Anda di halaman 1dari 58

ASUHAN KEPERAWATAN

PSIKOSOSIAL
AREA KEPERAWATAN JIWA

ASUHAN KEPERAWATAN SEHAT JIWA


ASUHAN KEPERAWATAN RESIKO
ASUHAN KEPERAWATAN GANGGUAN JIWA
TARGET KESEHATAN JIWA

1. SEHAT JIWA TETAP SEHAT


2. RISIKO GANGGUAN JIWA JADI SEHAT JIWA
3. GANGGUAN JIWA JADI
MANDIRI DAN PRODUKTIF

INDONESIA SEHAT JIWA


PRAKTIK ASUHAN
KEPERAWATAN
ASKEP PSIKOSOSIAL
NO DIAGNOSIS DIAGNOSIS KEPERAWATAN
MEDIK
1 ANSIETAS 1. ANSIETAS

2. GANGGUAN CITRA TUBUH

3. HARGA DIRI RENDAH


SITUASIONAL

2 DEPRESI 1. KETIDAK BERDAYAAN

2. KEPUTUSASAAN
2/17/2019 5
RENCANA PENERAPAN :
PERAWAT KLINIK

TERAPI GENERALIS PSIKOSOSIAL

TERAPI SPESIALIS KEPERAWATAN JIWA


TERAPI GENERALIS PSIKOSOSIAL
(CLMHN)

PELAKSANA :
PERAWAT
KEMAMPUAN :
◦ Komunikasi terapeutik
◦ Diagnosa psikososial:
 Harga diri rendah situasional
 Gangguan citra tubuh
 Ansietas
 Ketidak berdayaan
 Keputusasaan
1
ASUHAN KEPERAWATAN
ANSIETAS
Pengertian

Ansietas adalah perasaan was-was,


kuatir, atau tidak nyaman seakan-akan
terjadi sesuatu yang dirasakan sebagai
ancaman
TANDA DAN GEJALA FISIK

Sering napas pendek Gelisah


Nadi dan tekanan Berkeringat
darah naik Tremor
Mulut kering Sakit kepala
Anoreksia Sulit tidur
Diare/konstipasi
TANDA DAN GEJALA KOGNITIF

Lapang persepsi menyempit


Tidak mampu menerima informasi dari
luar
Berfokus pada apa yang menjadi
perhatiannya
TANDA DAN GEJALA
PERILAKU & EMOSI

Gerakan meremas tangan


Bicara berlebihan dan cepat
Perasaan tidak aman dan menangis
DIAGNOSA KEPERAWATAN

Ansietas
TUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN
ANSIETAS
• Pasien mampu mengenal ansietas

• Pasien mampu mengatasi ansietas


melalui
• Tehnik relaksasi
• Distraksi
• Hipnotik lima jari
• Kegiatan ibadah
Tindakan Keperawatan
Untuk Pasien
Sp1
Assesmen ansietas
Latihan relaksasi dan distraksi

Sp 2
• Evaluasi ansietas, manfaat relaksasi &
distraksi
• Latihan hipnotis lima jari & kegiatan ibadah
TUJUAN ASKEP KELUARGA

 Keluarga mampu:
 Mengenal masalah ansietas pada
anggota keluarganya

 Merawat anggota keluarga yang


mengalami ansietas

 Memfollow up anggota keluarga yang


mengalami ansietas.
Tindakan Keperawatan
Untuk Keluarga
Sp 1
• Penjelasan kondisi pasien
• Latih membimbing pasien relaksasi dan
distraksi

Sp2
• Evaluasi peran keluarga membimbing
relaksasi dan distraksi
• Latih membimbing hipnotis lima jari,
kegiatan ibadah dan follow up
2.
ASUHAN KEPERAWATAN
GANGGUAN CITRA TUBUH
( BODY IMAGE)

18
Pengertian
Sikap individu yang disadari dan tidak disadari
terhadap tubuhnya, termaksud persepsi masa
lalu dan sekarang, serta perasaan tentang
bentuk, ukuran, fungsi, penampilan dan potensi

Perasaan tidak puas terhadap perubahan


bentuk, struktur dan fungsi tubuh karena tidak
sesuai dengan yang diinginkan.
2/17/2019 19
PENYEBAB
Perubahan fungsi tubuh
◦ Sesak nafas, lumpuh, buta
Perubahan bentuk
◦ Tindakan invasif (pasang infus, cateter, mag slang,
oksigen)
Perubahan struktur
◦ Operasi, fraktur, amputasi

20
Tanda dan Gejala
(Observasi)
 Ada penyebab gangguan citra tubuh

 Ekspresi sedih

 Menolak aktifitas sosial (termasuk menolak dibesuk)

 Menyembunyikan bagian tubuh yang terganggu

 Menolak melihat bagian tubuh yang terganggu

 Menolak menyentuh bagian tubuh


2/17/2019 21
TANDA DAN GEJALA (WAWANCARA)
 Menolak perubahan anggota tubuh saat ini, misalnya tidak puas
dengan hasil operasi

 Mengatakan hal negatif tentang anggota tubuhnya yang tidak


berfungsi

 Mengungkapkan perasaan tidak berdaya, tidak berharga,


keputusasaan

 Mengungkapkan keinginan yang terlalu tinggi terhadap bagian tubuh


yang terganggu

 Sering mengulang-ulang mengatakan kehilangan yang terjadi

 Merasa asing terhadap bagian tubuh yang hilang.


2/17/2019 22
Tanda DAN GEJALA… LAnjutan
 Menolak berinteraksi dengan orang lain

 Mengungkapkan keinginan yang terlalu tinggi terhadap


bagian tubuh yang terganggu

 Sering mengulang-ulang
mengatakan kehilangan
yang terjadi

 Merasa asing terhadap bagian


tubuh yang hilang
2/17/2019 23
DIAGNOSA KEPERAWATAN

GANGGUAN
CITRA TUBUH
TUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN
UNTUK PASIEN
Pasien mampu
• Mengenal gangguan citra tubuh

• Mengidentifikasi bagian tubuh yang sehat /potensial


dan terganggu

• Melatih bagian tubuh yang sehat/potensial

• Melatih/memulihkan fungsi tubuh yg terganggu

• Melakukan sosialisasi
Tindakan Keperawatan
Untuk Pasien
Sp1
 Assesmen gangguan citra tubuh dan identifikasi
bagian tubuh yang sehat/potensial dan terganggu
 Latihan bagian tubuh yang sehat/potensial
 Latihan bagian tubuh yang terganggu

Sp 2
Evaluasi gg citra tubuh manfaat latihan tubuh yg
sehat/potensial dan yang terganggu
Latihan peningkatan fungsi tubuh yang terganggu: wig,
protesa
Latihan sosialisasi
TUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN
UNTUK KELUARGA
Keluarga mampu
• Mengenal gangguan citra tubuh: penyebab, tanda dan
gejala
• Mengidentifikasi bagian tubuh yang sehat potensial dan
terganggu
• Merawat anggota keluarga gangguan citra tubuh
• Membimbing pasien latih/memulihkan fungsi tubuh yg
terganggu
• Mendukung sosialisasi pasien
• Memfollow up anggota keluarga yang mengalami
gangguan citra tubuh
Tindakan Keperawatan
Untuk KELUARGA
Sp1
 Jelaskan gangguan citra tubuh pasien
 Latih membimbing pasien mengidentifikasi bagian tubuh
yang sehat/potensial
 Latih membimbing pasien melatih bagian tubuh yang
sehat/potensial dan terganggu

Sp 2
• Evaluasi kemampuan keluarga membimbing pasien melatih
bagian tubuh yg sehat /potensial dan yang terganggu
• Diskusikan cara peningkatan fungsi tubuh yang terganggu:
wig, protesa
• Latih keluarga meningkatkan sosialisasi pasien
• Latih keluarga melakukan follow up
ASUHAN KEPERAWATAN
HARGA DIRI RENDAH SITUASIONAL
Pengertian
Harga diri rendah situasional adalah
evaluasi diri negatif sebagai respons
terhadap hilangnya atau berubahnya
perawatan diri seseorang (sebelumnya
mempunyai evaluasi diri positif) (NANDA,
2012).
Tanda dan Gejala
• Mengungkapkan rasa malu/bersalah
• Menjelek-jelekkan diri / hal-hal negatif
tentang diri (misalnya, ketidakberdayaan dan
ketidakbergunaan)
• Menyalahkan diri secara episodik terhadap
permasalahan hidup yang (sebelumnya
evaluasi diri positif)
• Sulit membuat keputusan
DIAGNOSA KEPERAWATAN

Harga Diri Rendah


Situasional
TUJUAN ASKEP PASIEN
HARGA DIRI RENDAH SITUASIONAL
Pasien mampu
 Mengenal harga diri yang terganggu:
penyebab (perubahan yg terjadi), respon
dan akibat
 Mengidentifikasi, menilai dan memilih
kemampuan / keterampilan positif untuk
meningkatkan harga diri
 Melatih kemampuan/ ketrampilan yang
dapat dilakukan
 Menyadari manfaat kemampuan /
ketrampilan positif terhadap harga diri
Asuhan Keperawatan Untuk Pasien

Sp1
 Assesmen harga diri rendah
 Diskusi kemampuan/ketrampilan positif , nilai, dan
pilih untuk latihan
 Latihan kemampuan/ketrampilan positif (pertama)
Sp 2
• Evaluasi harga diri rendah, manfaat melakukan
kemampuan positif
• Latihan kemampuan / ketrampilan positif (kedua),
dst sampai harga diri meningkat
TUJUAN ASKEP HARGA DIRI RENDAH
SITUASIANAL UNTUK KELUARGA

 Keluarga mampu:
 Mengenal masalah harga diri rendah
pada anggota keluarganya
 Merawat anggota keluarga yang
mengalami harga diri rendah
 Memfollow up anggota keluarga yang
mengalami harga diri rendah
ASKEP HARGA DIRI RENDAH SITUASIONAL
UNTUK KELUARGA
Sp 1
• Jelaskan HDR situasional pada keluarga
• Latih keluarga membimbing pasien mengidentifikasi
kemampuan/ketrampilan positif pasien
• Latih keluarga membimbing pasien melakukan
kemampuan/ketrampilan yang dapat dilatih, beri pujian
Sp2
• Evaluasi kemampuan keluarga merawat/membimbing
pasien
• Latih lanjut keluarga membimbing pasien, memberi pujian
dan semangat pada pasien
• Latihan keluarga melakukanfollow up
ASUHAN KEPERAWATAN
KETIDAKBERDAYAAN
PENGERTIAN
Ketidakberdayaan adalah persepsi
seseorang bahwa tindakannya
/upayanya tidak akan berhasil secara
bermakna

Keadaan dimana individu kurang dapat


mengendalikan kondisi atau kegiatan
yang baru dirasakan (NANDA, 2009).
TANDA DAN GEJALA
(Observasi)
Selera Makan Sikap pasif dalam
turun/kurang perawatan

Waktu tidur panjang Perhatian pada orang


yang dekat turun
Peran serta perawatan
diri turun Dapat merupakan
lanjutan ansietas
TANDA DAN GEJALA
(Wawancara)

Mengungkapkan:
 Tidak mampu mengendalikan perubahan
situasi
 Tidak dapat menghasilkan sesuatu
 Ketidakpuasan dan frustasi terhadap
ketidakmampuanya.
 Ketidakmampuan perawatan diri
 Tidak dapat pengambilan keputusan saat
diberikan kesempatan
DIAGNOSA KEPERAWATAN

KETIDAKBERDAYAAN
TUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN
UNTUK PASIEN
PASIEN MAMPU:
Mengenal masalah
ketidakberdayaan

Memberdayakan diri
dalam aktivitas

Menggunakan keluarga
sebagai sumber daya
TUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN
KETIDAKBERDAYAAN
PASIEN MAMPU:
◦ Mengenal penyebab, perasaan, akibat
ketidakberdayaan

◦ Mengatasi ketidakberdayaan dengan:


 Berpikir logis dan rasional
 Berpikir positif
 Harapan positif
 Latihan kegiatan yang mampu dilakukan
Tindakan Keperawatan
Untuk Pasien
Sp1
 Assesmen penyebab, perasaan, akibat
ketidakberdayaan

 Latihan berpikir logis, rasional dan positif

Sp 2
• Evaluasi ketidakberdayaan, latihan berpikir logis, rational
dan positif

• Latihan harapan positif & kegiatan yg mampu dilakukan


TUJUAN ASKEP KELUARGA

Mengenal masalah
ketidakberdayaan pada anggota
keluarganya

Merawat anggota keluarga yang


mengalami ketidakberdayaan

Memfollow up anggota keluarga


yang mengalami ketidakberdayaan
Tindakan Keperawatan
Untuk Keluarga
Sp 1
• Penjelasan ketidakberdayaan: penyebab, tanda dan
gejala, akibat

• Latih membimbing pasien berpikir logis, rasional dan


positif

Sp2
• Evaluasi peran keluarga mevaluasi ketidakberdayaan dan
membimbing berpikir rasional, logis dan positif

• Latih membimbing harapan positif, kegiatan positif dan


follow up
ASUHAN KEPERAWATAN
KEPUTUSASAAN
PENGERTIAN

Keputusaasan merupakan
perasaan seseorang yang
melihat tidak ada jalan keluar
atau alternatif dalam
menyelesaikan masalahnya.
TANDA DAN GEJALA
(Observasi)

Kontak mata kurang


Nampak murung dan sedih
Menarik diri dari lingkungan
Mengangkat bahu tanda masa bodoh
Kurang bicara atau tidak mau berbicara sama
sekali
Kurang perhatian terhadap orang dekat
Makan kurang, tidur kurang/atau banyak tidur
TANDA DAN GEJALA
(Wawancara)

Sering mengeluh ”tak dapat melakukan


sesuatu”
Mengatakan tak ada harapan
Sering mengucapkan kata-kata negatif
Lanjutan ketidakberdayaan
DIAGNOSA KEPERAWATAN

KEPUTUSASAAN
TUJUAN ASUHAN KEPERAWATAN
KEPUTUSASAAN
• Pasien mampu
• Mengenal perasaan, penyebab, akibat

• Mengidentifikasi perasaan, pikiran, dan


perilaku positif diri sendiri, krluarga dan
lingkungan

• Latihan berpikir positif , harapan masa depan


dan menemukan makna hidup
Tindakan Keperawatan
Untuk Pasien
Sp1
 Assesmen penyebab, akibat keputusasaan

 Diskusi perasaan, pikiran dan perilaku positif

 Latihan berpikir positif : diri sendiri, keluarga dan lingkungan

Sp 2
• Evaluasi ketidakberdayaan, latihan berpikir positif

• Latihan harapan masa depan, kegiatan positif & makna hidup


TUJUAN ASKEP KELUARGA

Mengenal masalah keputusasaan


pada anggota keluarganya

Merawat anggota keluarga yang


mengalami keputusasaan

Memfollow up anggota keluarga


yang mengalami keputusasaan
Tindakan Keperawatan
Untuk Keluarga
Sp 1
• Penjelasan keputusasaan: penyebab, tanda dan gejala,
akibat

• Latih membimbing pasien berpikir positif: diri sendiri,


keluarga dan lingkungan

Sp2
• Evaluasi peran keluarga mevaluasi keputusasaan dan
membimbing berpikir

• Latih membimbing harapan masa depan, kegiatan positif


dan makna hidup dan follow up
TERAPI SPESIALIS
KEPERAWATAN JIWA :

PELAKSANA: SPESIALIS JIWA


 TOUHGT STOPPING
 TERAPI KOGNITIF
 TERAPI PERILAKU
 TERAPI KOGNITIF DAN PERILAKU
 LOGO TERAPI
 PSIKOEDUKASI
 RELAKSASI PROGRESIF
HASIL YANG DIHARAPKAN

KOPING TERHADAP PERUBAHAN KEHIDUPAN


RELAKSASI/MANAJEMEN STRES
BERPIKIR POSITIF
 PROBLEM SOLVING

PRODUKTIFITAS
KUALITAS HIDUP
TERIMA KASIH

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai