tanggal
pembuatan resep
► Supercriptio
► Inscriptio
► Subscriptio (-)
► Signatura (<)
Penulisan Resep
► Nama pasien
► Umur pasien (-)
► BB pasien (-)
► Alamat pasien (-)
► Keabsahan resep
(<)
Obat-obatan yang diresepkan
► Lansoprazole
► Ranitidin
► Antasida
Lansoprazole
penghambat sekresi asam lambung yang
efektif dan secara spesifik menghambat
pompa proton dari sel parietal di mukosa
lambung mengurangi nyeri lambung
Ranitidin
penghambat reseptor H2 yang merangsang
sekresi cairan lambung mengurangi
nyeri lambung
Antasida
menetralkan asam lambung mengurangi
nyeri lambung
Interaksi obat
Antasida dapat menurunkan efek
lansoprazole dan ranitidin jika diberikan
bersamaan
dr Rizcka Febriasari
Usulan Praktek:
SIP.DU – 2109/2009
Rumah:

Resep Jl. J. Arfianto No. 17


Telp. (0511)5861936
Jl. Durian No.4
Telp. (0511)5004751
BANJARMASIN BANJARMASIN

Banjarmasin, 4 April 2008

R/ Ranitidin 150 mg
Sach. Lactis q.s.
m.f.l.a. pulv. dtd No. X
∫ 2 d.d. pulv. I o.12 h.
R

Pro : Hj. Aminah (51 kg)


Umur : 74 thn
Alamat : JL. Pekapuran Raya No.10 Banjarmasin
KESIMPULAN
 Pada resep masih terdapat kekurangan, dan
belum dapat dikatakan sebagai resep yang
lengkap.
 Resep belum rasional karena obat-obatan
yang diberikan walaupun sesuai dengan
keluhan pasien tapi ada obat yang
sebenarnya memiliki fungsi yang sama dan
tidak perlu lagi ditambah obat yang lain.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai