Anda di halaman 1dari 7

KARAKTERISTIK PEMBELAJARAN MIKRO

(LATAR BELAKANG,KARAKTERISTIK
PEMBELAJARAN MIKRO)

Disusun oleh Kelompok V:


 CAKRAWATI . R
 JUMARNI
 RIFFANA TARA SARI
 SRI HARYATI
 DAMARIS
LATAR BELAKANG
 Pada awalnya program pendidikan untuk
mempersiapkan dan membina para calon guru
maupun untuk meningkatkan kemampuan para
guru dalam penampilan mengajarnya, mereka
terlebih dahulu mempelajari berbagai konsep atau
teori tentang keguruan, mempelajari mata
pelajaran yang harus diajarkan, serta melakukan
kegiatan praktek di sekolah tempat latihan untuk
mendapatkan pengalaman praktis mengajar
 Bentuk “penyederhanaan” dalam
pembelajaran mikro tersebut, adalah
merupakan ciri khas atau karakteristik
utama dari pembelajaran mikro.
 Sesuai dengan sebutannya “micro” yaitu
situasi dan kondisi pembelajaran yang
disederhanakan atau dirancang dalam
bentuk “kecil”
bentuk penyederhanaan dalam pembelajaran
mikro dibandingkan dengan pembelajaran
biasa, dapat dilihat dalam bentuk bagan
sebagai berikut:

Pembelajaran Pembelajaran
biasa mikro
TABEL PERBANDINGAN PEMBELAJARAN BIASA
DAN PEMBELAJARAN MIKRO

PEMBELAJARAN BIASA PEMBELAJARAN MIKRO

Waktu pembelajaran 35 Waktu pembelajaran 10


s.d 40 menit s.d 15 menit
Jumlah siswa 5 s.d 10
Jumlah siswa 30 s.d 35
orang siswa
Materi pembelajaran Materi pembelajaran
luas dibatasi
Keterampilan mengajar Katerampilan mengajar
terintegrasi terisolasi
JENIS-JENIS KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR

Variasi Keterampilan Keterampilan


Stimulus Membuka menutup

Penggunaan
Memberikan Keterampilan
bahasa penguatan bertanya
isyarat

Keterampilan
membuat Keterampilan Kelengkapan
ilustrasi dan menjelaskan komunikasi
contoh

Anda mungkin juga menyukai