Anda di halaman 1dari 9

GINGIVA KARSINOMA SEL

SKUAMOSA

DESTIRA SAGITA PRATAMI


1112017019
Pasien perempuan berusia 61 tahun, dilaporkan iritasi pada gingiva yang
berdekaan dengan gigi 11 selama 3 bulan, sehingga terdapat plak kuning.

Dikira periodontitis lalu diberi resep amoksilin selama 10 hari. Dikarenakan


terdapat perubahan gejala klinis yang diobservasi dokter gigi pemeriksaan
intraoral menunjukkan resesi marginal gingiva di gigi 11 dan 12 karena
proliferasi lesi, adanya ektravasasi kuning yang mengakibatkan keluarnya
puss di wilayah bukal.
Dilihat dari aspek klinis lesi didapat diagnosis diferensial nya adalah proses
pappiloma virus proliferasi infeksi disebabkan oleh manuasia ( HPV ) dan karsinoma
sel skuamosa
Diagnosis karsinoma sel skuamosa dibuat empat belas hari setelah biopsi insisi,
penyembuhan ditemukan tidak memuaskan. Pasien dilakukan pengobatan berupa
eksisi bedah tumor dan GTSL yang dibuat untuk rehabilitasi, satu bulan setelah
operasi rahang atas; Pasien disampaikan kepada diseksi daerah kelenjar getah
bening dan radioterapi untuk perawatan tambahan 3 bulan. Tiga tahun setelah akhir
pengobatan, pasien terus folow-up dan ternyata tidak menunjukkan tanda-tanda
kekambuhan.
Kasus scc melibatkan gingiva maksila bagian gigi
insisif sentral dan lateral kanan.
Karsinoma sel skuamosa ( SCC ) adalah keganasan yang sering
ditemuin yaitu neoplasma yang mempengaruhi lapisan mukosa
oral, 90 % lesinya adalah keganasan.
Kasus SCC gingiva neoplasma ini lebih sering pada wanita
dibandingkan pada pria.
Umumnya SCC terdapat pada lidah dan dasar mulut, tetapi
dapat juga terjadi di palatum molle, mukosa bukal dan gingiva.
Etiologi masih belum diketahui, faktor predisposisi :
1. peminum alkohol berat
2. kebiasaan mengunyah daun sirih
3. merokok terbalik
Karakteristik klinis bervariasi :
exophtic, endofit ulserasi, leukoplastic,
erythroplastic, erythroleukoplastic.
Biasanya tidak menimbulkan rasa sakit dan
terletak di tempat yang berkeratin.
Pengobatan utama yaitu bedah lalu
GTSL bertuuan untuk rehabilitasi.
Radioterapi,kemoterapi neo – adjuvant,
serta pengobatan adjuvant atau paliatif.
Kesimpulan
gingiva karsinoma sel skuamosa adalah kondisi
yang kesempatan untuk sembuhnya besar ika
didiagnosis dan diobati dini. Dalam hal ini
dokter gigi memanikan peran penting dalam
deteksi dini karsinoma sel skuamosa gingiva.

Anda mungkin juga menyukai