Anda di halaman 1dari 11

CITYBANK INDONESIA

ANGGOTA KELOMPOK
VISI DAN MISI
CITIBANK INDONESIA
VISI
Menjadi Bank yang dikagumi dan menjadi corporate citizen di negara ini
dengan memberikan solusi yang bertanggung jawab dan berfokus kepada
klien dengan tim terbaik di industri.

MISI
Bekerja tanpa kenal lelah untuk melayani individu, masyarakat, lembaga dan
negara serta berusaha untuk menciptakan hasil terbaik bagi nasabah kami
dengna solusi finansial yang sederhana, kreatif, dan bertanggung jawab yan
gmenghubungkan lebih dari 1000 kota, 160 negara dan jutaan orang.
CITIBANK INDONESIA
• Citibank Indonesia merupakan cabang dari Citibank N.A
yang berkantor pusat di New York, Amerika Serikat. Citibank,
N.A sepenuhnya merupakan bagian dari Citigroup,Inc.

• Citibank sudah hadir di Indonesia sejak tahun 1968. Bersama


dengan lebih dari 3.500 karyawan, Citi dengan bangga
melayani Indonesia dengan menyediakan layanan perbankan
harian 24 jam bagi perusahaan dan jasa bantuan investasi
untuk para nasabahnya.
INDUSTRI PERBANKAN
Berdasarkan total aset, Citibank Indonesia
merupakan salah satu bank asing dengan aset terbesar di
Indonesia. Citibank beroperasi di 11 cabang dan dengan
70 mesin Anjungan Tunai mandiri (ATM) di Indonesia.
Citibank memiliki salah satu jaringan pembayaran
terbesar dengan lebih dari 50.000 titik dan jaringan
distribusi korporasi dengan 4.800 lokasi yang tersebar di
34 provinsi.
Produk CITIBANK Indonesia
• Citibank memberikan jasa dibidang perbankan seperti:
– Tabungan/Saving Deposit. Tabungan adalah jenis simpanan
yang penarikannya dapat dilakukan melalui syarat-syarat
tertentu. 
– Deposito. Deposito atau Simpanan Berjangka merupakan
simpanan dana masyarakat di mana penarikan dana tersebut
hanya dapat dilakukan pada waktu tertentu sesuai dengan
tanggal yang telah disepakati antara nasabah dengan pihak
bank. 
Produk CITIBANK Indonesia
– Rekening Giro: Rekening giro (demand deposit) adalah
jenis simpanan nasabah yang penarikannya dapat
dilakukan setiap saat dengan menggunakan cek untuk
penarikan tunai atau bilyet untuk pemindahbukuan
antarrekening. Pemilik Rekening giro mendapatkan
fasilitas Cek dan Bilyet giro yang dapat dipakai sebagai
alat pembayaran
– Kartu Kredit, Inkaso, Safe Deposit Box, Anjungan Tunai
Mandiri, Transfer uang, dll
Faktor yang memengaruhi Industri
Perbankan
• Jumlah Penduduk. seiring peningkatan jumlah
penduduk usia produktif dan kelas menengah,
konsumen perbankan menuntut layanan lebih cepat dan
fleksibel dengan produk yang lebih variatif.
• Jumlah uang beredar. Semakin tinggi jumlah uang
beredar, tingkat inflasi akan semakin tinggi. Tingginya
inflasi ini akan berdampak pada industri Perbankan
Faktor yang memengaruhi Industri
Perbankan
• Kurs Mata Uang. Produk bank yang dipengaruhi
oleh kurs mata uang asing tentu akan sangat
terpengaruh apabila ada perubahan signifikan
dalam kurs mata uang
• Faktor eksternal lainnya seperti faktor politik,
hukum dan aturan pemerintahan yang berpeganruh
langsung terhadap industri Perbankan
Sistem Pengendalian Manajemen

• Penentuan harga: Penentuan harga di Industri


perbankan cenderung saling bersaing sehingga tidak
ada perbedaan signifikan atas tiap jasa yang
diberikan oleh CITIBANK Indonesia
• Pengendalian Operasi: Citibank menerapkan proses
pemberian kredit yang ketat untuk menghindari
terjadinya proses gagal bayar oleh nasabahnya
Sistem Pengendalian Manajemen

Organisasi Jasa Keuangan: Citibank


sebagai lembaga jasa keuangan sangat
dipengaruhi oleh kondisi ekonomi Indonesia.
Hal ini menyebabkan citibank, Sebagai salah
satu lembaga keuangan, citibank merupakan
salah satu pengendali moneter Indonesia.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai