Anda di halaman 1dari 6

SOSIALISASI FORMULIR

REKAM MEDIS
FORMULIR REKAM MEDIS
Adalah lembaran kertas yang sudah
terformat, tercetak yang digunakan sebagai
instrument atau alat untuk mencatat, merekam
semua tentang identitas pasien, hasil
pemeriksaan, tindakan dan pelayanan yang
diberikan kepada pasien selama dirawat di RS
baik rawat jalan, rawat inap, maupun IGD.
MANFAAT FORMULIR REKAM MEDIS
• 1. Sebagai alat penting untuk menjalankan organisasi RS
• 2. Untuk merekam data transaksi sebagai bukti proses
pelayanan kepada pasien
• 3. Untuk mengurangi kemungkinan kesalahan dengan cara
menjalankan semua kejadian dalam bentuk tulisan
• 4. Sebagai bukti bahwa transaksi pelayanan telah
dilaksanakan
• 5. Sebagai alat komunikasi yaitu menyampaikan informasi
pokok dari 1 orang ke orang lain didalam unit kerja yang
sama atau unit kerja lain
KENDALA-KENDALA DI REKAM MEDIS
Dalam rangka tertib administrasi pelayanan rekam medis maka
dibutuhkan formulir rekam medis untuk mencatat serta
mendokumentasikan segala pelayanan, tindakan, serta therapy yang telah
diberikan kepada pasien. Namun ada beberapa kendala yg dihadapi di
RM, diantaranya :
1. Tidak adanya soft copy formulir di RM
2. Terbatasnya kertas untuk memperbanyak formulir
3. Terbatasnya stok formulir di RM sehingga formulir lama (yg tidak sesuai
standart akreditasi) menjadi difungsikan kembali
4. Tidak adanya sosialisasi di RM tentang formulir yang sesuai akreditasi
sehingga membingungkan petugas RM
FORMULIR YANG TERSEDIA DI
REKAM MEDIS
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai