Anda di halaman 1dari 18

KEANEKARAGAMAN

TUMBUHAN

Hanum Wulandari 18304241029


Anisah Nur 18304241033
Hery Prasetyo 18304241047
Anita Rakhma 18304244017
JUDUL

Mengenal Ganggang
Makroskopis Air Laut
TUJUAN

• Mengenal beberapa jenis ganggang makroskopis


yang hidup di air laut
• Mengidentifikasi dan menglasifikasi ganggang yang
ditemukan di pantai
• Membuat herbarium basah ganggang makroskopis
air laut
ALAT & BAHAN

– Alat tulis
– Alat dokumentasi
– Toples
– Kertas label
– Larutan fiksatif untuk memfiksasi alga misalnya
Day’s copper sulfat fluid
PEMBAHASAN
Ganggang Enteromorpha Kingdom: Protista
sp. Divisi : Chlorophyta
Kelas : Chlorophyceae
Bangsa : Ulvales
Suku : Ulvaceae
Marga : Enteromorpha
Spesies : Enteromorpha
sp.
(e-journaluajy.ac.id).
Deskripsi

Thallus panjang dan ramping, diameter seragam; biasanya


mengambang tidak terikat. Thalus sederhana atau
memiliki beberapa cabang mirip dengan thalus utama;
panjang yang bervariasi dari beberapa sentimeter hingga
beberapa meter; diameter1-10cm. Stipe pertama melekat
berbentuk silinder pendek, tetapi sering terpisah dan
mengambang; silinder mengalami perluasan pada
bagianatas, sering banyak lekukan dan berkerut, dan tidak
teratur dan sering menyempit (Setchel &Gardener 1920 :
252-253).
https://media.neliti.com/media/publications/119346-ID-
identifikasi-keanekaragaman-dan-pola-pen.pdf
Padina australis
Kingdom : Protista
Divisi : Phaeophyta
Kelas : Phaeophyceae
Ordo : Dictyotales
Famili : Dictyotaceae
Genus : Padina
Spesies : Padina australis
Deskripsi

Berdasarkan dari hasil penelitian didapatkan ciri-ciri sebagai


berikut: Alga ini berwarna coklat kekuningan. Thallus berbentuk
seperti kipas permukaan halus, licin dan agak tebal panjangnya
antara 4 –5 cm. Alga ini tumbuh menempel pada batu karang.
Thallus berbentuk seperti kipas dan segmen-segmen lembaran
tipis (lobus) dengan garis-garis berambut radial dan perkapuran
di bagian permukaan daun. Warna coklat kekuning-kuningan
atau kadang memutih karena terdapat perkapuran. Alat
pelekatnya (Holdfast) berbentuk cakram kecil berserabut. Bagian
atas lobus agak melebar dengan pinggiran rata. Tumbuh
menempel pada batu di daerah rataan terumbu karang
(Juneidi,2004; Pramesti, 2009).
http://etheses.uin-malang.ac.id/927/7/07620011%20Bab%204.pdf
Sargassum sp. Kingdom: Protista
Divisi: Phaeophyta
Kelas: Phaeophyceae
Ordo: Fucales
Famili: Sargassaceae
Genus: Sargassum
Spesies: Sargassum sp.
Deskripsi
• Sargassum sp.
Sargassum sp. adalah rumput laut yang tergolong divisi Phaeophyta
(ganggang coklat). Spesies ini dapat tumbuh sampai panjang 12 meter.
Tubuhnya berwarna cokelat kuning kehijauan, dengan struktur tubuh terbagi atas
sebuah holdfast (alat penempel atau perekat pada tumbuhan rumput laut) yang
berfungsi sebagai struktur basal, sebuah stipe atau batang semu, dan sebuah
frond yang berbentuk seperti daun. Warna coklat pada algae divisi Phaeophyta
muncul akibat dominansi dari pigmen fucoxanthin, klorofil a dan c, beta-karoten, dan
xantofil lainnya. Karbohidrat yang disimpan sebagian besar tersedia dalam bentuk
laminaran (polisakarida glukosa; terbentuk dari proses fotosintesis), disertai dengan
pati dalam jumlah tertentu tergantung spesiesnya. Dinding selnya terbuat dari
selulosa dan asam alginat (Guiry, 2007)
https://media.neliti.com/media/publications/75196-ID-none.pdf
Chaetomorpha sp. Kingdom : Monera
Divisi : Chlorophyta
Kelas : Chlorophyceae
Ordo: Ulotrichales
Famili : Ulotrichaceae
Genus : Chaetomorpha
Spesies : Chaetomorpha sp.
http://etheses.uin-
malang.ac.id/927/7/076200
11%20Bab%204.pdf
Deskripsi

Ciri-ciri sebagai berikut: Alga ini berwarna hijau,


thallus menyerupai benang kusut, permukaan halus
dan lembut, tidak bercabang, dan saling berlekatan
pada batu.
Menurut Hayati (2009), thallus menyerupai
benang yang kusut dan kasar saling berlekatan
dengan warna hijau tua dan hijau muda, tidak
bercabang. Tumbuh melekat di batukarang dan
pecahan karang mati adalah ciri khas dari
Chaetomorpha sp.
Ganggang ulva sp. Hayati(2009)
Kingdom : Protista
Divisi : Chlorophyta
Kelas : Chlorophyceae
Ordo : Ulvales
Famili : Ulvaceae
Genus : Ulva
Spesies :Ulva sp.
http://etheses.uin-
malang.ac.id/927/7/076200
11%20Bab%204.pdf
Deskripsi

• Spesifikasi dari spesies ini adalah thallus tipis


bentuk lembaran licin warna hijau tua tepi lembaran
berombak. Thallus warna gelap pada bagian tertentu
terutama dekat bagian pangkal karena ada sedikit
penebalan. Sebaran dari spesies ini, tumbuh melekat
pada substrat karang mati di daerah paparan
terumbu karang di perairan dangkal dengan
kedalaman 0,5 – 5 m dan dapat hidup pada perairan
payau. (Msuya & Neori, 2002)
Ganggang Gellidium sp.
Kingdom : Protista
Divisi : Rhodophyta
Kelas :Rhodophyceae
Ordo : Gelidiales
Famili : Gelidiaceae
Genus : Gelidium
Spesies: Gelidium sp.
(id.scribd.com)
Deskripsi

• Bentuk thallus silindris dengan percabangan yang


rumit dan rimbun, di atas percabangan umumnya
bentuk thalli(kerangka tubuh tanaman) agak
mengecil, permukaannya halus atau berbintil-bintil.
• Gracilaria sp. berwarna merah sampai ungu, kadang-
kadang juga lembayung atau pirang kemerah-
merahan.
• Kromatofora berbentuk cakram atau suatu lembaran,
mengandung klorofil a dan karetonoid, tetapi warna
itu tertutup fikoetrin.
Diskusi

• Dari hasil identifikasi, jenis terbanyak yang ditemukan


adalah anggota Kelas……………………………….. Mengapa?

• Ciri apakah yang digunakan untuk membedakan


antara Chlorophyceae, Phaeophyceae dan
Rhodophyceae?

• Mengapa ganggang makroskopis tidak dimasukkan ke


dalam kingdom Plantae?
Jawaban
• Dari data yang ada paling banyak adalah ganggang dengan kelas
Chlorophyceae. Karena ganggang ini banyak terdapat di tempat yang
banyak terkena sinar matahari

• Ciri yang digunakan untuk membedakan Chlorophyceae, Phaeophyceae


dan Rhodophyceae yaitu dari warna alga. Untuk Chlorophyceae warna
alganya hijau karena mengandung pigmen klorofil a dan b, karotin dan
xantofil, violasantin, dan lutein. Phaeophyceae mengandung klorofil a,
karotin,dan santofil, terutama fikosantin yang menutupi warna lainnyadan
yang menyebabkan ganggang itu kelihatan warna pirang dan
Rhodophyceae mengandung Rhodophyceae berwarna merah sampai
ungu, kadang-kadang juga lembayung atau pirang kemerah-merahan.
Kromatoforaberbentuk cakram atau suatu lembaran, mengandung
klorofila dan karotenoid, tetapi warna itu tertutup oleh zat warna merah
yang mengadakan fluoresensi, yaitu fikoeritrin (Tjitrosoepomo, 1998).

• Karena alga itu merupakan protista mirip tumbuhan karena tubuhnya


berupa talus dan memiliki pigmen klorofil untuk fotosintesis.

Anda mungkin juga menyukai