Anda di halaman 1dari 22

PANDUAN RELAWAN PRABOWO SANDI PROPINSI JAWA TIMUR

Strategi Canvassing
Mengepung 129.994 TPS
Di Jawa Timur

BPP
Badan Pemenangan Propinsi
PRABOWO SANDI Jawa Timur
KETUA BPP PRABOWO SANDI JATIM
Pengertian Canvassing Politik

Canvassing Politik
adalah kegiatan bertemu dan mendatangi langsung (bertatap
muka) dengan CALON PEMILIH yang terdaftar dalam DPT Pemilu
2019 oleh Relawan Prabowo Sandi di tingkat TPS. Tujuan
Canvassing Politik adalah mengenalkan Profil dan Visi Misi
Prabowo Sandi, sekaligus melakukan pemetaan politik di desa
setempat serta penggalangan dukungan kepada Prabowo Sandi
KONSEP DASAR PEMENANGAN

“KONTESTASI ELEKTORAL”
PENETAPAN PEMENANG

Manajemen Isu,
Manajemen Krisis

PEMILIHAN
Pemilih rasional
Pemilih Sosiologis
Pemilih Psikologis
PENGUASAAN PEMILIH
Publisitas
Kampanye
Propaganda POLITICAL MARKETING
Internal
Parpol KOALISI

POWER & OTORITAS

KANDIDASI
Tahapan Pemenangan Oleh Relawan

1. Perencanaan dan Pemetaan Politik Regional (Basis Data Per Desa)


2. Rekruitmen Relawan Terlatih oleh BPP Jawa Timur
3. Pelatihan Relawan Terlatih oleh BPP Jawa Timur
4. Rekruitmen Relawan Garda di Setiap Tingkatan (Kec/Desa/TPS)
5. Monitoring dan Pendampingan oleh Relawan terlatih
6. Canvassing Politik dan Door to Door Campaign ke Calon Pemilih
(Validasi data) oleh Relawan Garda
7. Relawan Mengepung TPS dan Memobilisasi Pemilih Pada Saat
Pemilihan
POSITI-
SEGMENTING
ONING

1
BRANDING

Manajemen
produk PLATFORM, RENCANA, KEBIJAKAN, JANJI
2 3 PARTAI
KAMPANYE
PENGUSUNG

4
PRESENTASI – PENGEMASAN – KOMUNIKASI

Strategi 2 1 LANGSUNG KE 3 MELALUI TOKOH &


MELALUI MEDIA CALON PEMILIH ORGANISASI
BERPENGARUH
CANVASSING (D-to-D) Monev

Tokoh-
Media Media Media Relawan Jaringan Jaringan Organisasi/K Pimpinan
Social Road show Media Tokoh
luar massa Massa Khusus Non Partai elompok Partai
Media Kandidat Campaign Berpeng- Berpengaruh Politik
ruang lokal Nasional Terlatih Partai Politik
aruh

Instru- Cetak TV Radio OL


Monev
men
PETA PEMILIH
STAR UP
PEMILIH YANG Monev DAERAH
PEMILIHAN
RISET &
PEMETAAN
DITARGETKAN
Pemetaan
Pemilih
Pengamanan
suara
SUKSES ELEKTORAL
DATA DASAR PEMILU 2019
PROVINSI JAWA TIMUR

DPT = 31. 011. 960 PEMILIH


DESA = 8.497 DESA
KECAMATAN = 666 KEC
TPS = 129. 994 TPS

LAKI-LAKI = 15.264.920 ORANG


PEREMPUAN = 15.747.040 ORANG

DATA KPU 2018


November 2018
HASIL PILPRES 2014 NO KAB/KOTA PRABOWO JOKOWI
1 KOTA SURABAYA 498,736 892,123
2 KOTA KEDIRI 59,461 100,492
NO KOTA /KAB PRABOWO JOKOWI
3 KOTA BLITAR 29,349 54,599
1 BONDOWOSO 270,778 175,467 4 KOTA MALANG 182,128 270,971
2 SITUBONDO 220,034 153,018 KOTA
5 MOJOKERTO 32,706 41,504
KOTA
3 PROBOLINGGO 68,112 58,149 6 PONOROGO 250,385 280,689
7 TRENGGALEK 140,980 267,772
4 KOTA PASURUAN 58,967 43,896 8 TULUNGAGUNG 210,972 401,482
MENANG

5 PACITAN 205,365 112,332

KALAH
9 BLITAR 194,251 488,724
6 BOJONEGORO 377,277 352,307 10 KEDIRI 294,429 619,456
11 MOJOKERTO 260,355 370,265
7 LAMONGAN 368,586 342,249
12 JOMBANG 303,115 411,112
8 GRESIK 350,955 312,496 13 NGANJUK 232,506 376,899
9 BANGKALAN 644,608 149,258 14 MADIUN 177,992 240,002
10 PAMEKASAN 378,652 135,178 15 NGAWI 200,735 303,169
16 KOTA MADIUN 41,048 65,059
11 KAB. PASURUAN 474,725 344,930
17 KOTA BATU 46,979 73,055
12 MAGETAN 205,946 190,962 18 MALANG 549,623 865,641
13 SUMENEP 332,956 245,410 19 LUMAJANG 256,576 319,840
14 SAMPANG 474,752 162,785 20 TUBAN 267,898 373,199
21 JEMBER 507,428 694,751
JUMLAH 4,431,713 2,778,437
22 PROBOLINGGO 280,103 289,694
HASIL TOTAL : 23 SIDOARJO 464,893 550,726

PRABOWO = 10.276.088 SUARA 24 BANYUWANGI 361,727 539,652

JOKOWI = 11.669.313 SUARA JUMLAH 5,844,375 8,890,876


TARGET SUARA DI JAWA TIMUR

BAGAIMANA MERAIH
60 % SUARA SE - JATIM
Setara dengan 15 juta suara

PADA PEMILU 2019


KUNCINYA SUARA
ADA DI TPS
SIAPA YANG PUNYA
JARINGAN HINGGA DI TPS?
DIALAH
PEMENANGNYA
PARPOL
OTHERS
MENYUSUN ORGANISASI RELAWAN JATIM
7
7
KPUD PROPINSI

5 5
KPUD SURABAYA

666 X 20 = 13.320 ORANG


5 5
PPK KECAMATAN

8.497 X 20 = 169.940 ORANG


PPS KELURAHAN
3 1

129.991 X 15 = 1.949.865 ORANG


7 1
KPPS TPS

REKRUITMENT TIM DI SETIAP LEVEL HARUS


“TERKONFIRMASI” OLEH PENYELENGGARA
JUMLAH RELAWAN SE JAWA TIMUR

Relawan Terlatih 2 Orang 666 Kecamatan 1.332 Orang


Relawan Garda Kecamatan 20 Orang 666 Kecamatan 13.320 orang
Relawan Garda Desa/Kelu 20 Orang 8.497 Desa/Kel 169.940 Orang
Relawan Garda TPS 15 Orang 129.994 TPS 1.949.910 Orang

JUMLAH TOTAL RELAWAN


2.134.502 ORANG
STRUKTUR KERJA RELAWAN
KETUA TIM
Konsultan SEKRETARIS / DEWAN PENASEHAT
Pemenangan KETUA HARIAN DEWAN PEMBINA

DATA IT
KEUANGAN
CENTER MONEV SEKRETARIAT
& ADMINI Bendahara
Manajer Staf
Anggota
STRASI
Ka Sekretariat
Sekretaris
Staf

DIREKTUR RELAWAN

MANAGER MANAGER MANAGER DATA


RELAWAN PENGGALANGAN DAN LOGISTIK

KOORD. RELAWAN KOORD. 14 ORANG GALANG TOKOH


LOGISTIK
TERLATIH PENGGALANGAN
JARINGAN GALANG ORGANISASI DATA DAN
1. KOORD KAB RELAWAN KEBIJAKAN
RELAWAN KOTA
TERLATIH
2. KOORD KOMUNITAS
666 X 2 = 1.332 ORANG KECAMATAN 666 X 20 = 13.320 ORANG
3. KOORD
KELURAHAN/DESA 8.497 X 20 = 169.940 ORANG
4. PENGGERAK TPS
129.994 X 15 = 1.949.910 ORANG
Alur Kerja Tim Relawan Terlatih & Garda

TEAM KOORDINATOR
MONITORING RELAWAN TERLATIH

KOORDINATOR
RELAWAN KABUPATEN REKAPITULASI
ADMINISTRASI LAPORAN
KUNJUNGAN
KOORDINATOR PER KELURAHAN
RELAWAN
KECAMATAN

REKAPITULASI LAPORAN
KOORDINATOR KUNJUNGAN
RELAWAN KELURAHAN LAPANGAN HARIAN
MEKANISME
LAPORAN
RELAWAN TPS
LAPORAN
KUNJUNGAN HARIAN

Door To Door
Campaign / CANVASSING

PEMILIH YANG DI TARGET


OUTPUT KERJA RELAWAN TERLATIH

Meningkatkan popularitas dan


elektabilitas Capres & Cawapres
ke titik yang tertinggi
RELAWAN Terdistribusinya alat sosialisasi dan alat
TERLATIH peraga kampanye dengan baik dan
merata di seluruh wilayah (SESUAI
DAN DATA)
GARDA Tersosialisasinya program, VISI
DAN MISI dari Capres & Cawapres
kepada masyarakat

Tersosialisasinya profile Capres &


Cawapres yang dibutuhkan oleh
masyarakat
TUGAS RELAWAN TERLATIH

1. MEMILIKI HANDPHON BERBASIS ANDROID YANG TERKONEKSI DENGAN


INTERNET
2. MENDAFTARKAN DIRI MELALUI APLIKASI RELAWAN PRABOWO – SANDI
JAWA TIMUR
3. BERSAMA BPD KABUPATEN / KOTA MEREKRUT DAN MELATIH 20 ORANG
RELAWAN GARDA KECAMATAN
4. MEMASTIKAN TERBENTUKNYA SELURUH RELAWAN DI TINGKAT
KECAMATAN, DESA/ KELURAHAN, DAN RELAWAN TPS DI WILAYAH
KERJANYA
5. MELAKUKAN MONITORING KINERJA RELAWAN GARDA DISETIAP
TINGKATAN
6. MELAKUKAN PELAPORAN SECARA RUTIN DAN BERKALA KEPADA BPD
DAN PUSAT DATA CENTER JAWA TIMUR
7. MELAKUKAN E – QUICK SURVEY DI WILAYAHNYA BERDASARKAN
PETUNJUK DARI DATA CENTER
8. BERSAMA TEAM BPD KABUPATEN / KOTA MELAKUKAN EVALUASI KINERJA
RELAWAN DISELURUH TINGKATAN
TUGAS RELAWAN GARDA KECAMATAN

1. MEMILIKI HANDPHON BERBASIS ANDROID YANG TERKONEKSI DENGAN


INTERNET
2. MENDAFTARKAN DIRI MELALUI APLIKASI RELAWAN PRABOWO – SANDI
JAWA TIMUR
3. BERSAMA RELAWAN TERLATIH MEREKRUT DAN MELATIH RELAWAN
GARDA DESA / KELURAHAN SEBANYAK 20 ORANG
4. MEMASTIKAN TERBENTUKNYA SELURUH RELAWAN DI TINGKAT DESA/
KELURAHAN, DAN RELAWAN TPS DI WILAYAH KERJANYA
5. MELAKUKAN MONITORING KINERJA RELAWAN GARDA DI WILAYAH
KERJANYA
6. MELAKUKAN PELAPORAN SECARA RUTIN DAN BERKALA KEPADA
RELAWAN TERLATIH, BPD DAN PUSAT DATA CENTER JAWA TIMUR
7. BERSAMA TEAM BPD KABUPATEN / KOTA DAN RELAWAN TERLATIH
MELAKUKAN EVALUASI KINERJA RELAWAN DIWILAYAH KERJANYA
TUGAS RELAWAN GARDA DESA / KELURAHAN

1. MEMILIKI HANDPHON BERBASIS ANDROID YANG TERKONEKSI DENGAN


INTERNET
2. MENDAFTARKAN DIRI MELALUI APLIKASI RELAWAN PRABOWO – SANDI
JAWA TIMUR
3. BERSAMA RELAWAN TERLATIH MEREKRUT DAN MELATIH RELAWAN GARDA
TPS SEBANYAK 15 ORANG
4. MEMASTIKAN TERBENTUKNYA SELURUH RELAWAN DI TINGKAT TPS DI
WILAYAH KERJANYA
5. MELAKUKAN MONITORING KINERJA RELAWAN GARDA DI WILAYAH
KERJANYA
6. MELAKUKAN PELAPORAN SECARA RUTIN DAN BERKALA KEPADA RELAWAN
GARDA KECAMATAN, RELAWAN TERLATIH, BPD DAN PUSAT DATA CENTER
JAWA TIMUR
7. BERSAMA TEAM BPD KABUPATEN / KOTA DAN RELAWAN TERLATIH
MELAKUKAN EVALUASI KINERJA RELAWAN DIWILAYAH KERJANYA
TUGAS RELAWAN GARDA TPS

1. MEMILIKI HANDPHON BERBASIS ANDROID YANG


TERKONEKSI DENGAN INTERNET
2. MENDAFTARKAN DIRI MELALUI APLIKASI RELAWAN
PRABOWO – SANDI JAWA TIMUR
3. MELAKUKAN PEMETAAN CALON PEMILIH
4. MELAKUKAN CANVASSING DOOR TO DOOR ( TATAP
MUKA )
5. MEMASTIKAN DAN MENDATA CALON PEMILIH
PRABOWO – SANDI SEBANYAK MINIMAL 15 ORANG
DENGAN CARA MEMASUKKAN NIK, FOTO KTP, FOTO
DIRI KEDALAM APLIKASI DATA CENTER RELAWAN JAWA
TIMUR
DAFTAR RELAWAN PRABOWO SANDI
JAWA TIMUR

 BKSN = BARISAN KYAI SANTRI NAHDLIYIN  GUS AAM (KETUA)


 RN-PAS = RELAWAN NASIONAL – PRABOWO SANDI  FITA JUWITA (KETUA)
 PASTI = PRABOWO SANDI DI HATI  SUGIANTO (KETUA)
 EMAK-EMAK BELA NKRI JATIM  Drg. DWI
 GMI = GERAKAN MILLENIAL INDONESIA  RENALD
 M16 = MELAWAI 16  ADI
 SEKBER PRABOWO SANDI  TJEJTEP YASIN
 RELAWAN GANTI PRESIDEN  DR. NIKMAH SAGRAM
 PPIR = PEJUANG PURNAWIRAWAN INDONESIA RAYA 
 PERMAK BODHI
 PEPES
TIME LINE PEMENANGAN PEMILU 2019

3 Perumusan Pendampingan
5 Advokasi Pasca Pemilu
Strategi Pemenangan Kandidat 9

Pengajuan Capres & Cawapres 2019


1 Start Up

6 Pemungutan suara

TIME LINE
FEB MAR APR MEI JUN AGS SEP OKT NOV DES JAN FEB MAR APR MEI JUN
2018 2019

Riset &
2
Pemetaan Pendampingan
6
RELAWAN GARDA
8 Sistem
4 Pengelolaan Pengamanan Suara
Relawan Terlatih
KITA MENANG
KARENA KITA TERLATIH

Anda mungkin juga menyukai