Anda di halaman 1dari 4

REGULASI DESAIN

KMLI
Tahun 2019
 Logo KMLI dan nomor lomba (berukuran 20 x 20 cm) harus ditempelkan
pada bagian depan dan jelas
 Logo KMLI atau nomor perlombaan tidak dapat dimodifikasi dalam kondisi
apa pun serta stiker dan logo tisak boleh ditutup sebagian atau
keseluruhan.
IDENTIFIKASI  Pada setiap empat sisi logo KMLI ada ruang kosong sebesar 10 cm.
 Nama sponsor atau logo lain harus lebih kecil daripada logo KMLI dan
Stiker sponsor harus dapat dimuat dalam 400 cm² (termasuk tempat
kosong).
 Lebar total Mobil listrik antara 120 - 140 cm.
 Berat minimum mobil kosong adalah 125 kg.
 Mobil listrik harus dilengkapi dengan tiang sensor sebagai acuan alat ukur
untuk posisi start dan finish.

SPESIFIKASI
MOBIL
LISTRIK
 Mobil harus memiliki konstruksi yang memadai untuk melindungi
pengemudi.
 roll bar harus berjarak minimal 5 cm diatas helm pengemudi , dan terbuat
dari pipa besi tanpa sambungan yang berdiameter 1” dengan ketebalan
minimal 2mm. Roll bar dapat dilas langsung ke rangka utama atau
KESELAMATAN menggunakan mekanisme baut dengan total pengunci minimal 4xM10.
KOMPETISI  Mobil harus menggunakan MCB (alat pemutus arus) disesuaikan dengan
spesifikasi motor.
 Body mobil harus menutupi rangka mobil.
 bahu hingga kepala pengemudi harus kelihatan dan tidak
tertutup/terhalang body mobil.

Anda mungkin juga menyukai