Anda di halaman 1dari 14

EVALUASI JABATAN

(menentukan nilai
jabatandengan
menggunakan
“POINT METHOD”

Dr. Dra. IKA KORIKA SWASTI, M.Pd

1
Evaluasi Jabatan

• Suatu aktivitas yang dilakukan agar setiap jabatan mempunyai nilai


jabatan yang memenuhi keadilan internal
• Dilakukan untuk membuat struktur gaji pokok bagi seluruh jabatan
yang ada dalam organisasi

Menginformasikan nilai jabatan dan besaran gaji pokok yang


diterima SDM sesuai jabatan masing-masing, serta
diperhitungkan menurut tingkat dan golongan kepangkatan

2
Point Method

• Merupakan metode evaluasi jabatan yang dilakukan dengan


perhitungan matematis untuk menentukan nilai jabatan berdasarkan
compensable factors (kriteria-kriteria yang berhubungan dengan
pekerjaan), ditetapkan dan disesuaikan dengan karakteristik jabatan-
jabatan yang dinilai.

• Metode ini memperhatikan rincian deskriptif dari masing-masing


jabatan untuk menentukan level dan “bobot” dari jabatan yang
bersangkutan.

3
LANGKAH POINT METHOD

1. Menentukan Compensable Factor


2. Menentukan nilai konversi / konstanta
3. Menentukan tingkat (level) masing-masing Compensable Factor
4. Mengalokasikan nilai (point) untuk masing-masing Compensable
Factor
5. Mengalokasikan nilai (point) terhadap jabatan-jabatan yang
dievaluasi
6. Menghitung nilai gaji pokok

4
“ IMPLEMENTASI POINT METHOD”

1.Anda diminta menyusun struktur gaji untuk 4 jabatan, yaitu:


Director, Sales Manajer, Supervisor, dan Operator
2. Data-data yang tersedia adalah:
a. Compensable factor :
Education, Experience, Job Complexity, Responsibility dan working condition.
b. Ditetapkan prosentase (bobot) untuk masing-masing compensable factor terhadap
jabatan adalah sbb:
Education = 100%, Experience = 80%, Job Complexity = 60%,
Responsibility = 40%, Working Condition = 20%
c. Ditentukan nilai maksimal untuk nilai jabatan adalah 1500
d. Tingkat level kepentingan I s.d V
e. Nilai konversi atau konstanta Rp 3000

5
5. Ditetapkan tingkat (level) dari semua compensable factor untuk masing-
masing jabatan yang akan dievaluasi sebagai berikut:

Comp Factor OPERATOR SUPERVIS. SALES GENRL


MANAG. MANAG
EDUCATION 2nd 4th 4th 5th

EXPERIENCE 2nd 3rd 4th 4th


JOB COMPLEXITY 1st 2nd 3rd 5th

RESPONSIBILITY 2nd 3rd 5th 5th

WORKING 2nd 3rd 4th 5th


CONDITION

6
BAGAIMANA MENGHITUNG
STRUKTUR GAJI UNTUK
MASING-MASING JABATAN
TERSEBUT ?
Perhatikan, pelajari dan lakukan tahap-tahapan berikut ini

7
1. Membuat tabel presentase tingkat
kepentingan berdasar 5 tingkatan

Compensable 1st 2nd 3rd 4th 5th bobot


Factor
Education 20 40 60 50 100 100

Experience 16 32 48 64 80 80

Job Complexity 12 24 36 48 60 60

Responsibility 8 16 24 32 40 40

Working 4 8 12 16 20 20
Condition 8
Cara menghitungnya

Misal:
• Level I Tingkat pendidikan
1/5 x 100 = 20
• Level I Pengalaman
1/5 x 80 = 16
• Level I Kompleksitas Pekerjaan
1/5 x 60 = 12
• Level I Responsibilitas
1/5 x 40 = 8
• Level I Kondisi Pekerjaan
1/5 x 20 = 4

9
2. Membuat tabel tingkat kepentingan menurut tingkatan
dengan memperhatikan nilai jabatan maksimal yang
ditetapkan

Compensable 1st 2nd 3rd 4th 5th bobot


Factor
Education 100 200 300 400 500 100

Experience 80 160 240 320 400 80


Job Complexity 60 120 180 240 300 60
Responsibility 40 80 120 160 200 40
Working 20 40 60 80 100 20
Condition
300 600 900 1200 1500 300

10
Cara menghitung tingkat
kepentingan
• Level I Tingkat pendidikan
20/300 x 1.500 = 100
• Level I Pengalaman
16/300 x 1.500 = 80
• Level I Kompleksitas Pekerjaan
12/300 x 1.500 = 60
• Level I Responsibilitas
8/300 x 1.500 = 40
• Level I Kondisi Pekerjaan
4/300 x 1.500 = 20

11
3. Menentukan nilai jabatan pada
masing-masing jabatan
Comp Factor OPERATOR SUPERVISOR SALES DIRECTOR
MANAG.
EDUCATION
200

EXPERIENCE
160

JOB COMPLEXITY
60

RESPONSIBILITY
80

WORKING
CONDITION 40

5. Nilai 540 12
Cara menghitung nilai jabatan
untuk jabatan operator
Comp Factor Operator

Education 2 x 100 = 200

Experience 2 x 80 = 160

Job Complexity 1 x 60 = 60

Responsibility 2 x 40 = 80

Working 2 x 20 = 40
Condition

540

13
4. MENENTUKAN BESARNYA NILAI GAJI POKOK UNTUK
MASING-MASING JABATAN DENGAN MEMPERHATIKAN NILAI
KONVERSI

General Manager =

Sales Manager =

Supervisor =

Operator = 540 X Rp 3.000 = Rp 1.620.000

14

Anda mungkin juga menyukai