Anda di halaman 1dari 18

Laporan Hasil Training

On The Job
PRAMUNIAGA DAN KASIR

INDOMARET SUKAMULYA KEMAYORAN


T45D – JL. SUKAMULYA NO.21 & 24 RT.002 RW.06 KEL. HARAPAN MULIA KEC. KEMAYORAN JAKARTA
PUSAT
Agenda Pembahasan
01 Biodata Pribadi

02 Biodata Toko

03 S.W.O.T Toko

04 Proses Pembelajaran

05
Problem Solving
BIODATA

“ NAMA
NIK
CABANG
HOBI
: ALAN YUSUP
: 2015151834
: PURWAKARTA
: HIKING , RAFTING , CONTEN CREATOR

ALAN YUSUP
IG : @bang.al_
Email : alanyusup13@gmail.com
Biodata Toko
INDOMARET SUKAMULYA KEMAYORAN
T45D – JL. SUKAMULYA NO.21 & 24 RT.002 RW.06 KEL. HARAPAN MULIA KEC. KEMAYORAN JAKARTA PUSAT

Pimpinan Toko Kasir I


01 REGUS 04 SHELLA

Asisten Toko 05 Kasir II


02 IBROHIM.
NOVITA

Pramuniaga I
06 KARIM.
MD
03 Pramuniaga II
FERRA
07 AHMAD
S.W.O.T
(Strength, Weaknes, Opportunity, Treat)
Strength Weaknes
Kekuatan Pada toko T45D Kelemahan dari toko ,tempat
keramahan para personil toko, strategis di pinggir jalan tetapi
lebih terlihat kekeluargaan dan lahan parkir sempit dan di pakai
kompak dalam bekerja sama S W untuk parkir mobil pribadi warga
dalam team. setempat, jadi menyulitkan
pelanggan lain untuk parker, dan
O T membuat Sales Tidak terlalu tinggi.
Opportunity Your Text Here
Peluang untuk toko ini ,jika warga Ancaman yang mungkin bisa
setempat tidak menyalahgunakan terjadi, karna posisi toko di pinggir
lahan parkir tersebut akan lebih jalan dan banyaknya orang yang
memudahkan pelanggan datang keluar masuk hanya sekedar ke
dan mudah parkir, sehingga toilet dan leluasanya tukang parkir
memungkinkan naiknya sales keluar masuk toko, sehingga dapat
perharinya menjadi ancaman pada toko dari
tindakan pencurian.
Proses Pembelajaran
A. Melakukan Persiapan Toko
B. Melakukan Kebersihan Area Depan Toko (
Cleanlines)
1. Standarisasi Kebersihan Area Depan.
2. Standarisasi Kebersihan Area Dalam.
3. Standarisasi Kebersihan Area Gudang.
C. Melakukan Cek Kesegaran Produk (Quality
)
1. Management Kesegaran Produk.
2. Produk Di Gudang.
3. Pricetag Dan PVC Pricetag.
Proses Pembelajaran
D. Melakukan Display Dan Listing (Variasi Prod
uk)
1. Bisa Membaca Planogram Di Rak.
2. Informasi Produk.
3. Jenis Promosi.
4. Mekanisme Dan Periode Promosi.
5. Produk Promosi Ada Yang Tidak Terdisplay
6. Jenis Dan Nama Saran Promosi.
7. Kelengkapan Saran Promosi.
8. Listing Barang.
9. DCP SO W VB (WDCP)
Proses Pembelajaran
E. Melakukan Pelayanan (Service)
1. Pakaian Dan Penampilan.
2. Senyum, Salam Dan Sapa.
3. Penaawaran Produk.
4. Prosedur Inisial.
5. Prosedur Tutupan Shift danTutup Harian.
6. Transaksi Tunai.
7. Transaksi Non-Tunai.
8. Transaksi Virtual.
Proses Pembelajaran
F. Melakukan Pengawasan
1. GERBANG (Gerakan Anti Barang Hilang).
PROSES PEMBELAJARAN
(SERVICE)

01 PAKAIAN DAN PENAMPILAN

02 SENYUM DALAM DAN SAPA

03 PENAWARAN PRODUK

04 PROSEDUR INISIAL
PROSES PEMBELAJARAN
(SERVICE)

05 PROSEDUR TUTUP SHIFT DAN HARIAN

06 TRANSAKSI TUNAI

07 TRANSAKSI NON TUNAI

08 TRANSAKSI VIRTUAL
1. PAKAIAN DAN PENAMPILAN
a. Mengetahui standarisasi penampilan personil
Berpakain rapih , tdak kotor , berpenampilan sesuai standar SOP , rambut
pendek,tidak berjenggot dan kumis menggunakan gel, sabuk hitam, sepatu hitam ,
name tag terpakai.
2. SENYUM SALAM DAN SAPA
a. Mengetahui sapaan selamat datang dan menjaga konsistensinya
Menyapa ketika konsumen dating, membantu konsumen yang kebingungan
mencari barang ,dan menyapa ketika berpapasan di lorong dengan konsumen.

b. Mengetahui sapaan dengan konsumen saat berpapasan di lorong


Menyapa dengan sopan dan santun , serta mengucapkan selamat
pagi/siang/sore
c. Mengetahui respon kepada pelanggan
Menjawab apa yang di tanyakan konsumen ,dan membantu mencarikan barang
jika konsumen kesulitan mencari barang
3. PENAWARAN PRODUK
a. Mengetahui mekanisme,periode dan target promosi
Menjalankan prosedur promosi yang sudah di jadwalkan oleh HO dan
melaksanakannya sesuai dengan periode yang telah di tetapkan oleh HO

4. PROSEDUR INISIAL
a. Mengetahui proses inisial
Melakukan dan memperhatikan proses inisial pada saat tutup shift
b. Mengetahui kendala saat proses inisial
Kendala pada saat inisial, biasa terjadi pada jaringan , teknis pada computer, dan
personil yang belum datang
5. PROSEDUR TUTUPAN SHIFT DAN HARIAN
a. Mengetahui proses tutup shift dan tutup harian
Memperhatikan pimpinan shift melakukan tutup shift dan tutup harian
b. Mengetahui kendala kendala saat proses tutup shift/harian
Jaringan computer dan kendala ketika adanya variance .
6. TRANSAKSI TUNAI
a. Bisa melakukan transaksi tunai
Membantu kasir dalam proses transaksi tunai, barang yang di beli konsumen
b. Mengetahui kendala kendala transaksi tunai
Kendala pada saat transaksi tunai, teknis computer lemot, salah menginputkan
nominal uang yang dikasih konsumen.
7. TRANSAKSI NON TUNAI
a. Bisa melakukan transaksi non tunai kredit/ debit
Membantu proses pembayaran payment point, dengan debit,memperhatikan
kasir melakukan proses transaksi menggunakan kartu kredit,
b. Mengetahui kendala kendala transaksi non tunai
Jaringan computer, mesin EDC yang suka tiba tiba eror ,.

8. TRANSAKSI VIRTUAL
a. Bisa Melakukan transaksi virtual
Melakukan proses pemesanan tiker kereta api dengan di bombing oleh kepala
toko, dan melakukan pengisian pulsa
b. Mengetahui kendala kendala transaksi virtual
Kendala pada transaksi virtual, jaringan pada computer, suka tidak terhubung
dengan server penyedia layanan.
PROBLEM SOLVING

A. MASALAH
1.Konsistensi 7 kosakata pelayanan kurang .
2.Menawarkan promosi of the week tidak selalu pada saat transaksi

B.PROBLEM SOLVING
1.Mengingatkan dan memberikan masukan kepada kepala toko
2.Memberikan contoh dengan inisiatif menawarkan produk promosi kepada
konsumen setiap kali ada transaksi.

C.TUJUAN
1.Memberikan pelayanan yang nyaman, sopan dan santun guna kemajuan
perusahaan
2.Agar meningkatnya sales perharinya dan agar membuat margin pun naik jika
pelaksanaan promosi sesuai dengan target yang di harapkan perusahaan.
PLANING

A. Saran.
Guna menaikan margin, melakukan transaksi dengan metode yang saya pribadi
ingin terapkan di indomaret

1. Metode Langsung
2. Metode Tidak langsung

a. Metode langsung ini di tawarkan setiap kali ada transaksi ,guna membuat
konsumen tersugesti mengingat apa yang selalu kita tawarkan
b. Metode tidak langsung ini di tawarkan dengan cara door to door ,dengan cara
indomaret mengajukan MOU kepada pihak instansi ,seperti pemerintah / swasta
guna memberikan dampak yang luar biasa kepada mereka dengan kemajuan
indomaret yang semakin pesat.
Thank you

Anda mungkin juga menyukai