Anda di halaman 1dari 16

Format Pengkajian

Gordon
1. Ade ayu puspita Sari (1714201071)
2. Maulidiah (1714201064)
3. Siti mahfudotul A (1714201049)
Asuhan Keperawatan Pada Ibu Nurmi
Dengan Diagnosa Medis gula darah dan kolestrol
Di Rumah
Tanggal 01 Mei 2018
A. Pengkajian
I. Identitas
1. Identitas pasien
• Nama : Nurmi S.pd
• Umur : 53 th
• Agama : Islam
• Jenis kelamin : Wanita
• Status : menikah
• Alamat : Kp. Peloneo Rt017/004 desa rawaboni
• Pendidikan : S1
• Tgl pengkajian : 01 Mei 2018
• Diagnosis medis : gula darah, kolestrol, gatal-gatal, kram
2. Identitas Penanggung Jawab
• Nama : Ade ayu puspita sari
• Umur : 18 th
• Agama : Islam
• Jenis kelamin : Perempuan
• Alamat : kp.pesisir
• Pekerjaan : perawat
• Hubungan dengan klien: tetangga
B.Status Kesehatan
a. Status kesehatan saat ini
1. Keluhan Utama (Saat MRS dan saat ini)
• Gatal-gatal, kesemutan, gigi sakit, mata kunang-kunang,
tulang pangul tak bertenaga, kaki tak bertenaga jika jika
jalan terasa sakit
2. Alasan masuk RS dan perjalanan penyakit saat ini
• Karena ketidak mampuan untuk berjalan harus di bantu
oleh orang lain
3. Upaya yang dilakukan untuk mengatasinya
C.Status Kesehatan Masa Lalu
1. Penyakit yang pernah dialami
• maag
2. Pernah dirawat
-
3. Alergi
• Gatal-gatal
4. Kebiasaan (merokok/kopi/alkohol dll)
-
III. Pola Kebutuhan Dasar (Data
Bio-psiko-sosio-kultural-
spiritual)
1. Pola persepsi dan manajemen kesehatan
• Mengetahui tetapi tidak menjalankan dan menjaga
2. Pola nutrisi-metabolik
• Sebelum sakit:
makan berlebih,jenis makanan karbohidrat dan serat dan
minyak berlebih sering
• Saat sakit:
makan teratur nutrisi seimbang suka di rumah sakit dan
makan makanan yang tidak mengandung gula dan minyak
berlebih
3. Pola eliminasi
a) BAB
• Sebelum sakit:
BAB lancar 2 hari 1x warna kuning pada kemampuan mengontrol
normal
• Saat sakit:
BAB encer 1 hari 3x warna tak menentu
b) BAK
• Sebelum sakit:
BAK pada malam hari 5x siang hari kurang lebih 3x
• Saat sakit:
BAK pada malam hari 3x siang hari 3x
4. Pola aktivitas dan latihan
a) Aktivitas
Kemampuan perawatan diri 0 1 2 3 4
Makan dan minum 
Mandi 
Toileting 

Berpakaian 
Berpindah  

0 : mandiri 1 : alat bantu 2 : dibantu orang lain 3 : dibantu orang lain dan alat
4 : tergantung total
b) Latihan
• Sebelum sakit:
latihan olahraga seminggu sekali
• saat sakit
jarang
5. Pola kognitif dan persepsi
• Penglihatan normal, penciuman normal, pendengar
normal, perasa normal, peraba normal
6.Pola tidur-istirahat
• Sebelum sakit : tidur nyenyak terkadang terbangun dimalm hari jam 2
dan terbangun jam 3
• Saat sakit : terkadang tenang dan tidak tenang jika tenang jam 8 pu
sudah tidur jika tak tenang terkadang susah untuk tidur.
7.Pola peran-hubungan
• Hubungan antara keluarga baik,dekat dengan keluarga,hubungan
dengan orang lain baik.
8.Pola seksual-reproduksi
• sebelum sakit :
Tidak melakukan seksual tidak ada peran suami
• saat sakit :
Kurang
9.Pola toleransi stress-koping
• stres saat ada masalah dan kemampuan menenangkannya
dengan tidur dan istirahat.
10.Pola nilai-kepercayaan
• sangat tekun ibadah dan erat dengan budaya
IV. Pengkajian Fisik

1. Tanda-tanda vital
• TD : 120/80 mmHg
• RR : 25 x/mnt
• ND: 87x/mnt
• SH : 35 c
V. Analisa Data
No Data • Etiologi Masalah
DS : Pasien mengatakan Gatal- • Faktor
gatal di bagian kaki keturunan,gaya
hidup,pola
DO : Pasien terlihat adanya makan,tidak
kemerahan pada kulit bagian kaki terkontrolnya
gula dalam
darah
DS : Pasien mengatakan jalan • Pada kolestrol
terasa berat Lemak yang
berlebihan
DO : Pasien terlihat kesusahan
untuk berjalan
B. Diagnosa Keperawatan
No Diagnosa Keperawatan Tgl Teratasi TTD

Anda mungkin juga menyukai