Anda di halaman 1dari 7

KLASIFIKASI LIPID


Kelompok 3 :
 Rindang Nadila
 Fadilla Suryani
 Wike Heriani Putri
 Yulia Indah Rizovi
 Fitri Rahmadani
 Erlin Oktavia Ningsih
 Shindi Shinta Dewi
KLASIFIKASI LIPID

LIPID

LIPID LIPID
DERIVAT LIPID
SEDERHANA KOMPLEKS

FOSFOLIPID
LEMAK
GLIKOLIPID ASAM LEMAK
MINYAK
SULFOLIPID GLISEROL
LILIN (WAX)
LIPOPROTEIN
LIPID SEDERHANA

 Lemak Dan Minyak
Lemak dan minyak adalah trigliserida (teriester dari
gliserol). Perbedaannya adalah pada suhu kamar lemak
berbentuk padat, minyak berbentuk cair.
 Lilin (Wax)
Lilin tidak larut di dalam air dan sulit dihidrolisis. Lilin
sering digunakan sebagai lapisan pelindung untuk
kulit, rambut dan lain-lain. Lilin merupakan ester
antara asam lemak dengan alkohol rantai panjang.
LIPID KOMPLEKS

 Kombinasi antara lipid dengan molekul lain, selain
alkohol dan asam lemak
1) Fosfolipid → Lipid yang mengandung residu asam
fosfat.
2) Glikolipid → Lipid yang mengandung karbohidrat.
3) Sulfolipid → Lipid yang mengandung sulfur.
4) Lipoprotein → Lipid yang mengandung protein.
DERIVAT LIPID

 Zat yang diturunkan dari lipid dengan hidrolisis. Termasuk di dalamnya
adalah :

1. Asam lemak
 Asam lemak merupakan asam monokarboksilat rantai panjang. Ada dua
macam asam lemak yaitu:

a) Asam lemak jenuh (saturated fatty acid) = asam lemak ini tidak memiliki
ikatan rangkap dan hanya mempunyai ikatan tunggal atom karbon,
dimana masing-masing atom C ini akan berikatan dengan atom H.
b) Asam lemak tak jenuh (unsaturated fatty acid) = asam lemak ini
memiliki satu atau lebih ikatan rangkap.
Lanjutan Derivat Lipid

2. Gliserol
 Gliserol merupakan sejenis alkohol yang memiliki
tiga karbon, yang masing-masingnya mengandung
sebuah gugus hidroksil
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai