Anda di halaman 1dari 49

MAKANAN ORIENTAL

CIRI MASAKAN ORIENTAL


• Makanan oriental berasal dari negara negara Asia
(China, Jepang, Korea, Indonesia dll) Makanan
oriental berasal dari negara negara Asia (China,
Jepang, Korea, Indonesia dll)
• Kebiasaan makan dan tradisi negara
menyebabkan bervariasinya cara pengolahan &
memadu bumbuUmumnya merupakan makanan
sehat karena lebih mengutamakan merebus,
mengukus, menumis

• Kaya akan rempah, dengan berbagai variasi
yang unik
Makanan Jepang sangat sederhana dengan
mengutamakan penggunaan ikan dan
sayurMakanan Cina banyak dikukus dan
tumisMakanan India dan Asia Tenggara
banyak menggunakan jahe, bawang putih,
rempah2
• Makanan JepangSangat enak, sifatnya
universal, sederhana baik cara pengolahan
(kebanyakan menggunakan media air)
maupun bumbu, mengutamakan kekuatan
rasa dari kesegaran bahan baku
utamaMengutamakan keseimbangan antara
porsi, aroma, rasa dan tekstur. Penampilannya
memberikan ketenangan pada yang
mengkonsumsi
• MACAM-MACAM BUMBU YANG
DIGUNAKAN
Seaweed yang dibuat kaldu (dashi)Seaweed
Nori berupa lapisan warna hitam dengan
aroma yang kuatTofu : tahu JepangMiso :
Semacam taocoShoyu: kecap dari kedele
• MAKANAN KOREAMakanan pokok utama
adalah nasi, dapat di masak tersendiri atau
dicampur kacang-kacangan seperti kacang
merah, kacang kedele dllSalah satu makanan
terkenal Kimchi (sayuran/buah difermentasi),
Bulgogi atau Bulgalbi (daging diiris tipis,
dipanggang)Banyak menggunakan ikan dan
seafood, di samping daging sapi, babi dan
ayam.
• MASAKAN JEPANG TERKENAL
Shabu-shabuTempura: gorengan
sayuranSukiyakiMinuman terkenal sake dan
the
• Bumbu yang umum dalam masakan Korea:
Bawang putih, Merica hitam, bubuk cabai,
udang kering, sherry/arak, cuka (white
vinegar), Jahe, Daun bawang, Kecap, Minyak
Wijen, Wijen
• PengertianMakanan oriental adalah makanan
yang biasa atau lazim dimasak dan
dihidangkan di negara-negara Oriental
(Asia).Makanan di suatu negara dipengaruhi
oleh:Letak geografis: negara agraris, marinir,
kutub, 2 musim, 4 musimAgama, adat istiadat
dan budayaSosial ekonomi : income
percapitaKemajuan iptek
• Peralatan dalam Dapur Oriental
Alat-alat memasak dalam dapur oriental
adalah mirip dengan alat memasak yang ada
dalam dapur Indonesia ( Indonesia adalah
salah satu negara oriental)Alat menggoreng:
wajan atau kuali atau penggorengan yang
biasa digunakan di dapur oriental adalah
cekung (wox ), baik itu kecil,sedang maupun
besar.
• 4 Alat penghalus bumbu dikenal adanya cobek
dan muntu , pipisan dan anak pipisan, serta
lumpang dan alu, ( alat-alat ini tidak dikenal
didapur continental) disamping menggunakan
blender elektrik bagi yang memiliki alat
• Negara-negara yang menyajikan makanan
oriental

• 6 IranIran terletak dipersimpangan antara Eropa


dan Asia.Makanan pokok rakyat Iran adalah nasi
dengan beras tertentu, yang pada berasnya
terdapat titik hitam yang disebut
domsiahMasakan iran banyak menggunakan
yoghurt, kambing dan ayam

• 2. TurkiTurki terletak dipersimpangan antara
Eropa dan AsiaMakanan pokok rakyat turki
adalah nasiPilaf dan dolmasi adalah hidangan
yang terbuat dari nasi yang terkenal di Turki3
macam dolmasi:Yaprak dolmasi: dihidangkan
panasYaranci dolmasi: dihidangkan
dinginLahana dolmasi: dolmasi yang
dibungkus dengan kubis asin
• 3. ArabYang termasuk negara Arab adalah: Mesir,
Yaman, Irak, Yordania, Oman, Arab Saudi, Iran
dan beberapa negara di Afrika utara Algeria,
Maroko, TunisiaPrinsip jamuan makan Arab
adalah tebuka dan tamu harus dijamu/ tamu
harus dihormati secara santunJenis makanan
yang biasa dihidangkan: nasi + saus lemak yang
berbumbu, daging domba panggang, roti arab
serta makanan kecil manis yang disajikan sebagai
makanan selingan
• Hidangan Populer ArabShish Kebab: daging
kambing yang dipotong dadu (2x2cm) diberi
yoghurt, kemudian ditusuk dengan tusuk sate
lalu dipanggang“Sishe” berasal dari bahasa
Turki “sie” yang artinya tusuk satai“Kebab”
artinya daging kambing atau domba.
• Moussakha: hidangan yang terbuat dari mie
yang digoreng lalu diberi bumbu dan daging
kambing cincang, selanjutnya diletakkan
didalam pinggan dan dipanggang3. Hatva,
macamnya:- Gula-gula yang dibuat dari terigu,
lemak, gula dan kacang-kacangan.- Buah-
buahan yang diawetkan- Sirup buah
• 4. Buk Lava: pastry yang dibuat dari kacang
yang dipanggang secara berlapis dan diantara
lapisan-lapisan yang digiling agak kasar lalu
diberi madu atau sirop, kayu manis dan
lemon. 5. Couscous bisukhar: sejenis
martabak manis isi kacang dan gula.
• 12 Chelo: masakan nasi.yaitu beras dicuci, lalu
direndam dalam air garam, dimasak ½
matang, dicuci lagi, ditiriskan lalu dimasak
dengan mentega, dihidangkan bersama-sama
keraknya.Bila nasi ini dimasak atau
dihidangkan dengan kebab maka disebut
Chelo Kebab.
• 4. IndiaMakanan pokok rakyat India adalah
nasi, roti.Macam-macam roti India: Chapati
(roti tanpa fermentasi), Naan (roti tipis yang
dipanggang) dalam tandoor (tempat seperti
kuali yang digunakan untuk memanggang)
• Bumbu khas India: curry dan rempah-rempah
garam masala yaitu campuran dari kapulaga,
ketumbar, jinten, cengkih dan lada hitam yang
dioven kemudian dihaluskan.Spiced salt:
campuaran lada, garam dan bawang
putihPach pora: bumbu kombinasi dari jintan
hitam, jintan putih, adas, biji mosterd yang
semua disangrai lalu dihaluskan
• Hidangan Khas India Chicken Tandoori Kebab
Koftas
Pulao Chapaties Halwa
• Negara-negara Asia Tenggara
Birma/MyanmarMakanan pokok rakyat birma
adalah nasiHidangan khas birma banyak
terbuat dari beras, tepung beras, ketan dan
tepung ketan.Hidangan khas birma yaitu kari
(daging, ikan, sayuran)Bumbu yang digunakan:
kunyit, ebi, bawang putih, kecap ikan.

• 17 2. Thailand
• 2. ThailandMakanan pokok khas Thailand
adalah nasiCiri masakan Thailand adalah
pedas10 bumbu penting dalam dapur
Thailand:Chili powderKelapaKetumbarFish
sausBawang putihSerehDaun jeruk/jeruk
nipis/jeruk purutMinyak kedelai, kelapa,
bunga matahariLada hitam dan putihkecap
• Hidangan Khas Thailand
Pad Thai mie krob Tom Yam Kari daging Es Biji
Teratai Udang Penang
• 3. Vietnam dan KambojaMakanan pokok: nasi,
ketan, mieBumbu khas: daun mint, sereh,
daun ketumbar, kecap ikan.Ciri masakan
Vietnam:Menggunakan saus ikan hampir pada
semua masakanBila menghidangkan daging
lebih sering menghidangkan daging babi
sebagai bahan pokoknya.
• 4. MalaysiaMakanan pokok rakyat malaysia
adalah nasiMasakan asli malaysia hampir
sama dengan Thailand, Indonesia, dan Birma
bagian selatan.Dessert favorit: sarikaya yaitu
hidangan yang dibuat dari campuran telur,
santan kental, gula yang dikocok lalu diberi
warna dan dikukus.
• 5. SingapuraMakanan pokok rakyat singapura
adalah nasiPenduduknya 75% adalah orang
Cina sehingga masakan yang populer adalah
masakan Cina.Hidangan khas Singapura
banyak dipengaruhi dari negara-negara
sekitar, Indonesia, Malaysia
• 6. PhilipinaMakanan pokok rakyat Philipina adalah
nasiMasakan Philipina dipengaruhi oleh masakan Cina,
Jepang, Spanyol dan Amerika.Bumbu yang banyak
digunakan: cengkih, bawang putih, bawang bombay,
lada hitam, paprika, oregano, daun laurier, petis,
cukaCiri masakan Philipina:Dalam masakannya
menggunakan kombinasi. Misalnya kombinasi daging
yang mempunyai tekstur berbeda: sapi dan udang, ikan
dan ayamSamba dan bumbu yang merangsang tidak
banyak digunakan kecuali bawang putih dan lada.
• Pinakbet: hidangan dari sayuran yang ditumis
dengan daging dipotong-potong kecil dan
dimakan dengan bagoon (semacam sambal
ikan dalam botol/petis)4) Aroza’la valenciana:
masakan nasi istimewa untuk pesta yang
dibuat dari ketan dicampur beras diisi daging,
hati, ampela, sosis dan diberi warna kuning
dari kunyit.
• Negara Asia Timur Korea
Kebiasaan makan orang Korea terpengaruh oleh
Cina dan JepangMakanan pokok rakyat Korea
adalah nasiBumbu khas masakan Korea disebut
three flavors yaitu campuran biji wijen, lombok
merah dan bawang putihDaging yang digunakan
dalam masakan Korea adala daging sapi, babi,
ayam, kelinci, kambing dan domba.

• 26
• Masakan Populer Korea
• Bulgogi: daging panggang bertabur wijen
dihidangkan dengan saus yang rasanya agak
pedasSin Sul Lo/ juanlo Korea (Korean Steam
boat)
• Cina dan TaiwanMasakan Cina sangat terkenal
di duniaCiri khas dalam memasak sayur yaitu
dengan menggunakan api besar dan waktu
singkat sehingga sayuran masih tampak bagus
dan renyahPrinsip dasar memasak dalam
dapur Cina yaitu Aroma, textur, dan warna
• Aroma: Bumbu dasar yang menimbulkan
aroma khas seperti kecap, arak, gula, cuka,
jahe, bawang putih, lada, lombok, daun prei,
jamur hioko, rebung, oyster, MSG, lobakTextur
dan Rasa: textur dari sayuran renyah
sedangkan untuk masakan lainnya empuk,
halus, ringan.Warna: warna masakan Cina
sangat menarik.
• Macam-macam potongan bahan sebelum
dimasak
Slicing Shreding Dicing Mincing Diagonal
Cutting Chopping Marinating
• Macam-macam potongan bahan sebelum
dimasak
Slicing Shreding Dicing Mincing Diagonal
Cutting Chopping MarinatingMacam-macam
potongan bahan sebelum dimasak
Slicing Shreding Dicing Mincing Diagonal
Cutting Chopping Marinating
• Makanan nasional khas Korea adalah Kimchi.
Kimchi adalah sejenis acar berbahan dasar
sawi putih yang rasanya asam dan
pedas/sedikit pedasCabai merak kering yang
dipakai dalam pembuatan Kimchi disebut
“Kaooi karo”Sajian yang selalu ada nasi dan
sup
• Macam-macam Hidangan Khas Cina dan Taiwan
Wonton sup (pangsit) Chao Mien (bakmi goreng)
Chao Fan (nasi goreng) Abalone sup

• 32 Macam-macam Hidangan Khas Cina dan


Taiwan
Dimsum Fu yong hai Ayam Canton Bebek Peking
Es Sanghai Nasi Hainan

• JepangMakanan pokok rakyat jepang: nasi dan
roti sebagai makanan keduaCara makan
tradisional Jepang adalah makanan ditata di atas
meja rendah.Pola menu Jepang yang paling
menonjol adalah: “Ichiji Sansui” ( satu sup dalam
tiga lauk pauk)Cara pengolahan makanan Jepang:
mengukus, merebus dan mengetim

• 34 Bumbu dan Saus Khas Jepang


• Cara Pengolahan Masakan Jepang
Zenzai (makanan musim)O Sui Mono (sup
Jepang)Jaki Mono (makanan yang
dibakar)Nimono (makanan yang
direbus)Agemono (makanan yang
digoreng)Sunomono (acar)Kamamono (kue-
kue)Mushimono (makanan yang
dikukus)Buah-buahan

Anda mungkin juga menyukai