Anda di halaman 1dari 31

JAMINAN IMATERIIL

-PERSONAL GARANTEE
-CORPORATE GARANTEE

Hamidah Amir 1
JAMINAN IMATERIIL
• JAMINAN YANG MENIMBULKAN HUBUNGAN LANGSUNG PADA
PERORANGAN TERTENTU, YANG DIBERIKAN OLEH PIHAK
KETIGA (GUARANTEE) KEPADA ORANG LAIN (KREDITUR) YANG
MENYATAKAN BAHWA PIHAK KETIGA MENJAMIN
PEMBAYARAN KEMBALI SUATU PINJAMAN APABILA YANG
BERUTANG (DEBITUR) TIDAK MAMPU DALAM MEMENUHI
KEWAJIBAN FINANSIALNYA TERHADAP KREDITUR (BANK).
• MERUPAKAN PERJANJIAN TIGA PIHAK (PENANGGUNG,
DEBITUR, DAN KREDITUR). DALAM PRAKTEK PERBANKAN
DIKENAL SEBAGAI COMPANY (CORPORATE) GUARANTEE YAITU
JAMINAN PERUSAHAAN BERUPA SURAT KETERANGAN DARI
PIMPINAN PERUSAHAA PERIHAL KEABSAHAN, KEDUDUKAN
DAN PENGHASILAN DARI PIHAK YANG MINTA JAMINAN.
• HANYA DAPAT DIPERTAHANKAN TERHADAP DEBITUR
TERTENTU, TERHADAP HARTA KEKAYAAN DEBITUR
SEUMUMNYA.
Hamidah Amir 2
AZAS JAMINAN PERORANGAN:
• AZAS KESAMAAN (PASAL 1131 DAN 1132 KUH PERDATA),
DALAM ARTI BAHWA TIDAK MEMBEDAKAN MANA PIUTANG
YANG LEBIH DULU TERJADI DAN PIUTANG YANG TERJADI
KEMUDIAN. SEMUANYA MEMPUNYAI KEDUDUKAN YANG SAMA,
TIDAK MENGINDAHKAN URUTAN TERJADINYA, SEMUA
MEMPUNYAI KEDUDUKAN YANG SAMA TERHADAP HARTA
KEKAYAAN DEBITUR.
• JIKA PADA JAMINAN PERORANGAN KREDITUR MERASA
TERJAMIN KARENA MEMPUNYAI LEBIH DARI SEORANG
DEBITUR YANG DAPAT DITAGIH UNTUK MEMENUHI
PIUTANGNYA, MAKA PADA JAMINAN KEBENDAAN KREDITUR
MERASA TERJAMIN KARENA MEMPUNYAI HAK DIDAHULUKAN
(PREFERENSI) DALAM PEMENUHAN PIUTANGNYA ATAS HAK
HASIL EKSEKUSI TERHADAP BENDA-BENDA DEBITUR
Hamidah Amir 3
BANK GARANSI
BANK GARANSI MERUPAKAN SUATU PERJANJIAN TERTULIS
YANG MENYATAKAN BANK MENYETUJUI UNTUK MENGIKATKAN
DIRI KEPADA PENERIMA JAMINAN GUNA MEMENUHI KEWAJIBAN
TERJAMIN DALAM SUATU JANGKA WAKTU TERTENTU DAN
DENGAN SYARAT-SYARAT TERTENTU BERUPA PEMBAYARAN
SEJUMLAH UANG TERTENTU APABILA TERJAMIN DI KEMUDIAN
HARI TERNYATA TIDAK MEMENUHI KEWAJIBANNYA KEPADA
PENERIMA JAMINAN
LEMBAGA BANK GARANSI MERUPAKAN BENTUK DARI
PERJANJIAN PENANGGUNGAN (BORGHTOCH) YANG DIATUR
DALAM BUKU III KUH PERDATA DALAM PASAL 1820–1850 KUH
PERDATA.
BANK GARANSI MERUPAKAN PERJANJIAN ACCESSOIR
(PERJANJIAN TAMBAHAN) YANG MENYERTAI SUATU
PERJANJIAN POKOK YANG DIBUAT OLEH PIHAK TERJAMIN DAN
PENERIMA JAMINAN, DIMANA MERUPAKAN DASAR DARI
DIBUATNYA PERJANJIAN BANK GARANSI.

Hamidah Amir 4
GARANSI BANK MENURUT PENGERTIAN YANG TERCANTUM
DALAM SURAT KEPUTUSAN DIREKSI BANK INDONESIA
NO.23/88/KEP/DIR DAN SURAT EDARAN BANK INDONESIA
NO. 23/7/UKU, ADALAH:
GARANSI ATAU JAMINAN DALAM BENTUK WARKAT YANG
DITERBITKAN OLEH BANK YANG MENGAKIBATKAN KEWAJIBAN
MEMBAYAR TERHADAP YANG MENERIMA JAMINAN APABILA PIHAK
YANG DIJAMIN CIDERA JANJI (WANPRESTASI).
GARANSI DALAM BENTUK PENANDATANGANAN KEDUA DAN
SETERUSNYA ATAS SURAT BERHARGA SEPERTI AVAL DAN
ENDOSEMEN DENGAN HAK REGRES YANG DAPAT MENIMBULKAN
KEWAJIBAN MEMBAYAR BAGI BANK APABILA YANG DIJAMIN CIDERA
JANJI.
GARANSI LAINNYA YANG TERJADI KARENA PERJANJIAN BERSYARAT
SEHINGGA DAPAT
MENIMBULKAN KEWAJIBAN FINANSIAL BAGI BANK.
DENGAN DIKELUARKANNYA KETENTUAN-KETENTUAN BARU PERIHAL
BANK GARANSI, YANG MERUPAKAN SALAH SATU KETENTUAN DARI
PAKET 28 FEBRUARI 1991 (PAKRI), KETENTUAN-KETENTUAN LAMA
YANG DIMUAT DALAM SEBI YANG BERTENTANGAN DENGAN
KETENTUAN TERSEBUT DINYATAKAN TIDAK BERLAKU LAGI.
MENURUT KEPUTUSAN DIREKSI BI NO. 23/88/KEP/DIR, MAKA
JAMINAN DALAM BENTUK WARKAT INILAH YANG DISEBUT BANK 5
GARANSI. Hamidah Amir
PARA PIHAK DALAM BANK
GARANSI
1. PIHAK PENJAMIN, YAITU PIHAK YANG
MEMBERIKAN JAMINAN (PIHAK
BANK).
2. PIHAK TERJAMIN, YAITU PIHAK YANG
DIJAMIN (NASABAH).
3. PIHAK PENERIMA JAMINAN YAITU
PIHAK YANG MENERIMA JAMINAN.

Hamidah Amir 6
HAK DAN KEWAJIBAN
BANK
HAK BANK:
• DENGAN DITERBITKANNYA BANK GARANSI
TERSEBUT, MAKA BANK AKAN MENERIMA FEE DARI
TERJAMIN BERUPA SEJUMLAH UANG TERTENTU
YANG DISEBUT PROVISI. JUMLAH PROVISI INI
DIHITUNG ATAS DASAR PROSENTASE TERTENTU
DARI JUMLAH GARANSI BANK UNTUK JANGKA
WAKTU TERTENTU PULA.
KEWAJIBAN BANK
• BANK MENJAMIN PELAKSANAAN PRESTASI YANG
DIJANJIKAN TERJAMIN KEPADA PENERIMA
JAMINAN APABILA TERJAMIN TIDAK MELAKUKAN
PRESTASI TERSEBUT.
Hamidah Amir 7
Hamidah Amir

JENIS BANK GARANSI


1. BANK GARANSI UNTUK JAMINAN TENDER DALAM NEGERI (TENDER BID BOND).
BANK GARANSI JENIS INI DIBERIKAN KEPADA PESERTA TENDER YANG
DIADAKAN OLEH PIHAK-PIHAK DI INDONESIA DALAM RANGKA SUATU PROYEK,
BANK GARANSI TERSEBUT TIDAK DAPAT DIPAKAI SEBAGAI JAMINAN BANK
UNTUK PENARIKAN UANG MUKA DAN HANYA BERLAKU UNTUK SATU KALI
TENDER SAJA.
2. BANK GARANSI UNTUK JAMINAN UANG MUKA/PANJAR/VOORSCHOT. DALAM
SUATU KONTRAK KERJA/PEMBELIAN SUATU PROYEK/BARANG, ADAKALANYA
PEMILIK PROYEK/BARANG MEMBERIKAN UANG MUKA KEPADA PELAKSANA
PROYEK/PEMBELI BARANG LEBIH DAHULU SEHINGGA ATAS UANG
MUKA/PENYERAHAN BARANG TERSEBUT DIPERLUKAN ADANYA BANK
GARANSI.
3. BANK GARANSI UNTUK BEA DAN CUKAI GUNA PENANGGUHAN BEA MASUK.
KJENIS INI BIASANYA DIBERIKAN KEPADA IMPORTIR YANG MEMASUKAN
BARANG KE DALAM NEGERI, HAL TERSEBUT BIASANYA HANYA DAPAT
DIBERIKAN APABILA L/C IMPORNYA DIBUKA MELALUI BANK PENERBIT BANK
GARANSI.
4. BANK GARANSI UNTUK BEA DAN CUKAI GUNA PENANGGUHAN PEMBAYARAN
PITA/CUKAI TEMBAKAU.
5. BANK GARANSI UNTUK PENYALUR/AGEN/DEALER SEHUBUNGAN DENGAN
TRANSAKSI YANG BERTALIAN DALAM RANGKA PENUNJUKAN OLEH
PRODUSEN.
6. LAIN-LAIN JENIS BANK GARANSI YANG DIPERKENANKAN OLEH PERATURAN
BANK INDONESIA MAUPUN PEMERINTAH. 8
JENIS BANK GARANSI BERDASAR TUJUAN:
1. GARANSI BANK UNTUK PENYERAHAN BARANG-BARANG, BAIK MENGENAI
BARANG-BARANG YANG DIBIAYAI DENGAN KREDIT BANK, MAUPUN YANG TIDAK
DIBIAYAI DENGAN KREDIT BANK.
2. GARANSI BANK UNTUK MENDAPATKAN KETERANGAN PEMASUKAN PABEAN
(KPP) ATAS BARANG-BARANG YANG L/C-NYA TELAH DIBAYAR PENUH OLEH
IMPORTIR.
3. GARANSI BANK UNTUK PENGELUARAN HARANG-BARANG YANG L/C-NYA BELUM
DIBAYAR PENUH OLEH IMPORTIR. GARANSI BANK UNTUK MENGIKUTI TENDER
PEMBANGUNAN PROYEK YANG DIKENAL SEBAGAI TENDER BOND ATAU BID
BOND. GARANSI BANK INI ERAT HUBUNGANNYA DENGAN KESEDIAAN TERJAMIN
SEBAGAI PESERTA TENDER UNTUK MELAKSANAKAN PEMBAMGUNAN PROYEK
APABILA DAPAT MEMENANGKAN TENDER.
4. GARANSI BANK UNTUK MELAKSANAKAN PEMBANGUNAN PROYEK SESUAI
DENGAN KETENTUAN-KETENTUAN YANG TELAH DIPERJANJIKAN ANTARA
TERJAMIN SEBAGAI PEMBORONG PEKERJAAN PEMBANGUNAN SUATU PROYEK
DAN PEMBERI PEKERJAAN BORONGAN YANG DIKENAL SEBAGAI PERFORMANCE
BOND ATAU CONTRACT BOND. BAGI PEMBERI PEKERJAAN BORONGAN,
GARANSI BANK INI DIMAKSUDKAN UNTUK MENUTUP RESIKO APABILA SEBELUM
PEKERJAAN BORONGAN ITU SELESAI, TERNYATA PEMBORONG PEKERJAAN
CIDERA JANJI.
5. GARANSI BANK UNTUK MELINDUNGI ATAU MEMBERIKAN GANTI RUGI KARENA
PELAKSANAAN SUATU KEWAJIBAN DALAM SUATU KEDUDUKAN TERTENTU,
YANG DIKENAL SEBAGAI INDEMNITY BOND.
6. GARANSI BANK UNTUK KEPERLUAN MEMBAYAR UANG MUKA SEHUBUNGAN
DENGAN SUATU KEGIATAN TERTENTU YANG DIKENAL SEBAGAI ADVANCE
PAYMENT GUARANTEE. 9
Hamidah Amir
JENIS BANK GARANSI BERDASAR
MATA UANG YANG DIPERGUNAKAN
GARANSI BANK DALAM MATA UANG RUPIAH,
SEHUBUNGAN DENGAN TRANSAKSI YANG
TERJADI DI DALAM NEGERI YANG
MEMPUNYAI KEWAJIBAN UNTUK
MELAKUKAN PEMBAYARAN KEMBALI DALAM
MATA UANG RUPIAH.
GARANSI BANK DALAM VALUTA ASING ATAU
GARANSI BANK DALAM MATA UANG RUPIAH
YANG MEMPUNYAI KEWAJIBAN UNTUK
MELAKUKAN PEMBAYARAN KEMBALI
TERHADAP LUAR NEGERI.
Hamidah Amir 10
JENIS BANK GARANSI
BERDASAR PROVISI
GARANSI BANK DALAM MATA UANG RUPIAH
DIKENAKAN MENJADI DUA, YAITU GARANSI
BANK YANG DIKENAKAN PROVISI DAN TIDAK
DIKENAKAN PROVISI TETAPI DIKENAKAN BIAYA
ADMINISTRASI.
GARANSI BANK DALAM MATA UANG ASING, YANG
DIKELUARKAN OLEH BANK BERSANGKUTAN DAN
DIKELUARKAN DENGAN PERANTARAAN BANK-
BANK LAIN SEBAGAI BANK KORESPONDEN.

11
Hamidah Amir
Hamidah Amir

PENGGUNAAN BANK GARANSI BERDASAR SEBI


NO.23/7/UKU TAHUN 1991
MELAKSANAKAN PEMBANGUNAN PROYEK
PERJANJIAN ANTAR KONTRAKTOR DENGAN
PEMBERIAN PEKERJAAN PEMBANGUNAN PROYEK
UNTUK MEMPERKECIL/MENGURANGI RISIKO BILA
PIHAK KONTRAKTOR WANPRESTASI.
PEMBELIAN BARANG UNTUK KEPENTINGAN USAHA
PERUSAHAAN, PEMBELIAN PRODUK YANG TIDAK
DIPRODUKSI DI DALAM NEGERI.
DALAM RANGKA MEMPERMUDAH PENGELUARAN
BARANG DARI DAERAH PELABUHAN DI INDONESIA
KE DALAM PEREDARAN, UNTUK PENANGGUNGAN
PEMBAYARAN BEA MASUK DAN PUNGUTAN-
PUNGUTAN YANG LAIN.
MENDAPATKAN KETERANGAN PEMASUKAN DAERAH
PABEAN ATAS BARANGBARANG YANG L/C-NYA TELAH
DIBAYAR PENUH OLEH PIHAK IMPORTIR. 12
SYARAT UMUM PENERBITAN BANK GARANSI
BERDASAR SURAT KEPUTUSAN DIREKSI BANK INDONESIA NOMOR
23/88/KEP/DIR, SETIAP PENERBITAN BANK GARANSI HARUS
MEMENUHI SYARAT MINIMAL:
• JUDUL GARANSI ATAU BANK GARANSI. APABILA DIPAKAI JUDUL BAHASA
ASING, MAKA DIBAWAH JUDUL DIBERI TULISAN GARANSI BANK ATAU
BANK GARANSI DALAM KURUNG.
• NAMA DAN ALAMAT BANK PENERBIT GARANSI.
• TANGGAL PENERBITAN BANK GARANSI.
• TRANSAKSI ANTARA PIHAK YANG DIJAMIN DENGAN PENERIMA JAMINAN.
• JUMLAH NOMINAL UANG YANG DIJAMIN BANK.
• TANGGAL MULAI BERLAKUNYA DAN BERAKHIRNYA BANK GARANSI.
• PENEGASAN WAKTU PENGAJUAN KLAIM (SEKURANG-KURANGNYA 14
HARI DAN SELAMBAT-LAMBATNYA 30 HARI SETELAH BERAKHIRNYA BANK
GARANSI).
• PERNYATAAN PENJAMIN (BANK):
• AKAN MEMENUHI PEMBANGUNAN DENGAN TERLEBIH DAHULU MENYITA DAN
MENJUAL BENDA-BENDA SI BERUTANG UNTUK MELUNASI UTANGNYA SESUAI
DENGAN PASAL 1831 KUH PERDATA.
• AKAN MELEPASKAN HAK UTAMANYA/ISTIMEWANYA UNTUK MENUNTUT SUPAYA
BENDA-BENDA SI BERHUTANG LEBIH DAHULU DISITA DAN DIJUAL UNTUK
MELUNASI UTANGNYA SESUAI DENGAN PASAL 1832 KUH PERDATA. 13
Hamidah Amir
SYARAT MINIMUM PEMBERIAN BANK GARANSI
SETIAP BANK GARANSI HARUS MEMUAT
JUDUL "GARANSI BANK" ATAU "BANK
GARANSI". DALAM HAL INI BANK
MENGELUARKAN BANK GARANSI DALAM
BAHASA ASING TERSEBUT HARUS DIBERI
JUDUL DALAM KURUNG "GARANSI BANK" ATAU
"BANK GARANSI".
SETIAP BANK GARANSI HARUS MEMUAT JENIS
TRANSAKSI ANTARA PIHAK YANG DIJAMIN
DENGAN PENERIMA JAMINAN, TRANSAKSI
TERSEBUT MISALNYA: TENDER, PEMENUHAN
BEA MASUK, PEMBANGUNAN SUATU PROYEK,
PERIZINAN PEDAGANG VALUTA ASING, CUKAI
TEMBAKAU, SHIPPING GUARANTEE, DAN
SEBAGAINYA. Hamidah Amir 14
LANJUTAN….
SYARAT MINIMUM BANK GARANSI
DALAM HAL ADA WANPRESTASI (CIDERA JANJI), BANK
HARUS/DIWAJIBKAN MENCANTUMKAN KETENTUAN
YANG DIPILIHNYA DALAM PEMBERIAN BANK GARANSI
TERSEBUT, YAKNI APAKAH MEMILIH KETENTUAN PADA
PASAL:
• 1831 KUHP: PENANGGUNG TIDAK WAJIB MEMBAYAR KEPADA
KREDITUR KECUALI DEBITUR LALAI MEMBAYAR UTANGNYA,
DALAM HAL INIBARANG DEBITUR HARUS DISITA DAN DIJUAL
DAHULU UNTUK MEMBAYAR UTANGNYA, ATAU
• 1832 KUHP: PENANGGUNG TIDAK DAPAT MENUNTUT BARANG
MILIK DEBITUR DISITA DAN DIJUAL LEBIH DAHULU APABILA AL:
1. IA TELAH MELEPASKAN HAK ISTIMEWANYA UNTUK LEBIH DAHULU
MENUNTUT DIJUAL DAN DISITANYA BARANG MILIK DEBITUR
2. IA TELAH MENGIKATNYA DIRINYA BERSAMA DEBITUR DALAM
IKATAN TANGGUNG-MENANGGUNG
3. DEBITUR PAILIT
Hamidah Amir 15
LARANGAN DAN BATASAN DALAM BANK
GARANSI
BANK HANYA DIPERKENANKAN MEMBERIKAN BANK GARANSI SESUAI
DENGAN KEMAMPUAN KEUANGANNYA, UNTUK ITU DITENTUKAN
PEMBATASAN PEMBERIAN BANK GARANSI, ANTARA LAIN:
• PEMBERIAN BANK GARANSI DALAM RANGKA PENERIMAAN KREDIT LUAR
NEGERI HANYA DIPERBOLEHKAN DENGAN KETENTUAN BAHWA JUMLAH
KESELURUHAN PEMBERIAN GARANSI DIMAKSUD TIDAK MELEBIHI 20% DARI
MODAL. DALAM PENGERTIAN JUMLAH KESELURUHAN TERSEBUT TERMASUK
JUGA GARANSI YANG DIKELUARKAN OLEH KANTOR-KANTOR BANK DI LUAR
NEGERI.
• PEMBERIAN BANK GARANSI ATAS PERMINTAAN BUKAN PENDUDUK HANYA
DIPERKENANKAN APABILA DISERTAI DENGAN:
1. KONTRA GARANSI YANG CUKUP DARI BANK DI LUAR NEGERI YANG BONAFIDE,
DALAM PENGERTIAN BAHWA BANK TERSEBUT BUKAN TERMASUK CABANG DARI
BANK YANG BERSANGKUTAN DI LUAR NEGERI.
2. SETORAN SEBESAR 100% DARI NILAI GARANSI YANG DIBERIKAN.
• PEMBERIAN BANK GARANSI DIKENAKAN KETENTUAN TENTANG MAKSIMUM
PEMBERIAN KREDIT (BMPK) DAN KEWAJIBAN PEMENUHAN MODAL MINIMUM
(KPMM).
PELANGGARAN ATAS KETENTUAN-KETENTUAN TERSEBUT DI ATAS
DIKENAKAN SANKSI DALAM RANGKA PENGAWASAN DAN PEMBINAAN
BANK DAN JUGA SANKSI BERUPA KEWAJIBAN MEMBAYAR SEBESAR 3%
SEBULAN DARI NILAI NOMINAL PELANGGARAN BMPK. 16
Hamidah Amir
Hamidah Amir

LANJUTAN……..
BANK GARANSI TIDAK BOLEH MEMUAT HAL-HAL
SEBAGAI BERIKUT:
• SYARAT-SYARAT YANG TERLEBIH DAHULU HARUS
DIPENUHI OLEH PIHAK YANG DIJAMIN UNTUK
BERLAKUNYA BANK GARANSI, CONTOHNYA BANK
GARANSI BARU BERLAKU SETELAH PIHAK YANG
DIJAMIN MEMBAYAR SEJUMLAH UANG.
• KETENTUAN BAHWA BANK GARANSI DAPAT DIUBAH
ATAU DIBATALKAN SECARA SEPIHAK, CONTOHNYA
OLEH PIHAK BANK ATAU PIHAK YANG DIJAMIN.
• KATA-KATA YANG DAPAT DIARTIKAN PERUBAHAN
TANGGAL BERAKHIRNYA BANK GARANSI.
17
Hamidah Amir

UPAYA BANK DALAM MEMINIMALISIR


RISIKO BANK GARASI
PIHAK BANK MENSYARATKAN ADANYA
JAMINAN LAWAN (COUNTER GUARANTEE)
YANG NILAINYA DITENTUKAN OLEH
KEBIJAKAN BANK NAMUN BIASANYA
SETARA DENGAN NILAI JAMINAN YANG
TERCANTUM DALAM BANK GARANSI.
JAMINAN LAWAN TERSEBUT TIDAK HARUS
DALAM BENTUK UANG TUNAI, MELAINKAN
BISA BERUPA GIRO, DEPOSITO, SURAT-
SURAT BERHARGA, ATAU LAINNYA YANG
DIANGGAP AMAN OLEH BANK. 18
CARA MEMPEROLEH BANK GARANSI
MENJADI NASABAH BANK.
MENGAJUKAN PERMOHONAN BANK GARANSI
SECARA TERTULIS.
DENGAN PERMOHONAN TERSEBUT BANK AKAN
MENGELUARKAN SURAT PERJANJIAN BANK
GARANSI UNTUK DITANDATANGANI.
MEMBERIKAN JAMINAN LAWAN (KONTRA GARANSI)
YANG DAPAT BERUPA:
• UANG TUNAI YANG DISETORKAN KEPADA BANK.
• DANA GIRO YANG DIBEKUKAN.
• DEPOSITO.
• SURAT-SURAT BERHARGA.
• HARTA KEKAYAAN YANG BERUPA BARANG BERGERAK,
TIDAK BERGERAK, HARTA TAK BERWUJUD, HARTA
KEKAYAAN LAIN YANGHamidah
DAPAT Amir
DITERIMA OLEH BANK. 19
BENTUK KONTRA GARANSI
Hamidah Amir

BENTUK-BENTUK DARI KONTRA GARANSI YANG HARUS DISERAHKAN


NASABAH KEPADA BANK, DIATUR DALAM SEBI NO.23/7/UKU, TAHUN
1991 PASAL 11, AYAT 11.3, YAITU:
“KONTRA GARANSI LAINNYA, YAITU KONTRA GARANSI YANG
DIPEROLEH DARI PIHAK YANG DIJAMIN DENGAN NILAI YANG
MEMADAI UNTUK MENANGGUNG KERUGIAN YANG MUNGKIN
DIDERITA OLEH BANK APABILA GARANSI TERSEBUT PADA WAKTUNYA
HARUS DIREALISIR.
SIFAT DARI PADA KONTRA GARANSI TERSEBUT DAPAT BERUPA
GARANSI MATERIIL DAN/ATAU IMMATERIAL TERGANTUNG DARIPADA
PENILAIAN BANK ATAS KEMUNGKINAN TERJADINYA RISIKO. DALAM
HAL KONTRA GARANSI BERSIFAT MATERIAL,
PERLU DILAKUKAN PENILAIAN DAN PENGIKATAN GARANSI SESUAI
DENGAN KETENTUAN HUKUM YANG BERLAKU DISERTAI TINDAKAN-
TINDAKAN PENGAMAN LAINNYA.
DALAM PENGIKATAN KONTRA GARANSI TERSEBUT HARUS PULA
DICANTUMKAN PERNYATAAN TENTANG KESEDIAAN PIHAK YANG
DIJAMIN UNTUK DIPERIKSA SEWAKTU WAKTU MENAMBAH KONTRA
GARANSI MAKA BANK DIPERKENANKAN MEMINTA SEJUMLAH UANG
SETORAN KEPADA NASABAH YANG DIJAMIN UNTUK DIBLOKIR PADA
BANK YANG BERSANGKUTAN SEBELUM GARANSI BANK 20
DIKELUARKAN.”
LANJUTAN….
KONTRA GARANSI YANG CUKUP
ADALAH KONTRA GARANSI YANG DIMINTA OLEH BANK DARI
PEMOHON BANK GARANSI YANG MEMPUNYAI NILAI MEMADAI
UNTUK MENANGGUNG KERUGIAN YANG AKAN MENJADI
BEBAN OLEH BANK APABILA PEMBERIAN BANK GARANSI
PADA SAATNYA HARUS DICAIRKAN/DIREALISIR.
KONTRA GARANSI DAPAT BERUPA JAMINAN MATERI (UANG
TUNAI, GIRO,SURAT BERHARGA, DAN LAIN-LAIN) MAUPUN
BUKAN MATERI (KEPERCAYAAN, SURAT TAGIHAN, DAN LAIN-
LAIN), SEPERTI YANG ADA DALAM JAMINAN KREDIT.
JUMLAH NILAINYA HARUS SEBESAR 150% DARI JUMLAH
GARANSI BANK.
DALAM HAL UNTUK MENGIKUTI TENDER (BID BOND), DAN
PEMBAYARAN UANG MUKA (ADVANCE PAYMENT BOND),
JUMLAH NILAI JAMINAN LAWANNYA DAPAT DITETAPKAN LEBIH
RENDAH DARI JUMLAH NILAI GARANSI BANK.
Hamidah Amir 21
ANALISIS BANK GARANSI
1. MENELITI BONAFIDITAS PIHAK YANG DIJAMIN MAUPUN
PENERIMA JAMINAN
2. MENELITI SIFAT DAN NILAI TRANSAKSI YANG AKAN DIJAMIN
SEHINGGA DAPAT DIBERIKAN BANK GARANSI YANG SESUAI
3. MENELITI JUMLAH BANK GARANSI YANG AKAN DIBERIKAN
MENURUT KEMAMPUAN KEUANGAN BANK.
4. BILA DALAM SURAT KONTRAK DENGAN JELAS DICANTUMKAN
BAHWA UNTUK KEPERLUAN PELAKSANAAN/REALISASI
KONTRAK TERSEBUT OLEH NASABAH/PEMOHON BANK
GARANSI DIPERLUKAN SUATU SURAT JAMINAN BANK, SURAT
KONTRAK TERSEBUT HARUS DITELITI KEWAJARANNYA DAN
DIPASTIKAN APAKAH BISA DIPERTANGGUNGJAWABKAN.
5. MENILAI KEMAMPUAN PIHAK YANG AKAN DIJAMIN UNTUK
MEMBERIKAN KONTRA GARANSI (KONTRA JAMINAN)/GARANSI
LAWAN YANG CUKUP ATAU SESUAI DENGAN KEMUNGKINAN
TERJADINYA RISIKO DAN MEMASTIKAN BAHWA JAMINAN
TERSEBUT SEDAPAT MUNGKIN BERSIFAT MUDAH DIEKSEKUSI
(DICAIRKAN).
Hamidah Amir 22
Hamidah Amir APABILA NASABAH (TERJAMIN)
TIDAK MEMENUHI KEWAJIBANNYA
APABILA TERJAMIN TIDAK MELAKUKAN KEWAJIBANNYA KEPADA
PENERIMA JAMINAN MAKA PIHAK BANK YANG HARUS MENUNAIKAN
KEWAJIBAN TERSEBUT DENGAN MEMBAYAR SEJUMLAH UANG
SEPERTI YANG TERTERA DALAM BANK GARANSI.
DENGAN DILAKSANAKANNYA PEMBAYARAN BANK GARANSI KEPADA
PENERIMA JAMINAN, MAKA JUMLAH YANG DIBAYARKAN ITU MENJADI
HUTANG TERJAMIN KEPADA BANK.
PIHAK BANK AKAN SEGERA MENCAIRKAN COUNTER GUARANTEE
YANG TELAH DIBERIKAN TERJAMIN UNTUK MEMBAYAR KEMBALI
DANA YANG DISERAHKAN BANK KEPADA PIHAK PENERIMA JAMINAN.
APABILA LANGKAH TERSEBUT MASIH MENYISAKAN HUTANG BAGI
TERJAMIN KEPADA PIHAK BANK MAKA TERJAMIN HARUS MEMBAYAR
HUTANG TERSEBUT DALAM SUATU JANGKA WAKTU TERTENTU.
APABILA DALAM DURASI WAKTU YANG TELAH DITENTUKAN,
TERJAMIN TIDAK MELUNASI HUTANGNYA MAKA HUBUNGAN HUKUM
ANTARA PENJAMIN (BANK) DENGAN TERJAMIN (NASABAH) BERUBAH
MENJADI HUBUNGAN KREDITUR DENGAN DEBITUR DALAM SUATU
PERJANJIAN KREDIT BIASA. BERDASARKAN HAL INI, MAKA DIANTARA
TERJAMIN DAN BANK DIBUAT AKTA PERJANJIAN KREDIT UNTUK23
JANGKA WAKTU YANG DITENTUKAN PIHAK BANK.
BERAKHIRNYA BANK GARANSI
BANK HARUS SELALU MENGETAHUI BERAKHIRNYA BANK
GARANSI SEHINGGA DAPAT MELAKUKAN LANGKAH LANGKAH
SEBELUM MASA BERLAKU BANK GARANSI BERAKHIR.
DALAM SURAT BANK GARANSI DICANTUMKAN BERLAKUNYA
JANGKA WAKTU TERTENTU, BILAMANA MASA BERLAKU BANK
GARANSI AKAN BERAKHIR SEDANGKAN SI TERJAMIN
MENGANGGAP MASIH MEMERLUKANNYA, MAKA IA DAPAT
MENGAJUKAN PERMINTAAN UNTUK MEMPERPANJANGNYA.
UNTUK ITU BANK YANG BERSANGKUTAN AKAN
MEMPERBARUINYA DAN AKAN MENERBITKAN BANK GARANSI
BARU.
SETELAH BERAKHIRNYA BANK GARANSI, MAKA SEBAGAI
TERJAMIN HARUS MENYERAHKAN SURAT BANK GARANSI
TERSEBUT KEPADA YANG BERSANGKUTAN KEMUDIAN BANK
AKAN MENYERAHKAN KEMBALI BARANG-BARANG YANG
SEMULA DIJADIKAN JAMINAN BERSAMA SURAT-SURAT BUKTI
PEMILIKAN SERTA SURAT PERJANJIAN BANK GARANSI YANG
TELAH DIROYA (AQUITET DE CHARGE)
Hamidah Amir 24
PENYEBAB BERAKHIRNYA
BANK GARANSI

BANK GARANSI BERAKHIR TANPA


ADANYA KLAIM
BANK GARANSI BERAKHIR KARENA
ADANYA KLAIM

Hamidah Amir 25
BERAKHIRNYA BANK GARANSI
TANPA KLAIM
DALAM HAL INI TERJADI APABILA:
• BATAS TANGGAL BERAKHIRNYA BANK GARANSI
TELAH DILAMPAUI TANPA ADA KLAIM SAMPAI
DENGAN BATAS YANG DITETAPKAN DALAM
BANK GARANSI.
• BERAKHIRNYA ATAU SELESAINYA PERJANJIAN
POKOK, YAITU PERJANJIAN ATAU KONTRAK
YANG DIJAMIN OLEH BANK GARANSI
TERSEBUT.
Hamidah Amir 26
LANJUTAN…
BERAKHIRNYA BANK GARANSI
TANPA KLAIM
SATU HARI SETELAH BATAS WAKTU PENGAJUAN
KLAIM, BANK PENERBIT HARUS SEGERA MEMBUAT
SURAT PEMBERITAHUAN TENTANG BERAKHIRNYA
BANK GARANSI DAN BATAS WAKTU PENGAJUAN
KLAIM KEPADA:
• PEMEGANG SURAT ASLI BANK GARANSI (PIHAK
PENERIMA BANK GARANSI).
• NASABAH PEMOHON BANK GARANSI (TERJAMIN).
PENGEMBALIAN SURAT ASLI BANK GARANSI KEPADA
BANK PENERBIT UNTUK MENCEGAH TERJADINYA
PENYALAHGUNAAN BANK GARANSI TERSEBUT OLEH
PIHAK-PIHAK YANG TIDAK BERTANGGUNG JAWAB.
Hamidah Amir 27
BERAKHIRNYA BANK
GARANSI KARENA ADANYA
KLAIM
TERJADI KARENA PIHAK YANG DIJAMIN OLEH
BANK MELAKUKAN WANPRESTASI, AKIBATNYA
PENCAIRAN BANK GARANSI OLEH BANK
PENERBIT BANK GARANSI PENJAMIN.
KLAIM PEMBAYARAN JAMINAN BANK HANYA
DAPAT DIAJUKAN OLEH PIHAK PEMEGANG
WARKAT JAMINAN BANK APABILA TIDAK
MELEBIHI JANGKA WAKTU SESUAI DENGAN
KLAUSUL YANG TERCANTUM DALAM SURAT
BANK GARANSI (14 HARI ATAU 30 HARI SEJAK
BERAKHIRNYA BANK GARANSI).
Hamidah Amir 28
LANJUTAN…
BERAKHIR KARENA ADANYA KLAIM
PENERIMA BANK GARANSI HARUS
MENYERAHKAN DOKUMEN ASLI SURAT
BANK GARANSI KEPADA BANK PENERBIT
BANK GARANSI.
BANK HARUS MEMBAYAR KLAIM/GANTI
RUGI YANG DIAJUKAN OLEH PEMEGANG
JAMINAN BANK (BANK GARANSI) APABILA
TERJAMIN MELAKUKAN WANPRESTASI,
DALAM HAL INI MAKA BANK HARUS
MEMBUAT AKTA SUBROGASI, SESUAI
DENGAN PASAL 1401 AYAT 1 DAN AYAT 2
KUH PERDATA
Hamidah Amir 29
Hamidah Amir

LANJUTAN…
BERAKHIR KARENA ADANYA KLAIM
PADA SAAT BANK MENCAIRKAN GARANSI BANK KEPADA
PENERIMA JAMINAN, MAKA SEJAK SAAT ITU PULA
PERJANJIAN PENANGGUNGAN UTANG BERUBAH
MENJADI PERJANJIAN KREDIT ANTARA BANK DAN
TERJAMIN DENGAN KEDUDUKAN BANK SEBAGAI
KREDITUR DAN TERJAMIN SEBAGAI DEBITUR SESUAI
DENGAN:
• PASAL 1840 KUH PERDATA YANG MENYEBUTKAN:
"PENANGGUNGAN YANG TELAH MEMBAYAR LUNAS
UTANGNYA, DEMI HUKUM MENGGANTIKAN KREDITUR
DENGAN SEGALA HAKNYA TERHADAP DEBITUR SEMULA.“
• PASAL 1400 KUH PERDATA YANG MENYEBUTKAN:
"SUBROGASI ATAU PENGGANTIAN HAK-HAK KREDITUR OLEH
SEORANG PIHAK KETIGA, YANG MEMBAYAR KEPADA
KREDITUR, DAPAT TERJADI KARENA PERSETUJUAN MAUPUN
DENGAN UNDANG-UNDANG 30
PERPANJANGAN BANK Hamidah Amir

GARANSI
PERMOHONAN PERPANJANGAN BANK GARANSI, HARUS
SESUAI DENGAN KETENTUAN PEMBERIAN GARANSI SEPERTI
SEMULA DAN DIBUATKAN BANK GARANSI BARU, KARENA
BANK GARANSI TIDAK BOLEH MEMUAT KATA-KATA YANG
MENYEBUTKAN BAHWA BANK GARANSI DAPAT DIUBAH
SECARA SEPIHAK, ARTINYA WARKAT BANK GARANSI YANG
JATUH TEMPO TIDAK DAPAT DIPERPANJANG KEMBALI
DENGAN MENGUBAH TANGGAL BERAKHIRNYA BANK
GARANSI.
PERPANJANGAN BANK GARANSI SEBAIKNYA DISAMPAIKAN
KEPADA BANK PENERBIT SEBELUM JANGKA WAKTU BANK
GARANSI LAMA BERAKHIR DAN HARUS MEMENUHI
KETENTUAN SEBAGAI BERIKUT:
• PENERBITAN KEMBALI BANK GARANSI DENGAN NOMINAL SAMA
SEPERTI BANK GARANSI LAMA, KARENA KONTRAK/KERJA SAMA
BELUM SELESAI SEPENUHNYA.
• PENERBITAN BANK GARANSI KEMBALI DENGAN NILAI NOMINAL
LEBIH KECIL DARIPADA BANK GARANSI YANG LAMA KARENA
KONTRAK SUDAH DISELESAIKAN SEBAGIAN. 31

Anda mungkin juga menyukai