Anda di halaman 1dari 29

PERATURAN KAPOLRI

NOMOR 2 TAHUN 2008 TANGGAL 29 APRIL 2008


TENTANG
PENGAWASAN, PENGENDALIAN & PENGAMANAN
BAHAN PELEDAK KOMESIAL
- BAHAN PELEDAK KOMERSIAL MERUPAKAN SARANA YANG SANGAT
DIBUTUHKAN DALAM INDUSTRI PERTAMBANGAN MIGAS, PERTAMBANGAN
UMUM DAN NON TAMBANG (PROYEK INFRA STRUKTUR) DALAM RANGKA
MENUNJANG PEMBANGUNAN NASIONAL DAN MENINGKATKAN DEVISA NEGARA
DARI HASIL PENGOLAHAN SUMBER DAYA ALAM.

- BAHAN PELEDAK KOMERSIAL JUGA DAPAT DISALAHGUNAKAN OLEH OKNUM


YANG TIDAK BERTANGGUNG JAWAB UNTUK KEPENTINGAN YANG MELAWAN
HUKUM SEHINGGA AKAN MENGGANGGU STABILITAS KAMTIBMAS SEPERTI
HALNYA PENYALAHGUNAAN HANDAK OLEH KELOMPOK TERORISME.

- SEHINGGA PERLU DILAKUKAN PENGAWASAN, PENGENDALIAN DAN


PENGAMANAN DALAM PENANGANANNYA DALAM HAL PRODUKSI, IMPOR /
PENGADAANNYA, PENDISTRIBUSIANNYA, PENYIMPANANNYA, DAN
PENGGUNAANNYA HANDAK SAMPAI DENGAN PEMUSNAHAN HANDAK YANG
SUDAH TIDAK DIGUNAKAN.
MAKSUD UTK MEMBERI PETUNJUK DAN
GAMBARAN TENTANG PROSEDUR &
MEKANISME PROSES PERIZINAN
HANDAK PELEDAK KOMERSIAL.

TUJUAN UTK MENDAPATKAN PERSAMAAN


PERSEPSI DAN TINDAKAN DALAM
PENGGUNAAN BAHAN PELEDAK
KOMERSIAL.
1. ORDONANSI BAHAN PELEDAK (LN.1893 NO. 234) DIUBAH TERAKHIR MENJADI
LN.1931 NO. 168 TENTANG PEMASUKAN, PENGELUARAN, PEMILIKAN,
PEMBUATAN, PENGANGKUTAN DAN PEMAKAIAN BAHAN PELEDAK
(PASAL II ATURAN PERALIHAN UUD 1945).
2. MIJN POLITIE REGLEMEN (LN.1930 NO. 341) TENTANG PERATURAN
KESELAMATAN KERJA TAMBANG (PASAL II ATURAN PERALIHAN UUD 1945).
3. UNDANG-UNDANG NOMOR 8 TAHUN 1948 TENTANG PENDAFTARAN DAN
PEMBERIAN IZIN PEMAKAIAN SENJATA API.
4. UNDANG-UNDANG NOMOR 12 TAHUN 1951 (LN.NO. 78/51 JO PASAL 1 AYAT D UU
NO. 8 TAHUN 1948) TENTANG PERATURAN HUKUMAN ISTIMEWA SEMENTARA.
5. UNDANG-UNDANG NOMOR 20 PRP. TAHUN 1960 TENTANG KEWENANGAN
PERIZINAN YANG DIBERIKAN MENURUT PERUNDANG-UNDANGAN MENGENAI
SENJATA API, AMUNISI DAN MESIU.
6. UNDANG-UNDANG NOMOR 22 TAHUN 2001 TENTANG MINYAK DAN GAS BUMI.
7. UNDANG-UNDANG NOMOR 2 TAHUN 2002 TENTANG KEPOLISIAN NEGARA
REPUBLIK INDONESIA.
8. UNDANG-UNDANG NOMOR 32 TAHUN 2004 TENTANG OTONOMI
PEMERINTAHAN DAERAH.

9. KEPPRES REPUBLIK INDONESIA NOMOR 125 TAHUN 1999 TANGGAL 11


OKTOBER 1999 TENTANG BAHAN PELEDAK.

10. PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 42 TAHUN 2002


TENTANG BADAN PELAKSANA KEGIATAN USAHA HULU MINYAK DAN GAS BUMI.

11. PERATURAN PEMERINTAH NOMOR 35 TAHUN 2004 TENTANG KEGIATAN USAHA


HULU MINYAK DAN GAS BUMI.

12. KEPUTUSAN MENTERI PERTAMBANAN DAN ENERGI NOMOR :


555.K/26/M.PE/1995 TANGGAL 22 MEI 1995 TENTANG KESELAMATAN DAN
KESEHATAN KERJA PERTAMBANGAN UMUM.

13. PERATURAN MENTERI PERTAHANAN NOMOR : PER/22/M/XII/2006 TANGGAL 19


DESEMBER 2006 TENTANG PEDOMAN PENGATURAN, PEMBINAAN DAN
PENGEMBANGAN BADAN USAHA BAHAN PELEDAK KOMERSIAL.
BAB. II JENIS-JENIS HANDAK
KOMERSIAL

HANDAK KOMERSIAL BAHAN KIMIA BUNGA API

1. Semua Jenis Dinamit Dikelompokan menjadi 3 (tiga) Bunga api yang dapat
2. Semua Jenis Blasting kelompok al : digunakan oleh masy yaitu :
Agents 1. Oksidator 1. Bunga api mainan
3. Semua Jenis Water Based 2. Reduktor berukuan kurang dari 2
Explosive 3. Bahan tambahan sebagai inchi (tidak menggunakan
4. Ammonium Nitrate katalisator izin pembelian dan
5. Semua Jenis ANFO penggunaan).
6. Semua Jenis Handak 2. Bunga api untuk
Pembantu (Blasting pertunjukan (show)
Acessories) berukuran 2 inchi sampai
7. Semua Jenis Shaped dengan 8 inchi (harus
Charge menggunakan izin
8. Semua Jenis Handak utuk pembelian dan
produksi yg sifatnya penggunaan).
explosive
1. PERSYARATAN UMUM SBG BADAN
USAHA DIBIDANG HANDAK

IMPORTIR/ DISTRIBUTOR PENGGUNA AKHIR

1. berbentuk badan hukum. 1. berbentuk badan hukum.


2. ditunjuk oleh pemerintah untuk pengadaan, 2. memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
penyediaan, dan pendistribusian handak. 3. memiliki Tanda Daftar Perusahaan (TDP)
3. memiliki surat izin usaha industri atau tanda daftar 4. memiliki tenaga ahli bahan peledak
industri terbatas dari Dep.Perindustrian. 5. memiliki kelengkapan persyaratan sebagai
4. memiliki Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) badan usaha yang menggunakan bahan
atau tanda daftar importir terbatas dari Dep. peledak
Perdagangan. 6. memiliki gudang tempat penyimpanan bahan
5. memiliki Angka Pengenal Importir (API) peledak
6. memiliki Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). 7. memiliki tenaga Satuan Pengamanan (Satpam)
7. memiliki Tanda Daftar Perusahaan (TDP). 8. memiliki lokasi peledakan atau penggunaan
8. memiliki tenaga ahli handak. bahan peledak
9. memiliki lokasi atau tempat untuk pembuatan dan
gudang penyimpanan handak.
10. memiliki tenaga Satuan Pengamanan (Satpam)
2. PERSYARATAN IZIN PRINSIP SBG PENGGUNA AKHIR

TAMBANG UMUM TAMBANG MIGAS NON TAMBANG/ PROYEK

1. MEMILIKI SURAT IZIN 1. MEMILIKI PERJANJIAN KON- 1. MEMILIKI PENUNJUKAN ATAU


PERTAMBANGAN DAERAH TRAK ANTARA PEMERINTAH PERJANJIAN KONTRAK DARI
(SIPD) BAGI BADAN USAHA DENGAN KONTRAKTOR PEMEGANG PROYEK .
YANG BERGERAK DI BIDANG KONTRAK KERJA SAMA
MINERAL INDUSTRI ATAU (KKKS). 2. MEMILIKI KEPALA TEKNIK
GOLONGAN C. PROYEK.
2. MEMILIKI PERJANJIAN 2. MEMILIKI KEPALA TEKNIK
KONTRAK KARYA (PKK), TAMBANG UNTUK WILAYAH 3. MEMILIKI JURU LEDAK ATAU
PERJANJIAN KARYA YANG TELAH BERPRODUKSI JURU TEMBAK YANG
PENGUSAHAAN DAN PENYELIDIK UNTUK BERSERTIFIKAT YANG
PERTAMBANGAN BATUBARA LAPANGAN YANG BERSTATUS DIKELUARKAN OLEH SAT.
(PKP2B), KUASA EKSPLORASI . GEGANA KORPS BRIMOB POLRI
PERTAMBANGAN (KP) ATAU
PERJANJIAN KONTRAK LAIN 3. MEMILIKI JURU TEMBAK
YANG DITETAPKAN OLEH BAHAN PELEDAK PERFORASI
PEMERINTAH CQ. DAN JURU TEMBAK SEISMIK
DEPARTEMEN ENERGI SUMBER YANG MEMILIKI KARTU IZIN
DAYA MINERAL. JURU TEMBAK BAHAN
3. MEMILIKI KEPALA TEKNIK PELEDAK (KIJTB) YANG
TAMBANG DAN JURU LEDAK DIKELUARKAN OLEH DITJEN
YANG MEMILIKI KARTU IZIN MINYAK DAN GAS BUMI.
MELEDAKKAN (KIM) YANG
DIKELUARKAN OLEH KEPALA
PELAKSANA INSPEKSI
TAMBANG (KAPIT) ATAU KEPALA
INSPEKTUR TAMBANG (KAIT) .
3. PERSYARATAN BADAN USAHA
JASA DIBIDANG HANDAK

JASA PELEDAKAN JASA PENYEDIA GUDANG JASA ANGKUTAN HANDAK

1. persyaratan administrasi al : 1. persyaratan administrasi al : 1. persyaratan administrasi al :


a. berbentuk badan hukum. a. berbentuk badan hukum. a. berbentuk badan hukum.
b. memiliki Surat Izin Usaha b. memiliki Surat Izin Usaha b. memiliki Surat Izin Usaha
Perdagangan (SIUP). Perdagangan (SIUP). Perdagangan (SIUP).
c. memiliki Nomor Pokok Wajib c. memiliki Nomor Pokok Wajib c. memiliki Nomor Pokok Wajib
Pajak (NPWP). Pajak (NPWP). Pajak (NPWP).
d. memiliki Tanda Daftar d. memiliki Tanda Daftar d. memiliki Tanda Daftar
Perusahaan (TDP). Perusahaan (TDP). Perusahaan (TDP).
e. memiliki Tanda Daftar
2. persyaratan teknis al : Usaha Pergudangan 2. Persyaratan teknis al :
a. memiliki tenaga ahli/Juru (TDUP). a. mempunyai pengalaman dalam
Ledak handak yang dibuktikan f. memiliki Surat Ijin melaksanakan pengangkutan
dgn sertifikat yang dikeluarkan Mendirikan Bangunan. bahan peledak.
oleh Sat Gegana Korps 2. persyaratan teknis al : b. memiliki atau dapat
Brimob Polri. a. memiliki tenaga ahli handak menyediakan sarana angkutan
b. memiliki Kartu Izin Meledakan dibuktikan dgn sertifikat bahan peledak yang memenuhi
(KIM) yang dikeluarkan oleh yang dikeluarkan oleh Sat persyaratan.
Sat. Gegana Korps Brimob Gegana Korps Brimob Polri. c. memiliki personil yang
Polri. b. memiliki lahan yg berpengetahuan dan
c. memiliki sarana dan prasarana memenuhi persyaratan berpengalaman di bidang
yang akan digunakan untuk utk dibangun gudang pengangkutan bahan peledak.
kegiatan peledakan. handak.
c. memiliki personil yg cukup
utk mengelola &
mengamankan gudang
Handak
1. JENIS IZIN YG DIBERIKAN
KPD IMPORTIR/ DISTRIBUTOR

IZIN PRINSIP OLEH DEPHAN IZIN OPERASIONAL OLEH POLRI

1. Izin Jenis & Jml Kuota Handak 1. gudang;


Berikut Perlengkapannya 2. pemilikan, penguasaan, dan
2. Produksi penyimpanan;
3. Pengadaan 3. pembuatan atau produksi atau
4. Pergudangan pencampuran dan distribusi;
5. Pendistribusian 4. Pemasukan (Impor atau Re-
6. Jasa Peledakan Impor);
5. pengeluaran (Ekspor atau
Re-Ekspor);
6. pembelian dan pendistribusian;
7. penghibahan;
8. pengangkutan;
9. pemusnahan;
10. uji coba.
3. JENIS IZIN YG DIBERIKAN
KPD PENGGUNA AKHIR

TAMBANG UMUM TAMBANG MIGAS NON TAMBANG

1. pemilikan, penguasaan, 1. pemilikan, penguasaan, 1. Izin Gudang


dan penyimpanan; dan penyimpanan; 2. pemilikan, penguasaan,
2. pembelian dan 2. pembelian dan dan penyimpanan;
penggunaan; penggunaan; 3. pembelian dan
3. pengalihan penggunaan; 3. pengalihan penggunaan; penggunaan;
4. penggunaan sisa; 4. penggunaan sisa; 4. pengalihan penggunaan;
5. Pengangkutan 5. Pengangkutan 5. penggunaan sisa;
6. pemusnahan 6. pemusnahan 6. pengangkutan;
7. pemusnahan
PERSYARATAN
NO. JENIS IZIN KET
PERMOHONAN REK ke KAPOLDA PERMOHONAN IZIN ke KAPOLRI
1. IZIN GUDANG - ALASAN & TUJUAN PENDIRIAN - REKOMENDASI KAPOLDA. HANYA UTK
GUDANG - BERITA ACARA PEMERIKSAAN NON TMBNG
- DATA JUMLAH & MACAM GUDANG LOKASI & KONSTRUKSI GUDANG DGN MASA
BERLAKU
- PERINCIAN JUMLAH DAN OLEH POLRI SETEMPAT. SELAMA
KAPASITAS GUDANG - PERSYARATAN LAIN SEPERTI PER PROYEK
- DENAH/PETA LOKASI GUDANG MOHONAN KE KAPOLDA. DIKERJAKAN/
- GAMBAR KONSTRUKSI DAN FOTO SESUAI
GUDANG KONTRAK.
- HASIL PENGECEKAN LAPANGAN
2. IZIN 3P - FOTO KOPI DOK. PERUSAHAAN - REKOMENDASI KAPOLDA. - SKEP KPL
- FC SI GUDANG - BERITA ACARA PEMERIKSAAN TEKNIK HANYA
- FC SKEP PENGANGKATAN KEPALA GUDANG. BERLAKU UTK
TEKNIK TBNG UMUM &
- PERSYARATAN LAIN SEPERTI PER- MIGAS.
- FC SERTIFIKAT JURU LEDAK MOHONAN KE KAPOLDA.
(TBNG UMUM) / JURU TEMBAK - SERTIFIKAT
(TBNG MIGAS) JURU LEDAK
DAN KIM UTK
- KARTU IZIN MELEDAKAN (KIM) NON TBNG
- SURAT PERNYATAAN PENGGUNA DARI POLRI.
AKHIR (SPPA)
- DATA KEKUATAN SATPAM
PERSYARATAN
NO. JENIS IZIN KET
PERMOHONAN REK ke KAPOLDA PERMOHONAN IZIN ke KAPOLRI
3. IZIN PEMBELIAN - RINCIAN JENIS & JML HANDAK YG - REKOMENDASI KAPOLDA. KHUSUS UTK
DAN AKAN DIBELI. - REKOMENDASI DITJEN MIGAS / NON TAMBANG
PENGGUNAAN - RENCANA PENGGUNAAN HANDAK. GEOLOGI & SDM/KADIS TAMBANG SERTIFIKAT
- SURAT PERNYATAAN PENGGUNA DAN KIM YG
dan ENERGI PROV. TK. I (SUS DILAMPIRKAN
AKHIR (SPPA). TAMBANG BATU GOL. C). DIKELUARKAN
- DATA KEPALA TEKNIK TMB. - PERSYARATAN LAIN SEPERTI DARI SAT.
- DATA JURU LEDAK (TMB) ATAU PERMOHONAN KE KAPOLDA GEGANA KORP.
JURU TEMBAK (MIGAS). BRIMOB
- FOTO KOPI SI GUDANG POLRI.
- FOTO COPY SI 3P
- LAPORAN STOCK HANDAK YG
DIMILIKI
4 IZIN - RINCIAN JENIS & JML HANDAK YG - REKOMENDASI KAPOLDA.
PENGALIHAN AKAN DIALIHGUNA. - PERSYARATAN LAIN SEPERTI
PENGGUNAAN - PENJELASAN TTG ALASAN PERMOHONAN KE KAPOLDA.
ALIHGUNA.
- SURAT PERJANJIAN PERSETUJUAN
TTG PENGALIHGUNAAN HANDAK
DARI PEMILIK KPD PENERIMA
HANDAK.
- FOTO KOPI IZIN HANDAK YG
AKAN DIALIHGUNA.
- FOTO KOPI SI GUDANG & 3P
PENERIMA HANDAK.
- SURAT PERNYATAAN PENGGUNA
AKHIR DARI PENERIMA HANDAK.
- LAP. STOCK HANDAK YG AKAN
DIALIHGUNAKAN.
PERSYARATAN
NO. JENIS IZIN KET
PERMOHONAN REK ke KAPOLDA PERMOHONAN IZIN ke KAPOLRI
5. IZIN PENGGUNA/ - RINCIAN JENIS & JUMLAH HANDAK - REKOMENDASI KAPOLDA.
PENGGUNAAN YG AKAN DIGUNAKAN. - PERSYARATAN LAIN SEPERTI PER
SISA - LAP. REALISASI PENGGUNAAN. MOHONAN KE POLDA.
- LAP. SISA STOCK HANDAK YG AKAN
DIGUNAKAN.
- FOTO KOPI IZIN HANDAK YG AKAN
DIGUNAKAN
- FOTO KOPI SI GUDANG
- FOTO KOPI SI 3P
6. IZIN PENG - RINCIAN JENIS & JUMLAH HANDAK - REKOMENDASI KAPOLDA ASAL dan - SI ANGKUT
ANGKUTAN YG AKAN DIANGKUT. KAPOLDA TUJUAN. SATU
ANTAR POLDA - PENJELASAN TTG MAKSUD & - BA CEK FISIK HANDAK YG AKAN POLDA
MAUPUN TUJUAN PENGANGKUTAN HANDAK DIANGKUT DI KELUAR
- JENIS ALAT ANGKUT (DARAT/ LAUT/ - PERSYARATAN LAIN SEPERTI PER KAN OLEH
UDARA) YG AKAN DIGUNAKAN DAN
TUJUAN TEMPAT PENGIRIMAN. MOHONAN KE POLDA. POLDA
- FOTO KOPI SURAT IZIN ASAL USUL SETEMPAT
HANDAK YG AKAN DIANGKUT.
- LAP. PERSEDIAAN/ STOCK HANDAK
YG AKAN DIANGKUT.
7. IZIN - ALASAN PEMUSNAHAN HANDAK - REKOMENDASI KAPOLDA ASAL
PEMUSNAHAN - RINCIAN JENIS & JML HANDAK YG - PERSYARATAN LAIN SEPERTI PER-
AKAN DIMUSNAHKAN MOHONAN KE POLDA.
- FOTO KOPI ASAL-USUL HANDAK YG
AKAN DIMUSNAHKAN
- PENJELASAN TTG LOKASI
PEMUSNAHAN.
- LAP. STOCK HANDAK YG AKAN
DIMUSNAHKAN
NO JENIS IZN MASA KETERANGAN
BERLAKU
1 Izin Gudang Handak 5 Tahun - Dapat diperpanjang utk jangka waktu sesuai dengan
izin yang telah ditentukan.
- Permohonan perpanjangan diajukan palinglambat 3
bulan sebelum habis masa berlakunya
2 Izin 3P Handak 5 Tahun - Masa berlaku izin sesuai dengan SIPD/ KP/ KK/ KKKS
atau sesuai dengan masa berlakunya izin gudang
yang dikeluarkan oleh Ditjen Mineral Batubara dan
Panas Bumi atau Ditjen Minyak dan Gas Bumi.
- Dapat diperpanjang utk jangka waktu sesuai dengan
izin yang telah ditentukan.
- Permohonan perpanjangan diajukan palinglambat 1
bulan sebelum habis masa berlakunya
3 Izin Pembuatan 5 Tahun - Telah melekat izin pendistribusian kepada pengguna
(Produksi) Handak akhir.
- Utk izin pembuatan (produksi) handak dengan mobil
atau mesin pencampur baik dilokasi maupun diluar
lokasi masa berlaku izinnya sesuai izin 3P yang
dimiliki oleh pengguna akhir.
- Permohonan perpanjangan diajukan palinglambat 3
bulan sebelum habis masa berlakunya
NO JENIS IZN MASA KETERANGAN
BERLAKU
4 Izin 2P Handak 6 Bulan Dapat diperpanjang hanya 1 (satu) kali untuk jangka
waktu 6 (enam) bulan dengan ketentuan :
- Utk handak yang belum direalisir pembeliannya
- Utk sisa handak yang belum habis digunakan
5 Izin Pengalih 3 Bulan Tidak dapat diperpanjang
Penggunaan dan Izin
Hibah Handak
6 Izin Pengangkutan 3 Bulan - Utk keperluan pengalih pengunaan, pemunahan dan
Handak uji coba hanya berlaku 1 (satu) kali keperluan atau
pemakaian.
- Utk penggunaan atau pemindahan penggudangan
handak berlaku untuk jangka waktu paling lama 3
(tiga) bulan.
7 Izin Pemusnahan 3 Bulan Apabila pemusnahan tidak dilaksanakan dalam jangka
waktu 3 bulan harus diajukan permohonan baru.
8 Surat Keterangan 1 tahun Dapat Diperpanjang sesuai dengan ketentuan yang
sebagai importir atau berlaku dengan mengajukan permohonan 1 bulan
produsen bunga api sebelum berakhir masa berlakunya.
9 Surat Rekomendasi 1 tahun Dapat Diperpanjang sesuai dengan ketentuan yang
Impor Bahan Kimia berlaku dengan mengajukan permohonan 1 bulan
sebelum berakhir masa berlakunya.
BAB. V PENGAMANAN BAHAN PELEDAK

Dalam pembuatan handak, Produsen handak wajib memiliki :


1. Lahan untuk pabrik pembuatan handak
2. Gudang penyimpanan bahan baku handak
3. Gudang penyimpanan hasil produksi handak

1. PENGAMANAN Pembuatan handak hanya dapat dilaksanakan oleh Badan Usaha Milik Negara
DALAM atau swasta yang ditunjuk oleh Pemerintah dengan persyaratan sebagai berikut:
PEMBUATAN BAHAN 1. Pabrik harus memenuhi ketentuan teknis dari segi keselamatan dan
PELEDAK keamanan.
2. Tidak menimbulkan gangguan kamtibmas dan tidak merugikan masyarakat
sekitarnya.
3. Handak yang diproduksi harus mencantumkan logo produsen dengan ciri
khusus yang hanya diketahui oleh Produsen.
4. Handak yang diproduksi harus mencantumkan tulisan atau simbol produksi,
nomor registrasi produksidan standard khusus tentang ukuran serta berat
setiap jenis handak yang diproduksi.
5. Handak hasil produksi dikemas dalam kotak yang terbuat dari kayu atau
karton yang bertuliskan “HATI-HATI BERBAHAYA BAHAN PELEDAK
SIMPAN BAIK-BAIK”.
6. Mematuhi ketentuan yang ditetapkan oleh instansi terkait.
2. PENGAMANAN DALAM PENGANGKUTAN
HANDAK KOMERSIAL

1. DARAT

A) TRUCK
1) RANMOR LAYAK JALAN.
2) GUNAKAN BBM OKTAN RENDAH
3) SISTEM LISTRIK RANMOR BAIK
4) KNALPOT GUNAKAN PENAHAN PANAS DAN TIDAK MENGARAH KE BAK ANGKUT.
5) RANGKA BAK ANGKUT BAIK.
6) LOABAK DARI KAYU APABILA DARI BESI HARUS DILAPISI KAYU.
7) MAKS MUATAN 80 %
8) JENIS DETONATOR TIDAK BOLEH DICAMPUR DENGAN BAHAN PELEDAK LAIN.

B) KERETA API
1) GERBONG BARANG YANG BEBAS DARI PENUMPANG.
2) BAGIAN DALAM DILAPISI KAYU/ PAPAN.
3) PUNYA KUNCI TERSENDIRI
4) TERSEDIA DUA BUAH ALAT PEMADAM KEBAKARAN DAN DILETAKAN DEKAT DENGAN
PETUGAS PENGAWAL.
5) JENIS DETONATOR DIMUAT TERPISAH.
6) TERSEDIA KOTAK P3K DAN OBAT-OBATANLAINNYA.
2. LAUT/ KAPAL

A) KAPAL YANG DIGUNAKAN HARUS MEMENUHI PERSYARATAN DAN KETENTUAN DITJEN


PERLA BAIK JENIS KAPAL, TRAYEK DSB.
B) PEMUATAN/ PENYIMPANAN HANDAK DI KAPAL JAUHKAN DARI KAMAR MESIN TIDAK
BOLEH DICAMPUR DENGAN BARANG-BARANG LAINNYA, MUDAH DIBUANG KELAUT
APABILA ADA BAHAYA (KEBAKARAN)

3. UDARA/ PESAWAT
A) PESAWAT HELI PENGANGKUT BAHAN PELEDAK PENUMPANG SELAIN PILOT DAN
PENGAWAL DILARANG.
B. DETONATOR DIANGKUT TERPISAH DILARANG HIDUPKAN PERALATAN TRANSMITER,
RADAR RADIO DAN SEBAGAINYA, HUBUNGAN DIAMBIL ALIH OLEH HELI PENUNTUN.

CATATAN : PASANG BENDERA MERAH SESUAI KETENTUAN


3. PETUGAS PENGAMANAN ATAU PENGAWAL
1. ANGGOTA POLRI YANG DITUNJUK UNTUK MELAKSANAKAN TUGAS PENGAMANAN ATAU PENGAWALAN
HANDAK HARUS DALAM KEADAAN SEHAT JASMANI DAN ROHANI, MEMILIKI DISIPLLIN KERJA YANG BAIK,
MEMILIKI PENGETAHUAN TENTANG HANDAK DAN MENGUASAI TUGAS PENGAMANAN DAN PENGAWALAN.
2. ANGGOTA POLRI YANG MELAKUKAN PENGAWALAN HARUS BERSERAGAM LENGKAP DENGAN
DILENGKAPI :
A. SURAT PERINTAH ATAU SURAT PERINTAH JALAN
B. KARTU TANDA ANGGOTA
C. BUKU CATATAN
D. SENJATA API DENGAN DILENGKAPI SURAT IZINNYA.
E. PLUIT, BORGOL, SENTER, JAS HUJAN DAN KEPERLUAN LAINNYA.
3. SEBELUM MELAKSANAKAN PENGAMANAN ATAU PENGAWALAN, PETUGAS MELAKUKAN PENGECEKAN
TERHADAP :
A. SARANA ANGKUTAN YANG DIGUNAKAN, APAKAH TELAH MEMENUHI PERSYARATAN;
B. SURAT-SURAT ATAU DOKUMEN YANG BERKAITAN DENGAN PENGANGKUTAN BAHAN PELEDAK;
C. MACAM ATAU JENIS, MERK DAN JUMLAH BAHAN PELEDAK YANG AKAN DIANGKUT;
D. IDENTITAS PENGEMUDI DAN KERNETNYA, SERTA MEMBERIKAN PETUNJUK.

4. SETELAH DILAKSANAKAN PENGECEKAN SEBAGAIMANA DIMAKSUD PADA AYAT (2), APABILA TIDAK
MEMENUHI KETENTUAN YANG BERLAKU, MAKA PETUGAS PENGAMANAN ATAU PENGAWALAN
MEMBATALKAN KEBERANGKATAN DAN SEGERA MELAPORKAN KEPADA ATASAN YANG MEMBERIKAN
PERINTAH PENUGASAN.

5. SETELAH PENGAMANAN ATAU PENGAWALAN SELESAI DILAKSANAKAN, PETUGAS MEMBUAT LAPORAN


TERTULIS KEPADA ATASAN YANG MEMBERIKAN PERINTAH DENGAN DILAMPIRI BERITA ACARA SERAH
TERIMA BAHAN PELEDAK
4. PENGAMANAN PENYIMPANAN HANDAK

1. PENYIMPANAN DETONATOR
a) Gudang hanya untuk menyimpan Detonator.
b) Harus dikelompokan macam dan jenis, pisahkan peti yang belum dibuka dengan yang sudah
diambil sebagaian isinya, keluarkan dahulu stock lama.
c) Dilarang buka kemasan dalam gudang harus diluar min 10 m dari gudang.
d) Dilarang buka kemasan. Mengepak dengan menjatuhkan, dibanting, diseret dilantai.
e) Dilarang buka kemasan dengan linggis, bercecerannya detonator, tetapi harus dalam kemasan.
f) Detonator yang sedang diperbaiki harus tersimpan pada gudang detonator lainny atau ditempatkan
pada jarak yang aman.
g) Digudang tidak boleh ada detonator yang tercecer atau tersimpan lepas dari kemasannya dan
juga tidak boleh ada kemasan yang terbuka.

2. PENYIMPANAN DINAMIT
a) Gudang hanya untuk menyimpan dinamit.
b) Dinamit disimpan diatas rak dan kayu (tinggi rak dari lantai mak 180 cm, jarak dari dasar lantai 30 cm).
c) Dikelompokan menurut macam dan jenisnya.
d) keluarkan dahulu stock lama.
e) Dinamit yang rusak didingkirkan dan tidak bolehdigabung.

3. PENYIMPANAN AMMONIUM NITRATE (AN)


a) Gudang hanya dipakai untuk menyimpan Ammonium Nitrate dan sejenisnya.
b) Penyimpanan Ammonium Nitrate dan sejenisnya disimpan diatas Pallet/ bangku setinggi 30 cm
dari lantai.
c. Penyimpanan AN dan sejenisnya tetap dalam kemasan aslinya diantara kemasan diberi papan
penyekat dan tinggi tumpukan maximal 10 tumpukan untuk karung ukuran 25-50 kg dan maximal 3
tumpukan untuk ukuran jumbo bag serta ruang bebas antara tumpukan dengan dinding 30 cm.
5. PENGAMANAN
PENGGUNAAN HANDAK

1. DILINDUNGI DOKUMEN (SURAT IZIN KAPOLRI)


2. REN LEDAK (JADWAL PELEDAKAN)
3. KA TEKHNIK, KA GUDANG, JURU LEDAK, SATPAM DAN POLRI YG
DITUGASKAN TG JAWAB KELUARNYA HANDAK
4. KA TEKNIK, JURU LEDAK DAN SATPAM BERTANGGUNG JAWAB
ATAS KEAMANAN ANGKUT DARI GUDANG KE LOKASI PELEDAKAN
5. KA TEKNIK & JURU LEDAK BERTANGUNG JAWAB ATAS
PENGGUNAAN HANDAK DI LAPANGAN
6. Pemusnahan Handak

•Rusak
•Tidak dipakai lagi

Mengajukan ijin pemusnahan ke Mabes Polri dgn


persyaratan :
-Rekomendasi Kapolda
-Alasan Pemusnahan
-Jenis Handak yg akan dimusnahkan
-Dok ijin asal usul handak yg akan dimusnahkan
-Lokasi pemusnahan
-Laporan stock handak yg akan dimusnahkan

a. Tehnik Pemusnahan b. Tata Cara pam


Pemusnahan Handak
a.Tehnik Pemusnahan

DILEDAKKAN DIBAKAR

- SBLM DIMASUKKAN LUBANG, IKATAN


HANDAK DIBERI DETONATOR.
- DETONATOR DIHUB-KAN DGN KABEL KE
EXPLODER/BLASTING MACHINE (JARAK
AMAN)
- BILA TDK MELEDAK, 30 MENIT
HANDAK yg akan KEMUDIAN BARU DIPERIKSA, APA
SEBABNYA DAN DIPERBAIKI/ULANGI.
DIBAKAR disiram
MINYAK

2,5 M

2M
2,5 M
API UNGUN
Ukuran Lubang : Handak
PETUGAS 2,5 x 2,5 x 2 M
(JARAK AMAN)
Lubang dalam tanah
7. PENGAMANAN HANDAK
SITAAN/TEMUAN

TUGAS POLRI DALAM PAM


HANDAK

HANDAK SITAAN HANDAK TEMUAN


1. Mencatat jenis & jumlah handak serta nomor 1. Mencatat jenis & jumlah handak serta nomor
pembuatan/ merk/ logo dan nama perusahaan/ pembuatan/ merk/ logo dan nama perusahaan/
pabrik pembuatanya. pabrik pembuatanya.
2. Mencatat hari, tanggal, jam kejadian pada saat 2. Mencatat hari, tanggal, jam kejadian pada saat
disitanya handak tersebut. ditemukannya handak tersebut.
3. Mencatan nama, umur, pekerjaan & alamat 3. Memberi label handak tsb dan diambil gambar/
tersangka serta pasal perundang-undangan foto kemudian disimpan atau dititipkan pada
yang dilarang. gudang yg memnuhi persyaratan dengan
memperhatikan tata cara penyimpanan dan
4. Mencatat asal-usul handak tersebut
pengamanannya.
5. Memberi label handak tsb dan diambil gambar/
4. Melaporkan pada satuan atas tentang telah
foto kemudian disimpan atau dititipkan pada
ditemukannya handak dan tindakan yang telah
gudang yg memnuhi persyaratan dengan
diambil.
memperhatikan tata cara penyimpanan dan
pengamanannya. 5. Melaksanakan pemusnahan sesuai prosedur
dan ketentuan yg berlaku.
6. Mengambil beberapa contoh dari handak
tersebut utk keperluan bukti dalam sidang 6. Mengamankan atau menjaga TKP
pengadilan.
7. Melaporkan Tim Jihandak atau Gegana untuk
7. Melaksanakan pemusnahan sesuai prosedur sterilkan TKP sebelum tim olah TKP Reskrim
dan ketentuan yg berlaku. bekerja.
PENGADMINISTRASIAN

POLRI DISTRIBUTOR & PENGGUNA AKHIR


1. Dalam rangka pendataan handak Polri 1. Melakukan pendataan/ pencatatan handak
melakukan giat sebagai berikut : antara lain :
a. Mengumpulkan dan mencatat data a. Buku Induk bahan peledak
pengguna akhir di wilayah. b. Kartu persediaan atau stock bahan peledak
c. label bahan peledak
b. Mengumpulkan, mencatat dan mengolah
data tentang hasil pengecekan dilapangan, d. Formulir atau bon pengeluaran.
data dan jumlah handak di setiap end user 2. Membuat laporan periodik yang disampaikan
dan importir. kepada Kapolri dengan tembusan Kapolda,
2. Dalam pendataan diperlukan : Kapolwil, Kapolres dan Kapolsek Setempat.

a. buku induk registrasi handak


b. buku tik perorangan pengguna akhir
c. buku registrasi izin handak (Gudang, 3P,
2P, Guna Sisa dll)
d. buku registrasi kasus-kasus bahan
peledak.
e. buku registrasi bahan peledak hasil
temuan dan sitaan.
BADAN USAHA YG BERGERAK DI BIDANG USAHA
PENGELOLAAN HANDAK KOMERSIAL YANG MELANGGAR
KETENTUAN DALAM PERATURAN KAPOLRI INI
DIKENAKAN SANKSI ADMINISTRASI DAN ATAU SANKSI
PIDANA BERDASARKAN KETENTUAN HUKUM YANG
BERLAKU
PADA SAAT BERLAKUNYA PERATURAN INI, MAKA
PETUNJUK PELAKSANAAN KAPOLRI NO. POL.:
JUKLAK/29/VII/1991 TENTANG PENGAWASAN,
PENGENDALIAN DAN PENGAMANAN BAHAN PELEDAK
NON ORGANIK ABRI DIVABUT DAN DINYATAKAN TIDAK
BERLAKU

Anda mungkin juga menyukai